Harga Meroket, Eva Bagi-Bagi Beras

Luki Pratama

Rabu, 28 Februari 2024 - 14:55 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Walikota Bandarlampung, Eva Dwiana, ketika membagikan bantuan beras. Foto: Niko.

Walikota Bandarlampung, Eva Dwiana, ketika membagikan bantuan beras. Foto: Niko.

Bandarlampung (Netizenku.com): Angka kenaikan harga beras yang semakin tinggi dan terbatasnya stok beras akibat dampak El Nino telah menggerakkan langkah cepat dari Pemerintah Kota (Pemkot) Bandarlampung.

Walikota Bandarlampung, Eva Dwiana, mengatakan Pemkot telah meluncurkan program bantuan di 20 Kecamatan, Senin (26/2).

Kepala Dinas Pangan, M Yusuf, menerangkan program tersebut didukung oleh Pemerintah Pusat dan akan berlangsung selama enam bulan.

Baca Juga  Jelang Nataru, Pengelola Destinasi Wisata Diminta Perketat Prokes

“Program ini sejalan dengan tujuan Pemerintah Pusat untuk menstabilkan harga beras dan membantu masyarakat menengah ke bawah yang kesulitan mendapatkan beras karena harganya yang cukup tinggi,” ungkapnya kepada awak media, Rabu (28/2).

Ia menjelaskan bahwa program ini akan dilaksanakan secara bertahap di total 126 kelurahan di Kota Bandarlampung.

Namun, secara simbolis, program telah dimulai dengan pembagian di 10 titik yang diikuti oleh 5 titik kecamatan, yaitu Rajabasa, Labuhan Ratu, Tanjung Senang, Kedaton, dan Wayhalim.
Sambil mengimbau masyarakat untuk tidak melakukan ‘Panic Buying’, Yusuf menekankan pentingnya menunggu panen massal sebelum Hari Raya.

Baca Juga  Raperda Adat Istiadat dan Seni Budaya Lampung Masuk ke Tahap Pansus

Selain itu, Pemerintah Kota Bandarlampung juga aktif melakukan inspeksi mendadak (sidak) dan pengawasan di gudang industri, pasar tradisional, serta kios-kios untuk memastikan harga kebutuhan pangan kembali normal.

“Panic Buying dapat berdampak serius bagi masyarakat menengah ke bawah,” tambahnya. (Niko)

Berita Terkait

DPP PROJO Berikan Dukungan Penuh kepada Pasangan Mirza-Jihan untuk Pilgub Lampung 2024
Mirza Komitmen Terhadap Perkembangan Olahraga Billiard, Ayo Ikuti Turnamennya
Hari Pelanggan Nasional, PLN Nyalakan Listrik Gratis di Pesisir Barat dan Mesuji
Triwulan II 2024, Inflasi di Provinsi Lampung Konsisten Terjaga
Kemiskinan di Lampung PR Besar Gubernur Terpilih
Dua Cagub Jalani Tes Kesehatan, Ini Tahapan Berikutnya!
KPU Ingatkan Petahana Harus Cuti, Apa Kabar Bunda Eva?
Arinal Masih Ketua Golkar Lampung, Seno Bagaskoro: PDIP Bukan Partai ‘Domplengan’

Berita Terkait

Jumat, 6 September 2024 - 13:13 WIB

Peduli Sesama, Polres Lamteng Berikan Bansos untuk Warga Membutuhkan

Senin, 2 September 2024 - 15:54 WIB

Staf Ahli Bidang Pemerintahan, Hukum dan Politik Hadiri HUT ke-66 Dusun Sriwaluyo II

Kamis, 22 Agustus 2024 - 20:35 WIB

OJK-Polda Lampung Edukasi Bhabinkamtibmas Bahaya Aktifitas Keuangan Ilegal

Jumat, 16 Agustus 2024 - 17:59 WIB

Musa Ahmad Kukuhkan 40 Anggota Paskibraka Lampung Tengah

Jumat, 16 Agustus 2024 - 17:38 WIB

Sambut Hari Jadi Polwan ke-76, Polres Lampung Tengah Gelar Bhakti Kesehatan

Kamis, 15 Agustus 2024 - 15:17 WIB

Kapolres Lampung Tengah Pimpin Lat Pra Ops Mantap Praja Krakatau 2024

Selasa, 23 Juli 2024 - 20:36 WIB

Operasi Patuh Krakatau 2024, Polres Lampung Tengah Gelar Sidang di Tempat

Kamis, 18 Juli 2024 - 15:06 WIB

Rusmandi Buka Visitasi Evaluasi Pelaksanaan Statistik Sektoral Lamteng

Berita Terbaru

Tulang Bawang Barat

Novianti-Ana Hadiri Pengajian Rutin PC Muslimat NU di Islamic Centre Tubaba

Sabtu, 7 Sep 2024 - 19:27 WIB

Lampung Tengah

Peduli Sesama, Polres Lamteng Berikan Bansos untuk Warga Membutuhkan

Jumat, 6 Sep 2024 - 13:13 WIB