Golkar Kota Daftarkan 37 Persen Bacaleg Perempuan

Redaksi

Senin, 16 Juli 2018 - 19:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandarlampung (Netizenku.com): Partai Golongan Karya (Golkar) Kota Bandarlampung resmi daftarkan 50 bakal calon legislatif pada Senin (16/7) sore.

Bahkan, Partai Golkar mendaftarkan 37 persen perempuan dari kriteria 30 persen yang ditetapkan. Diketahui Golkar mendaftarkan 31 laki-laki dan 19 perempuan di kontestasi 14 April mendatang.

\”Yang jelas Golkar ikut aturan dan semua sudah kita clean and clear kan, termasuk persyaratan caleg tidak boleh bekas napi narkoba dan korupsi, Golkar perlu perubahan, Golkar jaya, Golkar bangkit dan Golkar menang,\” kata Ketua DPD Golkar Kota Bandarlampung, Yuhadi usai melakukan pendaftaran di KPU Bandarlampung.

Dalam kesempatan itu juga, Yuhadi menyampaikan jika target DPD Golkar Kota Bandarlampung merebut kemenangan. \”Kita target menang dan untuk kursi kita target dapat 11 dan kita akan rebut pimpinan DPRD. Kita sudah pasangkan caleg-caleg yang memang handal dan siap bertarung,\” tandasnya.(Agis)

Berita Terkait

Menakar Politis Gen Z: Antara Idealism Tren dan Pragmatisme
Sirekap Dinilai Berpotensi Salah Baca Data, Penta Peturun: Saksi Harus Jeli
Jaringan Rakyat Deklarasi Dukung Ganjar-Mahfud
Besok, Mahfud MD ke Lampung
Dikunjungi Atiqoh, Relawan Wanita Tani Komitmen Dukung Ganjar-Mahfud
Atikoh Ganjar Bakal Syukuran Bareng Wanita Tani di Pringsewu
LDS Delegasikan Anggota dalam Konsolidasi Nasional Pemantau Pemilu
Pernyataan Sikap atas Disinformasi dan Pembingkaian Berita “Kaum Muda Bincang Demokrasi”

Berita Terkait

Kamis, 28 Maret 2024 - 16:28 WIB

Tubaba Akan Beri Bantuan Unggas Untuk Keluarga Beresiko Stunting

Kamis, 28 Maret 2024 - 14:10 WIB

Pemkab Tubaba Siap Salurkan THR Kepada 3256 Penerima

Kamis, 28 Maret 2024 - 13:43 WIB

Pemkab Tubaba Siap Salurkan Dana Hibah Parpol Pileg 2019

Kamis, 28 Maret 2024 - 13:14 WIB

PUPR Tubaba Wujudkan Konektivitas Jalan Mantap Antar Wilayah

Kamis, 28 Maret 2024 - 13:02 WIB

Jelang Idul Fitri Pemkab Tubaba Gelar GPM

Kamis, 28 Maret 2024 - 12:21 WIB

Target PAD Tubaba Over 100,15 Persen

Kamis, 28 Maret 2024 - 10:11 WIB

Tubaba Tingkatkan Taraf Hidup Lewat Rumah Layak Huni

Rabu, 27 Maret 2024 - 21:40 WIB

Tubaba Berhasil Tekan Laju Inflasi Daerah

Berita Terbaru

Tulang Bawang Barat

Tubaba Akan Beri Bantuan Unggas Untuk Keluarga Beresiko Stunting

Kamis, 28 Mar 2024 - 16:28 WIB

Tulang Bawang Barat

Pemkab Tubaba Siap Salurkan THR Kepada 3256 Penerima

Kamis, 28 Mar 2024 - 14:10 WIB

Pringsewu

Pj Bupati Pringsewu Panen Perdana Padi Organik Teknologi BBM

Kamis, 28 Mar 2024 - 14:05 WIB