Loekman Resmikan Kantor Pusat BPRS Rajasa

Redaksi

Rabu, 1 Agustus 2018 - 13:26 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lampung Tengah (Netizenku.com): Bupati Lampung Tengah, Loekman Dojoyosoemarto meresmikan Gedung baru PT Bank Pembiayaan Rajasa (BPR) Lampung Tengah, di jalan Proklamator Raya No 14.C Bandarjaya Timur Kecamatan Terbanggibesar.

Diketahui sebelumnya, BPR Rajasa berlokasi di jalan Proklamator Raya samping Putra Baru Toserba.

Diresmikannya gedung baru sebagai kantor pusat ini ditandai dengan penandatangan prasasti oleh Wakil Bupati Lampung Tengah Loekman Djoyosoemarto. S. Sos dan pengguntingan pita oleh perwakilan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Lampung Kaswadi, serta pemberian santunan kepada 50 anak yatim dan kaum duafa.

Baca Juga  Pengembangan OTT, KPK Bakal Periksa Kepala Satker Lain di Lamteng

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Direktur Bank BPRS Lampung Tengah, Sofyan.S.E, menyampaikan bahwa BPR Rajasa memngalami grafik peningkatan. Seperti pada tahun 2016, BPR memiliki aset sebesar Rp15 Miliar dengan laba sebesar Rp600 juta, kemudian di tahun 2017 aset meningkat menjadi Rp24 M dengan laba Rp1,4 Miliar.

\”Pergerakan ini terus melaju hingga Periode semester pertama di bulan Juli sudah berada di posisi angka untuk aset Rp35 Miliar dengan laba Rp1,6 Miliar. Angka ini merupakan pencapain dari rencana target aset hingga Desember 2018 diangka Rp38 Miliar dengan laba Rp1,8 Miliar. Artinya pencapaian sudah berada diposisi 85 persen,\” jelasnya.

Baca Juga  Pengembangan OTT, KPK Bakal Periksa Kepala Satker Lain di Lamteng

Sementara, Kaswadi berharap dengan potensi ekonomi di Lamteng yang strategis sangat berpeluang besar untuk mengembangkan perbankan. \”Kepada BPRS Rajasa hendaknya menjaga integritasnya sebagai bankir baik internal dan ekternal yang diatur oleh pemerintah daerah dengan harapan kepercayaan masyarakat tinggi kepada BPRS Rajasa Lamteng, sehingga memberikan kontribusi besar peningkatan ekonomi dan kesejahteraan masyarakat lampung tengah,\” harapnya.

Baca Juga  Pengembangan OTT, KPK Bakal Periksa Kepala Satker Lain di Lamteng

Wakil Bupati Lampung Tengah, Loekman Djoyosoemarto, menyampaikan, BPR Rajasa Lamteng merupakan BUMD Pemda Lamteng. \”Dibukanya gedung ini diharapkan untuk berani bersaing dengan bank-bank yang sudah besar, Pemda Lamteng siap mensupport pengembangan bank BPRS Rajasa untuk tumbuh lebih besar, dengan didukung pemangku kepentingan eksekutif dan legislatif di Lamteng,\” jelas Loekman. (Sansurya)

Berita Terkait

Pengembangan OTT, KPK Bakal Periksa Kepala Satker Lain di Lamteng
Reses Hari Terakhir, Munir Salurkan PIP di Rumbia dan Kota Gajah
Reses Hari ke-5, Munir Abdul Haris Tegaskan Komitmen Bangun Desa
Hari Kedua Reses, Munir Bantu Siswa Kurang Mampu di Lamteng
Munir Serap Aspirasi Warga Anak Tuha
Surajaya Minta Generasi Penerus Bangsa Wajib Jaga Pancasila
Pemprov Lampung Luncurkan Program MBG di Lamteng: Dorong Peningkatkan SDM dan Ekonomi Desa
Anggota DPRD Lampung Ajak Perempuan Bangun Bangsa

Berita Terkait

Rabu, 28 Januari 2026 - 14:20 WIB

Pemprov Lampung Pastikan Seluruh Guru Honorer Sudah Diangkat Jadi PPPK

Selasa, 27 Januari 2026 - 15:03 WIB

DPRD Lampung Pastikan Tak Ada Irigasi Baru Tahun 2026

Selasa, 27 Januari 2026 - 14:19 WIB

Inflasi Lampung Terkendali, Pemprov Waspadai Harga Pangan

Senin, 26 Januari 2026 - 15:55 WIB

Pengangkatan Petugas MBG Jadi Pegawai Negara, DPRD Lampung Soroti Nasib Guru Honorer

Senin, 26 Januari 2026 - 14:11 WIB

Pemprov Lampung Gaungkan Budaya K3 di 2026

Sabtu, 24 Januari 2026 - 15:34 WIB

PKB Tetapkan Chusnunia sebagai Ketua DPW Lampung 2026–2031

Jumat, 23 Januari 2026 - 16:52 WIB

Pemprov Lampung Siapkan PKN Tingkat II 2026

Jumat, 23 Januari 2026 - 13:06 WIB

Kominfo dan PPPA Lampung Perkuat Sinergi PUSPAGA

Berita Terbaru

Tulang Bawang Barat

Pemkab Tubaba Gelar Rakor KMP, Perkuat Ekonomi Kerakyatan

Rabu, 28 Jan 2026 - 21:56 WIB

Tulang Bawang Barat

DPC PDIP Tubaba Gelar Musancab, Target 10 Kursi Pemilu 2029

Rabu, 28 Jan 2026 - 21:48 WIB

Lampung Selatan

Tiga Inovasi Layanan Publik Lampung Selatan Segera Diluncurkan

Rabu, 28 Jan 2026 - 21:45 WIB

Tulang Bawang Barat

Joko Kuncoro Resmi Pimpin NasDem Tubaba Periode 2025-2029

Rabu, 28 Jan 2026 - 18:11 WIB