Dishub Balam Belum Kantongi Strategi Hadapi Nataru

Redaksi

Jumat, 25 November 2022 - 18:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandarlampung (Netizenku.com): Menjelang hari natal dan tahun baru (nataru) Dinas Perhubungan Kota Bandarlampung mengaku belum menyiapkan strategi rekayasa jalanan untuk menghadapi kemacetan yang umumnya terjadi pada saat hari tersebut.

 

Dinas Perhubungan (Dishub) Bandarlampung, Socrat Pangaribuan, mengatakan sampai sejauh ini belum ada strategi rekayasa jalanan yang dipersiapkan oleh pihaknya.

 

“Kita situasional, kalau misalnya nanti terjadi kemacetan dan dirasa perlu melakukan rekaya jalanan maka akan kita lakukan,” ujarnya saat diwawancarai, Jum’at (25/11).

 

Lebih lanjut, pihaknya menjelaskan akan bekerjasama dengan satlantas dan polresta untuk menghadapi kemungkinan terjadi kemacetan pada saat nataru.

 

“Kalau memang perlu untuk melakukan rekayasa jalanan, kita akan saling berkoordinasi dengan satlantas dan polresta,” jelasnya.

Baca Juga  Pemkot Ungkap Tantangan Wujudkan Bandarlampung Smart City

 

Socrat menambahkan, ia telah memperkirakan akan terjadi kemacetan pada saat nataru. Pihaknya juga menjelaskan strategi yang biasa dilakukan untuk menghadapi kemacetan menjelang nataru.

 

“Sudah diperkirakan, umumnya pada saat terjadi kemacetan kita lakukan pengalihan arus dan pemberlakuan satu jalur,” tambahnya. (Luki)

Berita Terkait

PMII Cabang Bandarlampung Segera Gelar Pelantikan
Junanto Herdiawan Dikukuhkan Sebagai Kepala BI Provinsi Lampung
Smartfren Perkuat Jaringan Sambut Ramadan dan Idul Fitri 1445H
Gerakan PMII Bandarlampung Yang Tidak Dipimpin Dapid Itu Palsu
Komitmen Tanpa Batas, BPJS Kesehatan Berikan Layanan JKN Selama Libur Lebaran
Kanwil Kemenkumham Lampung Ngobras Perkuat Sinergi dan Kolaborasi
PGN Catatkan Pendapatan USD3,65 Miliar Sepanjang 2023
Tradisi Ziarah Kubur Buat “Untung” Pedagang Bunga

Berita Terkait

Rabu, 27 Maret 2024 - 18:57 WIB

Berkas Lengkap, Lima Tersangka Narkoba Dilimpahkan ke JPU

Rabu, 27 Maret 2024 - 18:53 WIB

Kapolres Pringsewu Cek Unit Pelayanan Publik

Selasa, 26 Maret 2024 - 14:49 WIB

Marindo Lantik Kadis Dukcapil Pringsewu

Kamis, 21 Maret 2024 - 18:07 WIB

Fauzi dan Taufik Qurohim Pasangan Ideal Pilkada Pringsewu

Kamis, 21 Maret 2024 - 18:01 WIB

Jaksa Menyapa: Perlindungan Hukum Terhadap Pecandu Narkotika

Senin, 18 Maret 2024 - 21:38 WIB

Lima Remaja Diamankan Polisi dan Warga Saat Hendak Perang Sarung

Senin, 18 Maret 2024 - 21:33 WIB

Pemkab Pringsewu Awali Safari Ramadan 1445 H di Pagelaran

Minggu, 17 Maret 2024 - 15:22 WIB

DBD Meningkat, Marindo Terbitkan SE Gotong Royong

Berita Terbaru

Ketua PMII Bandarlampung, Dapid Novian Mastur.

Bandarlampung

PMII Cabang Bandarlampung Segera Gelar Pelantikan

Jumat, 29 Mar 2024 - 17:11 WIB

Tulang Bawang Barat

Tubaba Akan Beri Bantuan Unggas Untuk Keluarga Beresiko Stunting

Kamis, 28 Mar 2024 - 16:28 WIB

Tulang Bawang Barat

Pemkab Tubaba Siap Salurkan THR Kepada 3256 Penerima

Kamis, 28 Mar 2024 - 14:10 WIB