Kuasa Hukum Paslon 2 Optimis Menang Gugatan di Bawaslu RI dan MK

Redaksi

Kamis, 9 Agustus 2018 - 14:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandarlampung (Netizenku.com): Tim kuasa hukum pasangan calon (paslon) nomor urut dua, Resmen Kadafi merasa yakin dan optimis akan memenangkan gugatan di Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) RI dan Mahkamah Konstitusi (MK) pada sidang putusan yang akan digelar pada Jumat (10/8).

“Kita optimis dan meyakini majelis yang menangani perkara ini masih berpihak ke masyarakat Lampung dengan melihat fakta berdasarkan bukti dan saksi yang kita lampirkan atas terjadinya dugaan politik uang secara Terstruktur, Sistematis dan Massif (TSM) di pilgub Lampung 27 Juni 2018 lalu,” kata Resmen Khadafi, Kamis (9/8).

Baca Juga  PTM Terbatas, Deni Ribowo: guru dan siswa prioritas vaksinasi

Keyakinan ini, kata dia, merupakan sebagai bentuk ikhtiar berjalan di garis kebenaran dalam melakukan upaya hukum terakhir untuk mengungkap dugaan politik uang dari paslon nomor urut tiga tersebut.

“Artinya Majelis hakim sebagai tangan tuhan di bumi ini akan tetap menggunakan perspektif dari penerapan hukum dan bukti untuk menyampaikan yang hak itu hak dan yang batil itu batil,” ujarnya.

Baca Juga  Alasan PKS Dukung Rycko Menoza di Pilwakot Bandarlampung

Selain itu, pihaknya juga meyakini dan optimis Mahkamah Konstitusi (MK) akan melanjutkan proses persidangan untuk memeriksa bukti dan saksi. Karena majelis hakim tidak boleh terkungkung oleh aturan yang ada.

”Dalam UU kehakiman, majelis hakim diberikan kebebasan untuk melihat asas-asas dan norma-norma yang hidup di tengah masyarakat. Artinya dapat juga menjadi dasar para yang mulia majelis memberikan keputusan yang seadil-adilnya,” pungkasnya. (Red)

Berita Terkait

PAN Terus Pantau Banjir Bandar Lampung
PAN Kembali Kunjungi Korban Banjir
Gelisahku, Mungkin Kegelisahan Pj Gubernur Samsudin Juga
UMP Lampung 2025 Naik Rp176.573, Ahmad Syaifullah: Untuk Menjaga Daya Beli Pekerja dan Daya Saing Usaha
Kepala Daerah Terpilih Jangan Ingkari Janji, Selanjutnya Pj Gubernur Samsudin Bilang Begini…
Standar Hidup Layak di Lampung Rp938 Ribu/Bulan, Jadi PR Besar Mirza-Jihan
Selamat! 2025 Lampung Punya Gubernur Baru, Sembilan Petahana Tumbang
Besok, Nukman Pantau Langsung Sejumlah TPS di Lambar
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 30 Januari 2025 - 22:39 WIB

Tim Penyidik Kejari Geledah Kantor dan Kediaman Sekda Pringsewu

Kamis, 30 Januari 2025 - 22:30 WIB

Jaga Stabilitas Pemerintahan, Ini Poin Penting Marindo Pasca Sekda Diciduk

Kamis, 30 Januari 2025 - 16:09 WIB

Sekda Pringsewu Tersangka Korupsi Dana Hibah LPTQ Tahun 2022

Rabu, 29 Januari 2025 - 18:44 WIB

Polisi Siaga, Amankan Libur Panjang Warga Pringsewu

Jumat, 24 Januari 2025 - 19:07 WIB

Tinjau Lokasi Terdampak Banjir di Ambarawa, Pj Bupati Pringsewu Serahkan Bantuan

Jumat, 24 Januari 2025 - 19:03 WIB

Dua Pelaku Penipuan dan Penggelapan Mobil Rental Ditangkap

Kamis, 23 Januari 2025 - 14:26 WIB

Warga Pringsewu Jadi Korban Penipuan Jalur Khusus PNS BRIN

Kamis, 23 Januari 2025 - 14:23 WIB

Pasca Banjir, Pj Bupati Pringsewu Instruksikan Jajaran Pemda Tetap Siaga

Berita Terbaru

Bandarlampung

Pj. Gubernur Lampung Minta Pengecer Segera Jual Kembali LPG 3 Kg

Rabu, 5 Feb 2025 - 22:08 WIB

Tulang Bawang Barat

Firsada Bangga Produk Lokal Tubaba Tampil di Ajang INACRAFT 2025

Rabu, 5 Feb 2025 - 20:57 WIB