Hari Sampah Nasional, Pemkab TNI Polri dan Masyarakat Bersihkan Pantai Labuhan Jukung

Redaksi

Kamis, 21 Februari 2019 - 15:15 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pesisir Barat (Netizenku.com): Peringati Hari Peduli Sampah Nasional Pemerintah Kabupaten Pesisir Barat (Pesibar) bersama Polri, TNI dan masyarakat, melaksanakan kegiatan bersih-bersih di Pantai Wisata Labuhan Jukung Kecamatan Pesisir Tengah, Kamis (21/2).

Sebelum aksi bersih-bersih pantai dilaksanakan, Kapolres Lampung Barat AKBP Doni Wahyudi telebih dahulu melakukan apel gabungan

Kasat Pol PP Pesibar AKBP Syaikhul Anwar mengatakan, bahwasannya hal tersebut merupakan momen peduli lingkungan.
\”Keberadaaan sampah tentunya mengganggu keamanan dan ketertiban umum. Peduli sampah mendidik masyarakat bukan hanya pemerintah daerah saja, tapi seluruh elemen masyarakat peduli dengan kebersihan lingkungan,\” ujar dia.

Baca Juga  Agus Tinjau 4,8 H Lahan Perluasan Rumah Sakit

Sementara itu, Kapolres Lampung Barat AKBP Doni Wahyudi beserta jajaran yang mengikuti kegiatan tersebut, mengatakan hidup bersih bebas dari sampah tentunya menjadi suatu kebutuhan setiap manusia. Terkandung maksud hidup bersih dan jauh dari penyakit.

Kapolres juga mengimbau kepada masyarakat khususnya para pengunjung wisata ntuk tetap menjaga kebersihan, jauhkan sampah dari sekeliling dan buanglah sampah pada tempatnya.(Agus)

Baca Juga  FSK 91 Temu Kangen

 

Berita Terkait

Budaya Adat Istiadat Masyarakat Pesisir Barat Tercatat WBTB di Era Agus Istiqlal
Sentra Gakkumdu Pesisir Barat Resmi Dilaunching
PLN Jaga Pasokan Listrik Hingga Pulau Terluar Lampung
Ketua PPI Pesibar Lantik Pengurus Paskibra Pesisir Utara
Polres Pesisir Barat Amankan Kedatangan Logistik Pemilu
Arinal Djunaidi Buka Lampung Sundanese Arts Festival VII Tahun 2023
Pesisir Barat Promosikan Pariwisata Melalui Ija Mik Way Sindi Festival 2023
Penutupan Krui Fair 2023 akan Dimeriahkan Andika Mahesa

Berita Terkait

Selasa, 3 Desember 2024 - 20:41 WIB

Kejari Pringsewu Musnahkan Barang Rampasan Negara Mulai dari Kunci T Sampai….

Senin, 2 Desember 2024 - 19:38 WIB

Bendahara dan Sekretaris Kompak Korupsi Dana Hibah LPTQ Pringsewu

Jumat, 29 November 2024 - 18:52 WIB

Pelajar Tewas dalam Kecelakaan Tragis di Pringsewu

Jumat, 29 November 2024 - 18:49 WIB

Pemkab-DPRD Pringsewu Sahkan 4 Perda dan Sepakati Propemperda 2025

Jumat, 29 November 2024 - 18:46 WIB

Dibuka Pj Bupati Pringsewu, Puncak Peringatan HKN Ke-60 Diisi Berbagai Kegiatan

Selasa, 26 November 2024 - 20:41 WIB

Audensi PWI Pringsewu, Kajari Sebut Pers Mitra Srategis

Selasa, 26 November 2024 - 18:26 WIB

Dukung Pilkada Bersih, Kapolres Pringsewu Beri Imbauan Penting Bagi Calon Pemilih

Senin, 25 November 2024 - 19:20 WIB

Pemerintah Kabupaten Pringsewu Rapat Finalisasi Persiapan Pilkada 2024

Berita Terbaru

Celoteh

Bung Mirza, Diajak Ngopi Sama Petani

Rabu, 4 Des 2024 - 20:10 WIB