Zainuddin \”Ngamuk\” di Lapas Rajabasa

Redaksi

Rabu, 17 April 2019 - 12:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandarlampung (Netizenku.com): Mantan Bupati Lampung Selatan, Zainuddin Hasan marah besar saat melakukan pencoblosan di Lembaga Pemasyarakatan (LP) Rajabasa, Rabu (17/4).

Pasalnya surat suara yang disediakan pihak penyelenggara tidak memenuhi kuota penghuni lapas yang mencapai 1.129 orang. \”Saya kecewa dengan KPU, masa jam 10 pagi suara suara sudah habis. Saya tekankan, seluruh rakyat Indonesia berhak untuk memilih,\” kecamnya.

Baca Juga  Ahmad Nurizky: setiap orang menjadi Satgas Covid-19

Zainuddin mempertanyakan bagaimana sistem distribusi dan alokasi surat suara untuk napi di lapas. Ia merasa penyelenggara pemilu bersalah dalam hal ini.

\”Saya tidak takut disini, meskipun saya dituntut dengan hukuman tinggi tapi jangan coba-coba cabut hak suara saya,\” ucap Zainuddin.

Menanggapi hal itu, Ketua Bawaslu Kota Bandarlampung, Chandrawansah mengatakan, sudah ada aturan tersendiri terkait surat suara.

Baca Juga  Walikota Dukung Deklarasi Zona Integritas

\”Kalau penghuni lapas sudah masuk dalam DPT, maka diambil 2,5 persen dari jumlah DPT. Aturannya sudah ada,\” singkatnya. (Aby)

Berita Terkait

KPU Lampung: Uji Publik Calon Pengganti PSU Pesawaran Berlangsung Hanya Sampai Besok!
Pasar Murah Jelang Idul Fitri, PLN UID Lampung Siapkan 1000 Paket Sembako
BRI Regional Office Bandarlampung Santuni 200 Anak Yatim Piatu di Bulan Ramadan
Ramadan, BRI Regional Office Bandarlampung Berbagi Bahagia di Panti
Lampung Kejar Target Tak Ada Jalan Berlubang saat Lebaran
Satker Mitra Kerja Dilarang Berikan Gratifikasi ke Pegawai Kanwil DJPb Provinsi Lampung
Kontribusi Nyata Energi, PGE Ulubelu Bak Pahlawan Tak Terlihat
Jelang Arus Mudik, Mendagri Soroti Kondisi Jalan di Lampung, Perbaiki!

Berita Terkait

Kamis, 20 Maret 2025 - 01:31 WIB

Catat! Ini Produsen dan Penyalur Minyakita Terdaftar di Lampung

Rabu, 19 Maret 2025 - 21:46 WIB

KPU Lampung: Uji Publik Calon Pengganti PSU Pesawaran Berlangsung Hanya Sampai Besok!

Rabu, 19 Maret 2025 - 20:13 WIB

Berbagi di Bulan Suci Ramadan, PGN Beri Santunan CSR 10.541 Anak Yatim

Rabu, 19 Maret 2025 - 14:55 WIB

BRI Regional Office Bandarlampung Santuni 200 Anak Yatim Piatu di Bulan Ramadan

Senin, 17 Maret 2025 - 14:00 WIB

Ramadan, BRI Regional Office Bandarlampung Berbagi Bahagia di Panti

Senin, 17 Maret 2025 - 03:14 WIB

Lampung Kejar Target Tak Ada Jalan Berlubang saat Lebaran

Senin, 17 Maret 2025 - 02:24 WIB

Satker Mitra Kerja Dilarang Berikan Gratifikasi ke Pegawai Kanwil DJPb Provinsi Lampung

Sabtu, 15 Maret 2025 - 20:09 WIB

Kontribusi Nyata Energi, PGE Ulubelu Bak Pahlawan Tak Terlihat

Berita Terbaru

E-Paper

Lentera Swara Lampung | 120 | Kamis, 20 Maret 2025

Rabu, 19 Mar 2025 - 23:01 WIB

Tulang Bawang Barat

Panen Raya, Novriwan Terapkan Sistem Pertanian Berkelanjutan

Rabu, 19 Mar 2025 - 20:43 WIB