Jumat Curhat, Kapolres Pesawaran Ajak Orang Tua Awasi Anak-anak

Leni Marlina

Jumat, 15 Maret 2024 - 18:57 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pesawaran (Netizenku.com): Maraknya aksi kenakalan remaja dan pelecehan seksual yang kerap terjadi, Kapolres Pesawaran AKBP Maya Henny Hitijahubessy, memberikan saran kepada orang tua untuk selalu mengawasi anak-anak mereka. Hal ini disampaikan Kapolres saat menggelar Jumat curhat bersama tokoh masyarakat di Aula Balai Desa Kurungan Nyawa, Kecamatan Gedongtataan, Jumat (15/3/2024).

“Saya mohon kepada bapak ibu sekalian agar betul-betul mengawasi anak-anak kita, supaya terhindar dari pergaulan bebas, dan terhindar dari hal-hal yang tidak kita inginkan,” harap Kapolres.

Baca Juga  Keberangkatan Jamaah Umroh Pesawaran Terancam Batal

Kapolres menyampaikan pentingnya kegiatan Jumat curhat ini sebagai wadah untuk menerima keluhan, usulan, dan saran dari masyarakat sekaligus memelihara Kamtibmas.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Diketahui pada sesi tanya jawab tersebut banyak masyarakat menyampaikan berbagai keluhan terkait tingginya tingkat kenakalan remaja, kelompok anak sekolah yang sering membolos, dan maraknya situs judi online yang meresahkan. (Soheh)

Berita Terkait

Cabuli Anak Dibawah Umur, Kakek 65 Tahun Digelandang ke Polres Pesawaran
Tunjang Ketahanan dan Swasembada Pangan, Dendi Tanam Kedelai
Dendi Tekankan Penyelenggara Pemilu Jaga Netralitas
Ketua TP PKK Pesawaran Hadiri Acara Puncak HUT ke-44 Dekranas
BPK RI Beri Opini WTP Laporan Keuangan Pesawaran Tahun 2023
DPRD Pesawaran Nilai Polemik Lahan 329 H Persoalan Simpel
Masyarakat Rejosari Gotong Royong Bongkar Gedung Balai Pekon untuk Renovasi
Melawan, Pelaku Jambret Dihadiahi Timah Panas Tekab 308 Polres Pesawaran

Berita Terkait

Kamis, 16 Mei 2024 - 19:35 WIB

Tunjang Ketahanan dan Swasembada Pangan, Dendi Tanam Kedelai

Kamis, 16 Mei 2024 - 15:25 WIB

Dendi Tekankan Penyelenggara Pemilu Jaga Netralitas

Rabu, 15 Mei 2024 - 18:04 WIB

Ketua TP PKK Pesawaran Hadiri Acara Puncak HUT ke-44 Dekranas

Selasa, 14 Mei 2024 - 18:19 WIB

BPK RI Beri Opini WTP Laporan Keuangan Pesawaran Tahun 2023

Senin, 13 Mei 2024 - 16:24 WIB

DPRD Pesawaran Nilai Polemik Lahan 329 H Persoalan Simpel

Minggu, 12 Mei 2024 - 17:46 WIB

Masyarakat Rejosari Gotong Royong Bongkar Gedung Balai Pekon untuk Renovasi

Minggu, 12 Mei 2024 - 12:58 WIB

Melawan, Pelaku Jambret Dihadiahi Timah Panas Tekab 308 Polres Pesawaran

Jumat, 10 Mei 2024 - 19:14 WIB

Polres Pesawaran Koordinasi Penangkapan Buaya di Teluk Pandan

Berita Terbaru

Pringsewu

APDESI Pringsewu MoU dengan Advokat Nurul Hidayah

Sabtu, 18 Mei 2024 - 21:29 WIB

Pringsewu

Curi Alat Pres Genteng, Dua Warga Tanggamus Diamuk Massa

Sabtu, 18 Mei 2024 - 15:40 WIB

Kepala BPKAD Kota Bandarlampung, M Nur Ramdhan, didampingi Sekretaris BPKAD Zakky Irawan dan Humas Kota Bandarlampung Ali Rozi. (Foto: Agis)

Lainnya

Pemkot Siap Hadapi Tudingan LCW Soal Dugaan Tipikor

Sabtu, 18 Mei 2024 - 14:54 WIB