Bupati Gelar Ngaji Bareng

Redaksi

Minggu, 24 Februari 2019 - 18:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Liwa  (Netizenku.com): Dalam rangka menciptakan kondisi damai, terutama menjelang pileg,  pilpres 17 April mendatang, Kabupaten Lampung Barat menggelar ngaji bareng bupati yang dipusatkan di lapangan Sanayuda, Kelurahan Pajarbulan kecamatan Waytenong, Minggu (24/2).

\”Ngaji bareng bupati\” tersebut menghadirkan penceramah kondang Mamah Dedeh, selain disaksikan ribuan masyarakat setempat, juga tampak bupati Lampung Barat priode 2007-2012 Mukhlis Basri, Dandim 0422 Lampung Barat Letkol Kav. Adri Nurcahyo, wakil bupati Mad Hasnurin, Ketua DPRD Edi Novial serta sejumlah pejabat dilingkungan Pemkab setempat.

Baca Juga  Bertindak Cepat, Camat Balikbukit Bawa Maulana Sidiq ke RSUDAU

Bupati dalam sambutannya menyampaikan, ngaji bareng dengan menghadirkan ustadzah Mamah Dedeh tersebut sebagai sarana pengembangan diri, dalam menata kehidupan untuk mencapai Lampung Barat Hebat damai dan sejahtera.

\”Kita hadir disini tentu dengan niat yang ikhlas, untuk itu ceramah yang disampaikan ustadzah diharapkan mendamaikan hati masyarakat yang hadir, menambah pemahaman tentang agama Islam kita anut yang berimbas pada damainya Lampung Barat,\” harap Parosil.

Baca Juga  Empat Peserta Musda DPD II Golkar Positif Covid-19, Peserta Asal Lambar Uji Swab

Menurut Parosil tahun 2019 merupakan tahun politik, tentu diantara masyarakat Lampung Barat ada yang berbeda pilihan, tetapi jangan sampai karena beda pilihan, akan merusak persaudaraan.

\”Pemilu merupakan agenda demokrasi lima tahunan, mari kita sambut dengan gembira dan optimis, jangan kedepankan perbedaan, dan kita doakan akan terpilih pemimpin yang amanah, istiqomah dan peduli kepada rakyat,\” ajak Parosil. (Iwan)

Berita Terkait

Ismet Inoni Jabat Pj Sekda Lampung Barat
Tok! Pilkada Lambar PM-Mad Hasnurin Resmi Lawan Kotak Kosong
35 Anggota DPRD Lambar Periode 2024-2029 Ikut Orientasi di Bandarlampung
35 anggota DPRD Kabupaten Lampung Barat Resmi Dilantik
KPU Lambar Nyatakan Semua Berkas PM-MH Lengkap
Ribuan Masyarakat Lambar Antar PM-MH Daftar Ke Kantor KPU
Rabu Besok, Paslon PM-MH Diarak Mendaftar ke KPU, Ini Rangkaian Acaranya
Sepuluh Parpol akan Usung PM-MH di Pilkada Lampung Barat

Berita Terkait

Jumat, 6 September 2024 - 13:13 WIB

Peduli Sesama, Polres Lamteng Berikan Bansos untuk Warga Membutuhkan

Senin, 2 September 2024 - 15:54 WIB

Staf Ahli Bidang Pemerintahan, Hukum dan Politik Hadiri HUT ke-66 Dusun Sriwaluyo II

Kamis, 22 Agustus 2024 - 20:35 WIB

OJK-Polda Lampung Edukasi Bhabinkamtibmas Bahaya Aktifitas Keuangan Ilegal

Jumat, 16 Agustus 2024 - 17:59 WIB

Musa Ahmad Kukuhkan 40 Anggota Paskibraka Lampung Tengah

Jumat, 16 Agustus 2024 - 17:38 WIB

Sambut Hari Jadi Polwan ke-76, Polres Lampung Tengah Gelar Bhakti Kesehatan

Kamis, 15 Agustus 2024 - 15:17 WIB

Kapolres Lampung Tengah Pimpin Lat Pra Ops Mantap Praja Krakatau 2024

Selasa, 23 Juli 2024 - 20:36 WIB

Operasi Patuh Krakatau 2024, Polres Lampung Tengah Gelar Sidang di Tempat

Kamis, 18 Juli 2024 - 15:06 WIB

Rusmandi Buka Visitasi Evaluasi Pelaksanaan Statistik Sektoral Lamteng

Berita Terbaru

Tulang Bawang Barat

Novianti-Ana Hadiri Pengajian Rutin PC Muslimat NU di Islamic Centre Tubaba

Sabtu, 7 Sep 2024 - 19:27 WIB

Lampung Tengah

Peduli Sesama, Polres Lamteng Berikan Bansos untuk Warga Membutuhkan

Jumat, 6 Sep 2024 - 13:13 WIB