Hadiri Halal Bihalal Muslim Batak Toba, Herman Bagikan Umroh Gratis

Redaksi

Minggu, 16 Juni 2019 - 12:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandarlampung (Netizenku.com): Walikota Bandarlampung, Herman HN menghadiri kegiatan Halal Bi Halal 1440 Hijriah Muslim Batak Toba se-Provinsi Lampung, di Gedung PKK Kota Bandarlampung, Minggu (16/6).

Dalam sambutannya, Herman HN mengucapkan Minal Aidin Wal Faidzin, mohon maaf lahir batin kepada umat Batak muslim di Lampung.

\”Bagaimana saya sampaikan, ayo Islam ini harus lebih kuat. Ini yang sering saya sedih, kemarin pilpres sempat kebawa sana kebawa sini. Tapi ya jangan sampai terjadi lagi.\” ujarnya.

Baca Juga  Molor Lagi, Pemprov Lampung Targetkan Akhir Tahun JTTS Layak Guna

Ia berharap, kedepannya agama Islam mampu lebih baik lagi, lebih kompak, bahkan mampu menjadi contoh bagi umat lainnya.

\”Saya ingin bagaimana agama kita lebih baik lagi kedepan. Bahkan jadi contoh bagi umat lain. Mari kita kompak kita bersama, agar iman takwanya lebih meningkat.\” kata dia.

Ketua Muslim Batak Toba, Ahmad Pandiangan mengungkapkan, pihaknya bangga sekali atas kehadiran Walikota Bandarlampung, Herman HN dalam kegiatan tersebut.

Baca Juga  Disdikbud Balam Sebut Telah Terbitkan SPT PPPK Guru

Ditambah lagi, pihaknya mengungkapkan bagia sekali sebab Umat Muslim Batak Toba diberikan kesempatan umroh gratis oleh Walikota Bandarlampung, Herman HN.

\”Alhamdulillah kami bangga sekali atas kehadiran bapak Walikota Bandarlampung, Herman HN dalam acara halal bihalal ini. Dan bahagia sekali kami, sebab pak wali berikan ke muslim Toba umroh untuk dua orang di tahun depan.\” ujarnya.

Baca Juga  Belasan Tahun Mengabdi, Bidan Diangkat Jadi PNS

Dengan demikian, ia berharap sekaligus mendoakan untuk Herman HN agar diberikan kesuksesan selalu. \”Sekiranya kami mengharapkan, bapak walikota, Herman HN sukses selalu.\” tutupnya.

Sementara, hadiah umroh gratis diberikan kepada dua orang Umat Muslim Batak Toba yang diundi langsung saat menghadiri acara tersebut. (Adi)

Berita Terkait

Telkomsel Hadirkan Program Edukasi Grow Digital Education By.U
Media dan Popularitas
Prevalensi Stunting Balam di Angka 13 Persen, Pemkot Komit Urus Kesejahteraan
Pemkot Balam Berencana Bangun SPBU sebagai BUMD
20 Hari Berturut-turut, Gelaran Porcam Juga Lantik KOK
Kantongi Undangan Resmi, Dapid Siap Sukseskan Kongres PMII
Eva Dwiana Lakukan Sedekah Laut Bersama Ratusan Nelayan
Inflasi Turun, Pemkot Bandarlampung Raup Rp 6,5 M Insentif Fiskal

Berita Terkait

Jumat, 26 Juli 2024 - 15:03 WIB

Pemprov Lampung Lelang Ulang Empat JPTP

Jumat, 26 Juli 2024 - 14:36 WIB

Olahraga Adalah Kunci Pj Gubernur Samsudin Bugar Layani Masyarakat

Jumat, 26 Juli 2024 - 09:48 WIB

Meski Warga NU Nyalon di Pilkada, Tak Semerta NU Lampung Berpolitik

Kamis, 25 Juli 2024 - 16:23 WIB

Baru Pertengahan Semester, PMHP DKP Lampung Capai Target Retribusi 97 Persen

Kamis, 25 Juli 2024 - 11:54 WIB

Disdikbud Lampung Siap Implementasikan Penghapusan Jurusan IPA dan IPS di SMA

Kamis, 25 Juli 2024 - 11:16 WIB

Hingga Triwulan Kedua, PMHP DKP Lampung Sertifikasi 3 Produk Perikanan 

Rabu, 24 Juli 2024 - 18:19 WIB

Pj Gubernur Lampung Ajak Generasi Muda Bangga Berbahasa Lampung

Rabu, 24 Juli 2024 - 17:59 WIB

Bahasa Lampung Terancam Punah, Pj Gubernur Lampung Paparkan Program Pelestariannya

Berita Terbaru

Tulang Bawang Barat

Haderiansyah Hadiri HUT ke-17 IPeKB Tingkat Provinsi Lampung

Jumat, 26 Jul 2024 - 21:09 WIB

Tiga dosen Fakultas Kebidanan Poltekkes Tanjungkarang, berfoto bersama dengan Sekretaris Dinkes Tubaba, Kader Posyandu, dan guru PAUD di Kecamatan Tulangbawang Udik. (Arie/NK)

Tulang Bawang Barat

Dosen Kebidanan Poltekkes Tanjungkarang Pengabdian Masyarakat di Tubaba

Jumat, 26 Jul 2024 - 19:42 WIB

Ratusan siswa YP Unila antusias ikuti kegiatan Telkomsel, program edukasi bertemakan Grow Digital Education By.U yang diperuntukkan bagi siswa khususnya kelas XI dan XII. (Ist/NK)

Bandarlampung

Telkomsel Hadirkan Program Edukasi Grow Digital Education By.U

Jumat, 26 Jul 2024 - 17:13 WIB

Pj Gubernur Lampung ketika selesai menyeka keringat seusai bermain tenis lapangan. (Foto: Luki)

Lampung

Pemprov Lampung Lelang Ulang Empat JPTP

Jumat, 26 Jul 2024 - 15:03 WIB