Januari, Polres Pesawaran Amankan 25 Tersangka

Redaksi

Kamis, 7 Februari 2019 - 16:20 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pesawaran (Netizenku.com): Selama kurun waktu bulan Januari kemarin, Polres Pesawaran telah berhasil mengamankan 25 tersangka kasus kejahatan di wilayah hukum polres setempat, dengan 13 tersangka kasus narkoba dan 12 orang tersangka lagi dengan kasus yang berbeda yakni kasus pemerasan, pencurian kotak amal, penipuan dengan mengaku sebagai anggota polri, penganiayaan anak dibawah umur serta percabulan.

Akibat perbuatannya tersebut, saat ini para tersangka kini meringkuk di jeruji besi sel tahanan Polres Pesawaran untuk mempertanggung jawabkan perbuatannya.

\”Penangkapan 25 tersangka ini adalah dari hasil kerja keras jajaran Satres narkoba dan Satreskrim Polres Pesawaran selama bulan Januari ini,\” kata Kapolres Pesawaran Popon A Sunggoro saat menggelar konferensi pers, di halaman mapolres, Kamis (7/2).

Baca Juga  Bobol Rumah Tetangga, Warga Kedondong Diamankan Polres Pesawaran

Untuk kasus narkoba, dari 13 tersangka yang berhasil diamankan barang bukti sebanyak 49 paket narkoba jenis sabu dari tangan BH dan RP selaku pengedar. \”Untuk kasus narkoba dipesawaran alhamdulilah kami bisa mengamankan sekitar 13 orang tersangka dari 12 perkara. Ada satu laporan itu dua tersangka seprtinya berperan aktif, selaku pengedar yang masuk dalam kategori lumayan besar yang saat ini bandar besarnya atau masih kita lakukan pendalaman sedangkan dari tersangka lainnya, hanya beberapa paket kecil saja dan alat hisap,\” ungkap kapolres.

Akibat perbuatannya tersebut mereka para tersangka ditegaskan kapolres, bakal dijerat dengan pasal 114 supsider 112 ayat 1 dengan ancaman hukuman minimal 4 tahun maksimal 20 tahun.

Baca Juga  Pasien SA Asal Pesawaran Dinyatakan Sembuh dari Covid-19

\”Untuk memberikan efek jera kepada para pengedar dan pengguna narkoba ini, saya sudah perintahkan kepada kasat narkoba apa bila memang dalam penangkapan kita diberi perlawanan, saat mereka ditangkap dengan barang bukti yang lumayan banyak saya perintahkan, jangan segan-segan berikan pasal yang mengikat apa bila perlu beratkan sekalian,\” tegasnya.

Sedangkan untuk pengungkapan kasus dari Satreskrim lanjut kapolres, mendapatan 10 laporan dengan tersangka 13 orang namun yang dapat di hadirkan hanya 12 lantaran 1 tersangka tidak ditahan karena masih dibawah umur.

\”Untuk perkara yang ini saya bilang masuk kategori perkara unik seperti kasus pemerasan yang terjadi di Padang Cermin dengan 3 tersangka yang mengaku sebagai wartawan. Dengan modus mendatangi sekolah-sekolah di Kecamatan Teluk Pandan dengan meminta uang dengan alasan kalau tidak memberi akan dilaporkan temuan mereka terkait dana bos,\” jelas kapolres.

Baca Juga  Operasi Patuh Krakatau Dimulai, Lengkapi Syaratnya Agar Tak Terjaring

Sedangkan untuk kasus penipuan dan penggelapan dengan tersangka DR dengan modus menjanjikan kepada anak korban menjadi PNS Polri di Polda Lampung. \”Dan lebih parahnya, dia mempunyai kartu anggota polri atas nama Andi Alfarizi akibat perbuatannya DR ini Akan dikenakan pasal 378 dengan ancaman 4 tahun sedangkan untuk ketiga oknum wartawan ini akan kita jerat pasal 368 ayat 1 KUAP dengan ancaman pidana 9 tahun,\” tegas kapolres. (Soheh)

Berita Terkait

Nanda-Antonius Kalah, Pejabat Pesawaran Kocar-kacir Ajukan Pindah Tugas
Menang Telak Paslon Aries Sandi-Supriyanto Unggul di 10 Kecamatan
M Nasir Dampingi Koordinator Agrinas Tinjau Lahan Cetak Sawah
Hasil Survey Rakata, Pasangan ASRI Unggul Telak dari Nanda-Antonius
Ketua Tim Paslon Nomor Urut 2 Optimis Menangkan Pilkada Pesawaran
Aries Sandi Didampingi Istri Nyoblos di TPS 6 Desa Penengahan
DPRD Pesawaran Gelar Paripurna Persetujuan RAPBD 2025
Dua Calon Kada Pesawaran Tutup Kampanye Akbar dengan Kondusif

Berita Terkait

Jumat, 13 Desember 2024 - 18:56 WIB

Pj. Gubernur Lampung Serahkan Penghargaan Produktivitas Siddhakarya 2024 kepada Perusahaan dan Daerah Unggul

Kamis, 12 Desember 2024 - 21:54 WIB

Pj Gubernur Serahkan Penghargaan AMSI pada OPD dan SMA/SMK Terbaik Se-Lampung

Kamis, 12 Desember 2024 - 20:34 WIB

Pj. Gubernur Lampung Gelar High Level Meeting TPID untuk Pastikan Stabilitas Harga Menjelang Natal dan Tahun Baru 2025

Kamis, 12 Desember 2024 - 14:30 WIB

Penjabat Gubernur Lampung Buka Apel Besar dan Workshop Hari Antikorupsi Sedunia

Kamis, 12 Desember 2024 - 13:36 WIB

Pj. Gubernur Lampung Buka Sarasehan dan Workshop AMSI, Dorong Jurnalistik Berkualitas untuk Pembangunan Daerah

Kamis, 12 Desember 2024 - 13:32 WIB

BPJS Kesehatan Rangkul Stakeholders Wujudkan Ekosistem JKN Tanpa Kecurangan

Rabu, 11 Desember 2024 - 21:45 WIB

Dukung Pengembangan Ekonomi Syariah, Pj. Gubernur Dorong Wujudkan Inovasi KDEKS

Rabu, 11 Desember 2024 - 20:16 WIB

Pj. Sekdaprov Lampung Hadiri HUT ke-25 Dharma Wanita, Penguatan Transformasi Organisasi Dharma Wanita Menuju Indonesia Emas 2045

Berita Terbaru

Tulang Bawang Barat

Ribuan Warga Tubaba Gelar Sholawat dan Tasyakuran Terpilihnya Mirza-Jihan

Sabtu, 14 Des 2024 - 16:30 WIB

Lampung Selatan

Pj. Gubernur Lampung Buka Kompetisi Drone Wonderful Lampung 2024

Jumat, 13 Des 2024 - 19:48 WIB