Fauzi Dukung Kewirausahaan Mahasiswa

Redaksi

Sabtu, 21 April 2018 - 21:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pringsewu (Netizenku.com): Wakil Bupati Pringsewu, Fauzi beserta istri Rita Irvian, mengunjungi bazar yang diselenggarakan STIT Pringsewu, Sabtu (21/4).

Acara yang berlangsung di Balai Pekon Podomoro, Kecamatan Pringsewu tersebut, menjajakan berbagai macam jajanan tradisional.

Pada kesempatan itu, Fauzi mengaku sangat mendukung kegiatan yang melatih jiwa kewirausahaan mahasiswa. \”Dan saya menyarankan agar kegiatan ini diteruskan terutama sambil mengadakan kegiatan seperti perlombaan, permainan anak-anak, senam bersama dan juga seni kaligrafi,\” ucapnya.

Baca Juga  Diduga Korsleting, Kamar Rumah Subagio Habis Terbakar

Untuk diketahui, dalam bazar tersebut juga dihadiri Lurah Pringsewu, Feri Wahyudi, para dosen STIT Pringsewu, serta jajaran pengurus badan eksekutif mahasiswa STIT Pringsewu.(Darma)

Berita Terkait

Polres Pringsewu Limpahkan Dua Tersangka Pemeras Kepala Pekon ke Kejaksaan
Tim Penyidik Kejari Geledah Kantor dan Kediaman Sekda Pringsewu
Jaga Stabilitas Pemerintahan, Ini Poin Penting Marindo Pasca Sekda Diciduk
Sekda Pringsewu Tersangka Korupsi Dana Hibah LPTQ Tahun 2022
Polisi Siaga, Amankan Libur Panjang Warga Pringsewu
Tinjau Lokasi Terdampak Banjir di Ambarawa, Pj Bupati Pringsewu Serahkan Bantuan
Dua Pelaku Penipuan dan Penggelapan Mobil Rental Ditangkap
Warga Pringsewu Jadi Korban Penipuan Jalur Khusus PNS BRIN

Berita Terkait

Senin, 10 Februari 2025 - 23:45 WIB

Peluncuran Buku “Terjebak di Puncak”, Kisah Inspiratif di Balik Kepemimpinan Pj. Gubernur Lampung

Senin, 10 Februari 2025 - 23:42 WIB

Pemprov Lampung Ikuti Rakor Pengendalian Inflasi Daerah Jelang Ramadan

Senin, 10 Februari 2025 - 23:39 WIB

Pemprov Lampung Tingkatkan Kualitas Layanan Publik Melalui Upaya Optimalisasi Layanan Pengaduan SP4N LAPOR

Minggu, 9 Februari 2025 - 18:02 WIB

Pj Gubernur Samsudin Lepas Peserta Bank Lampung Run 2025

Jumat, 7 Februari 2025 - 23:13 WIB

Pj. Sekdaprov Lampung Ikuti Rapat Tindak Lanjut Rakortas Bidang Pangan

Kamis, 6 Februari 2025 - 13:56 WIB

Pj. Gubernur Lampung Hadiri Peringatan Isra Mi’raj 1446 H, Momentum Transformasi Diri Menuju Pribadi Lebih Baik

Rabu, 5 Februari 2025 - 22:08 WIB

Pj. Gubernur Lampung Minta Pengecer Segera Jual Kembali LPG 3 Kg

Selasa, 4 Februari 2025 - 23:43 WIB

Respon Cepat, Pj. Gubernur Samsudin Tinjau Sejumlah Korban di Lokasi Bencana Akibat Hujan Lebat dan Angin Kencang

Berita Terbaru

Bandarlampung

Pj Gubernur Samsudin Lepas Peserta Bank Lampung Run 2025

Minggu, 9 Feb 2025 - 18:02 WIB

Tulang Bawang Barat

Pengurus Komisariat PMII Tunas Palapa Tubaba Bedah Buku Bumi Manusia

Sabtu, 8 Feb 2025 - 20:59 WIB