Polres Pringsewu Amankan Pengundian Nomor Urut Calon Kakon

Redaksi

Minggu, 17 Januari 2021 - 19:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pringsewu (Netizenku.com): Sejumlah Pekon di wilayah Kabupaten Pringsewu yang akan mengadakan pemilihan kepala pekon, melaksanakan pengundian nomor urut calon kepala pekon. Agar kegiatan pengundian berjalan aman, tertib, dan lancar maka pihak kepolisian menjaga ketat rangkaian kegiatan tersebut.

Kabag Ops, AKP Martono, SH. MH, mewakili Kapolres Pringsewu, AKBP Hamid Andri Soemantri, SIK, menuturkan bahwa di hari ini ada 43 pekon yang melaksanakan pengundian nomor urut calon kepala pekon.

Baca Juga  Operasi Yustisi Aparat Gabungan Berlanjut, Ratusan Pelanggar di Sanksi

Rincian yang melaksanakan pengundian yaitu Kecamatan Pringsewu ada 8 pekon, Kecamatan Ambarawa 1 pekon, Kecamatan Gadingrejo 11 pekon, Kecamatan Pardasuka 3 pekon, Kecamatan Pagelaran 6 pekon, Kecamatan Pagelaran Utara 3 pekon, Kecamatan Sukoharjo 4 pekon, Kecamatan Adiluwih 4 pekon, dan Kecamatan Banyumas 3 pekon.

\”Total yang melaksanakan Pilkakon ada 48 pekon, yang melaksanakan pengundian nomor urut calon ada 43 pekon sedangkan sisanya, 5 pekon melaksanakan pengundian nomor urut calon pada esok hari,\” ujar AKP Martono, Sabtu (16/1).

Baca Juga  Penuntut Umum Kejari Pringsewu Limpahkan Perkara Korupsi BPHTB Waris

Ia menegaskan, sejauh ini rangkaian pemilihan calon kepala pekon berlangsung aman. Penetapan bakal calon menjadi calon dan pengundian nomor urut berlangsung aman dan kondusif.

Oleh karena itu, pihaknya mengimbau agar pelaksanaan Pilkakon di wilayah Kabupaten Pringsewu, bisa terus kondusif hingga hari H. Seluruh masyarakat juga diminta agar tetap menjaga keamanan dan ketertiban saat jalannya Pilkakon.

Baca Juga  Kinerja Kejari Pringsewu di Hari Bhakti Adhyaksa ke-60 Tahun 2020

Seperti diketahui, di Kabupaten Pringsewu tahun ini ada sebanyak 48 desa yang ada di sembilan kecamatan, melaksanakan Pilkakon. Rencananya pelaksanaan Pilkakon akan dilaksanakan pada tanggal 24 Februari 2021 mendatang. (Rz/len)

Berita Terkait

Kejari Pringsewu Musnahkan Barang Rampasan Negara Mulai dari Kunci T Sampai….
Bendahara dan Sekretaris Kompak Korupsi Dana Hibah LPTQ Pringsewu
Pelajar Tewas dalam Kecelakaan Tragis di Pringsewu
Pemkab-DPRD Pringsewu Sahkan 4 Perda dan Sepakati Propemperda 2025
Dibuka Pj Bupati Pringsewu, Puncak Peringatan HKN Ke-60 Diisi Berbagai Kegiatan
Audensi PWI Pringsewu, Kajari Sebut Pers Mitra Srategis
Dukung Pilkada Bersih, Kapolres Pringsewu Beri Imbauan Penting Bagi Calon Pemilih
Pemerintah Kabupaten Pringsewu Rapat Finalisasi Persiapan Pilkada 2024

Berita Terkait

Rabu, 4 Desember 2024 - 18:07 WIB

Bawaslu Lampung Barat Mengungkap Temuan Signifikan Terkait Ketidaksesuain Data Pada Beberapa TPS

Rabu, 4 Desember 2024 - 17:53 WIB

Pj. Gubernur Samsudin Terima Penghargaan Dosen Terbaik Dari UIA

Rabu, 4 Desember 2024 - 06:25 WIB

Pj. Gubernur Lampung Serahkan Penghargaan kepada Marching Band FYBI, Juara Umum IOMBF 2024

Selasa, 3 Desember 2024 - 20:35 WIB

Menang Telak Paslon Aries Sandi-Supriyanto Unggul di 10 Kecamatan

Selasa, 3 Desember 2024 - 19:19 WIB

Pj. Gubernur Lampung Dorong Sinergi Pangan untuk Kesejahteraan Rakyat Lewat Program Gerakan Waber

Selasa, 3 Desember 2024 - 19:15 WIB

Pemprov Lampung Ikuti Rakor Pengendalian Inflasi Daerah Bersama Mendagri

Selasa, 3 Desember 2024 - 18:19 WIB

NTP Lampung 2024 Masih Tinggi di Tengah Trend Penurunan September-November

Selasa, 3 Desember 2024 - 17:48 WIB

AMSI Lampung Terima Penghargaan Kejati

Berita Terbaru

Celoteh

Bung Mirza, Diajak Ngopi Sama Petani

Rabu, 4 Des 2024 - 20:10 WIB

Bandarlampung

Pj. Gubernur Samsudin Terima Penghargaan Dosen Terbaik Dari UIA

Rabu, 4 Des 2024 - 17:53 WIB

E-Paper

Lentera Swara Lampung | Rabu, 4 Desember 2024

Selasa, 3 Des 2024 - 23:00 WIB