Bupati Tanggamus Lantik 68 Kepala Pekon Terpilih

Redaksi

Rabu, 14 September 2022 - 23:49 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanggamus (Netizenku.com): Bupati Tanggamus lantik enam puluh delapan (68) kepala pekon hasil pemilihan serentak pada 7 Juli 2022 lalu, di Halaman Sekretariat Pemkab Tanggamus, Selasa (14/9/2022).

Surat keputusan Bupati Tanggamus Nomor B.293/34/08/2/2022. sebagaimana tercantum Mengangkat nama-nama yang tersebut dalam kolom 4 dengan jabatan sebagai kepala pekon hasil pemilihan kepala pekon serentak tahun 2022, sebagaimana tercantum dalam kolom lampiran keputusan bupati Tanggamus.

Dalam sambutannya Bupati Tanggamus, Hj Dewi Handajani., SE.M.M mengatakan ia mengucapkan selamat kepada kepala pekon yang baru saja dilantik semoga selama menjabat diberikan amanah.

“Kita harus selalu bersinergi dengan masyarakat, dan berkolaborasi agar tercapai pembangunan yang baik dan maju. Seperti kita alami bersama, pada tanggal 7 Juli 2022, Kabupaten Tanggamus melaksanakan pemungutan suara pemilihan kepala pekon serentak. Terdapat 68 pekon yang melaksanakan Pilkakon. Dengan jumlah TPS sebanyak 252 TPS,” ujarnya.

Baca Juga  Pemkab-BNNK Tes Urine Pegawai PPKAD Tanggamus

Dilanjugkannya, pelaksanaan pemungutan suara berlangsung dengan aman, tertib dan kondusif sesuai dengan protokol kesehatan Covid-19, dan 68 kepala pekon terpilih hasil Pilkakon tersebut, telah dilantik secara langsung dan disaksikan oleh pihak keluarga dan lainnya.

“Pelantikan ini menandai pelaksanaan kerja kalian sebagai kepala pekon diwilayahnya masing-masing. Semua pihak merasa bangga terlebih suami/istri, anak, orangtua dan seluruh kerabat kalian. Namun dibalik itu kalian harus dapat menjalankan tugas dengan sebaik-baiknya, sesuai dengan aturan yang berlaku, jangan rusak kebangggaan mereka dengan perbuatan-perbuatan tercela atau melakukan pelanggaran hukum,” katanya.

Baca Juga  Kapolres Tanggamus Berkunjung dan Gelar Bansos Anak Yatim

Ia meminta kepala pekon harus menjadi teladan bagi masyarakat dalam menjalankan protokol kesehatan Covid-19. Harus bisa mensinergikan aparat pekon yang ada dibawahnya agar terciptanya budaya pelayanan RATU di kantor pekon yang Ramah, Amanah, Tegas, dan Unggul demi kemajuan Kabupaten Tanggamus. (Rls/Arj/Len)

Berita Terkait

Pemkab Tanggamus Apel Perdana Pasca Libur Lebaran
Ketua IPNU Tanggamus: Pemuda Harus Dapat Memilih Pemimpin yang Tepat
Meriahkan HBP ke-60 Tahun, Lapas Kotaagung Bagikan Takjil
Kemenkumhan Gelar Apel Siaga Pengamanan Hari Raya seluruh Lapas
DPRD Tanggamus Paripurna LKPj Bupati Tahun 2023
Dinkes Tanggamus Gelar Baksos Operasi Bibir Sumbing di RS Batin Mangunang
Upacara HUT Ke-27 Tanggamus, Puncak Apresiasi dan Momentum Bersejarah
WBP Rutan Kotaagung Wakili Lampung Lomba MTQ Lapas/Rutan Nasional

Berita Terkait

Rabu, 17 April 2024 - 13:25 WIB

Bupati Pesawaran Klaim Tidak Anti Kritik

Jumat, 12 April 2024 - 19:31 WIB

Hujan Deras Guyur Pesawaran, Beberapa Wilayah Tergenang Banjir

Kamis, 4 April 2024 - 21:12 WIB

Pemkab Pesawaran Kembali Adakan Gerakan Pangan Murah

Rabu, 3 April 2024 - 19:02 WIB

Bupati Pesawaran Kunjungi Kementan RI, Ini Usulannya

Rabu, 27 Maret 2024 - 21:01 WIB

Dendi Harap Pemprov Lampung Terus Perhatian ke Pemkab Pesawaran

Rabu, 27 Maret 2024 - 18:49 WIB

Kapolres Pesawaran Imbau Organ Tunggal Tak Setel Musik Remik

Jumat, 15 Maret 2024 - 18:57 WIB

Jumat Curhat, Kapolres Pesawaran Ajak Orang Tua Awasi Anak-anak

Selasa, 12 Maret 2024 - 16:25 WIB

Dendi Tinjau Longsor dan Banjir di Desa Sukajaya Lempasing

Berita Terbaru

Mantan Bupati Kabupaten Tubaba, Umar Ahmad. Foto: Ist.

Lampung

Umar Ahmad dan Sinyalemen Dukungan PDI Perjuangan

Kamis, 18 Apr 2024 - 21:58 WIB

Direktur Eksekutif YKWS, Febrilia Ekawati. Foto: Arsip.

Bandarlampung

YKWS: Banjir di Balam Bukan Semerta Bencana Alam

Kamis, 18 Apr 2024 - 21:32 WIB

Kepala Dinas Pariwisata Kota Bandarlampung, Adiansyah. Foto: Kiriman WA Adiansyah.

Bandarlampung

Libur Lebaran, Lonjakan Wisata Balam Capai 30 Persen

Kamis, 18 Apr 2024 - 20:38 WIB