Bawaslu Kabupaten Pesawaran Tetapkan Pembagian Divisi

Redaksi

Sabtu, 18 Agustus 2018 - 11:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pesawaran (Netizenku.com): Usai dilantik pada Rabu (15/8) di Hotel Bidakara, Jakarta, Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Pesawaran adakan rapat pleno pembagian divisi.

Ketua Bawaslu Kabupaten Pesawaran, Ryan Arnando, kepada Nerizenku.com mengungkapkan, pembagian tugas divisi ini dimaksudkan agar kedepannya setiap divisi lebih fokus dalam menjalankan tugasnya.

\”Setelah pleno ini kita akan fokus pada tugas kewajiban dan kewenangan lembaga. Mengawal proses pelaksanaan semua tahapan pemilu tahun 2019,\” ujar Ryan, Sabtu (18/8).

Baca Juga  Sepi Pengunjung, Dinas Pariwisata Dinilai Gagal Helat Festival Pahawang

Dari hasil pleno tersebut ditetapkan, Ryan Arnando, S.Pd sebagai koordinator bidamg Hukum, Data dan Informasi, Riswanto, S.Sos, koordinator bidang Pengawasan, Hubungan Masyarakat dan Hubungan Antar Lembaga, Ali Nurdin, S.Sos.I, koordinator bidang Sumber Daya Manusia dan Organisasi, Mutholib, S.HI, koordinator bidang Penindakan Pelanggaran, dan Feri Ikhsan, S.Pd.I, koordinator bidang Sengketa.

\”Saya berharap, dengan telah ditetapkan divisi ini, kinerja Bawaslu Kabupate Pesawaran dapat terus meningkat, sehingga bisa melaksanakan tugas penyelenggaraan pemilu 2019 dengan baik dan kondusif,\” tukasnya. (Aby)

Berita Terkait

Bupati Pesawaran Hadiri Serah Terima Jalan Pantai Mutun
Batalyon Infanteri 7 Marinir Gelar Bakti Sosial dan Bakti Kesehatan
Pj. Gubernur Samsudin Dampingi Kunjungan KSAL Tinjau Program Ketahanan Pangan TNI AL di Lampung
Bupati Pesawaran Resmikan Rumah Sehat Baznas di Desa Sukabanjar
Nasir Tekankan NasDem Pesawaran Tingkatkan Kualitas Kader
DPRD Pesawaran Kunker ke Puskesmas Terbaik Nasional di Plantungan
Tak Puas Pemeriksaan Inspektorat, AMP akan Lapor APH
Pemkab Pesawaran Dampingi Penyusunan Produk Hukum Daerah

Berita Terkait

Kamis, 30 Januari 2025 - 22:39 WIB

Tim Penyidik Kejari Geledah Kantor dan Kediaman Sekda Pringsewu

Kamis, 30 Januari 2025 - 22:30 WIB

Jaga Stabilitas Pemerintahan, Ini Poin Penting Marindo Pasca Sekda Diciduk

Kamis, 30 Januari 2025 - 16:09 WIB

Sekda Pringsewu Tersangka Korupsi Dana Hibah LPTQ Tahun 2022

Rabu, 29 Januari 2025 - 18:44 WIB

Polisi Siaga, Amankan Libur Panjang Warga Pringsewu

Jumat, 24 Januari 2025 - 19:07 WIB

Tinjau Lokasi Terdampak Banjir di Ambarawa, Pj Bupati Pringsewu Serahkan Bantuan

Jumat, 24 Januari 2025 - 19:03 WIB

Dua Pelaku Penipuan dan Penggelapan Mobil Rental Ditangkap

Kamis, 23 Januari 2025 - 14:26 WIB

Warga Pringsewu Jadi Korban Penipuan Jalur Khusus PNS BRIN

Kamis, 23 Januari 2025 - 14:23 WIB

Pasca Banjir, Pj Bupati Pringsewu Instruksikan Jajaran Pemda Tetap Siaga

Berita Terbaru

Bandarlampung

Pj. Gubernur Lampung Minta Pengecer Segera Jual Kembali LPG 3 Kg

Rabu, 5 Feb 2025 - 22:08 WIB

Tulang Bawang Barat

Firsada Bangga Produk Lokal Tubaba Tampil di Ajang INACRAFT 2025

Rabu, 5 Feb 2025 - 20:57 WIB