Ditanya Kenapa Tak Berhijab, Mirda Hanya Mampu Menangis

Redaksi

Senin, 19 Maret 2018 - 20:08 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mirda Khoirunnisa

Mirda Khoirunnisa

Bandarlampung (Netizenku): Ada banyak cara Allah untuk memberikan hidayah kepada siapa saja yang Dia hendaki, salah satu hidayah tersebut seperti yang diperoleh Mirda Khoirunnisa.

Perempuan yang kerap disapa Mirda ini menuturkan, hidayah berhijab sesungguhnya ia rasakan semenjak dirinya duduk di bangku kuliah. Dahulu, Mirda merupakan sosok perempuan yang enggan untuk berhijib. Ia beranggapan bahwa hijab itu ribet, apa lagi setelah melihat rekan-rekannya yang tak pernah konsisten dalam berhijab.

Namun, keadaan nyaris berbanding terbalik ketika perempuan 19 tahun ini masuk ke perguruan tinggi.

Baca Juga  Pemprov Dukung Pengadaan 4 Buah Sepeda Tandem Kontrol PKOR

\”Pertama kali aku mengenal hijab saat aku mengikuti kegiatan Belajar Baca Quran (BBQ). Sebelum mengikuti kegiatan BBQ aku pun sempat diwawancarai tentang hijab.
Mereka bilang kenapa belum berhijab? Mendengar pertanyaan itu aku diam seribu bahasa, lidahku kelu dan tak mampu mengucapkan sepatah kata pun dan aku hanya bisa menangis,\” cerita Mirda, Senin (19/3).

Seminggu kemudian mahasiswi Poltekes Lampung ini, akhirnya memutuskan untuk berhijab. \”Dengan didekatnya teman-teman yang shalihah dan selalu mendapatkan ilmu agama, semakin membuatku dekat dengan Allah dan aku pun ingin memperbaiki diri dengan berhijab syar\’i,\” ucap Mirda.

Baca Juga  Pelecehan Seksual Meningkat, Terbaru Modus Mabar ML

Ketika memutuskan untuk hijrah, menurutnya tak begitu mulus. Mirda mengatakan jika Allah mengadirkan ujian kepadanya melalui rekan-rekannya yang terdahulu, meski tak berlangsung lama.

Sebab, setelah itu, Allah hadirkan nikmat yang tiada tara kepada mahasiswi Jurusan Analisis Kesehatan ini.
\”Nikmat Allah yang begitu luar biasa benar-benar aku rasakan setelah hijrah. Sekarang aku merasa lebih tenang, lebih terjaga dan aku pun sadar bahwa semua yang ada di dunia, termasuk diri ini pun milik Allah dan akan kembali kepada Allah,\” ungkap anak kedua dari empat bersaudara ini.

Baca Juga  Jelang Nataru, Pengelola Destinasi Wisata Diminta Perketat Prokes

Semenjak memutuskan berhijab syar\’i, kata Mirda, pergaulan dengan lawan jenis pun mulai ia batasi dan mulai mengisi waktu luangnya dengan hal-hal yang lebih bermanfaat.

Subhanallah..Betapa bahagianya seseorang ketika mendapat hidayah dari yang Maha Kuasa. (Reni Puspitasari)

Berita Terkait

Peluncuran Buku “Terjebak di Puncak”, Kisah Inspiratif di Balik Kepemimpinan Pj. Gubernur Lampung
Pemprov Lampung Ikuti Rakor Pengendalian Inflasi Daerah Jelang Ramadan
Pemprov Lampung Tingkatkan Kualitas Layanan Publik Melalui Upaya Optimalisasi Layanan Pengaduan SP4N LAPOR
Pj Gubernur Samsudin Lepas Peserta Bank Lampung Run 2025
Pj. Gubernur Lampung Lantik 12 Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama dilingkungan Pemerintah Provinsi Lampung
Pj. Sekdaprov Lampung Ikuti Rapat Tindak Lanjut Rakortas Bidang Pangan
Pj. Gubernur Lampung Hadiri Peringatan Isra Mi’raj 1446 H, Momentum Transformasi Diri Menuju Pribadi Lebih Baik
Pj. Gubernur Lampung Minta Pengecer Segera Jual Kembali LPG 3 Kg

Berita Terkait

Senin, 10 Februari 2025 - 23:45 WIB

Peluncuran Buku “Terjebak di Puncak”, Kisah Inspiratif di Balik Kepemimpinan Pj. Gubernur Lampung

Senin, 10 Februari 2025 - 23:42 WIB

Pemprov Lampung Ikuti Rakor Pengendalian Inflasi Daerah Jelang Ramadan

Senin, 10 Februari 2025 - 23:39 WIB

Pemprov Lampung Tingkatkan Kualitas Layanan Publik Melalui Upaya Optimalisasi Layanan Pengaduan SP4N LAPOR

Minggu, 9 Februari 2025 - 18:02 WIB

Pj Gubernur Samsudin Lepas Peserta Bank Lampung Run 2025

Jumat, 7 Februari 2025 - 23:13 WIB

Pj. Sekdaprov Lampung Ikuti Rapat Tindak Lanjut Rakortas Bidang Pangan

Kamis, 6 Februari 2025 - 13:56 WIB

Pj. Gubernur Lampung Hadiri Peringatan Isra Mi’raj 1446 H, Momentum Transformasi Diri Menuju Pribadi Lebih Baik

Rabu, 5 Februari 2025 - 22:08 WIB

Pj. Gubernur Lampung Minta Pengecer Segera Jual Kembali LPG 3 Kg

Selasa, 4 Februari 2025 - 23:43 WIB

Respon Cepat, Pj. Gubernur Samsudin Tinjau Sejumlah Korban di Lokasi Bencana Akibat Hujan Lebat dan Angin Kencang

Berita Terbaru

Bandarlampung

Pj Gubernur Samsudin Lepas Peserta Bank Lampung Run 2025

Minggu, 9 Feb 2025 - 18:02 WIB

Tulang Bawang Barat

Pengurus Komisariat PMII Tunas Palapa Tubaba Bedah Buku Bumi Manusia

Sabtu, 8 Feb 2025 - 20:59 WIB