Alzier: Lampung Tidak Bisa Dibeli dengan Uang

Redaksi

Jumat, 29 Juni 2018 - 15:48 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandarlampung (Netizenku.com): Politisi senior Partai Golkar Lampung, Alzier Dianis Thabranie meminta Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Lampung agar tidak tebang pilih dalam memproses dugaan money politics yang diduga dilakukan Paslon nomor urut 3, Arinal-Nunik.

\”Saya minta Bawaslu tegas, artinya harus membatalkan paslon yang bersangkutan,\” tegas Alzier, Jumat (29/6).

Menurutnya, demokrasi Lampung akan rusak dengan maraknya politik uang yang diduga mengantarkan Arinal-Nunik menjadi Gubernur-Wakil Gubernur Lampung terpilih versi hitung cepat lembaga survei.

Baca Juga  PENGUMUMAN PENDAFTARAN PASANGAN CALON BUPATI DAN WAKIL BUPATI KABUPATEN LAMPUNG BARAT TAHUN 2024

\”Perlu diingat, Lampung tidak bisa ditukar dengan duit. Demokrasi di Lampung akan rusak dengan permainan penguasa yang ikut serta dalam perhelatan Pilkada,\” ucap calon Anggota DPD RI ini.

Dirinya juga menyoroti lembaga survei yang memberikan kesimpulan kemenangan Arinal-Nunik sebelum real count dari KPU. \”Lembaga survei melakukan kesimpulan, ini ada apa? Sekali lagi saya tegaskan, Lampung tidak bisa ditukar dengan duit,\” tandasnya. (Rio)

Berita Terkait

Presiden Prabowo Wanti-wanti Mendikti Agar Mahasiswa Tidak Terhasut
PAN Kembali Bantu Korban Banjir Bandar Lampung
Irham Jafar: 4 Pilar Kebangsaan Penting untuk Melawan Pergeseran Nilai
PSU Pilkada Pesawaran di Tengah Keterbatasan Anggaran, Ini Solusi dari Pak Sam
Sengketa Pilkada Pesawaran Berakhir, MK Putuskan Ini!!!
PAN Terus Pantau Banjir Bandar Lampung
PAN Kembali Kunjungi Korban Banjir
Gelisahku, Mungkin Kegelisahan Pj Gubernur Samsudin Juga

Berita Terkait

Kamis, 20 Maret 2025 - 22:20 WIB

Bank Lampung Butuh Satu Orang Ini

Kamis, 20 Maret 2025 - 21:56 WIB

Purnama Wulan Sari Mirza Terpilih Jadi Ketua PMI Lampung

Kamis, 20 Maret 2025 - 17:34 WIB

Berbagi Bahagia Bersama BRI Group, RO Bandarlampung Salurkan 1.680 Paket Sembako

Kamis, 20 Maret 2025 - 16:09 WIB

BPJS Kesehatan Komitmen Akses Layanan JKN Tetap Buka Selama Libur Lebaran

Kamis, 20 Maret 2025 - 11:44 WIB

Sekretariat Siapkan 165.4 Juta untuk THR Anggota DPRD Tubaba

Kamis, 20 Maret 2025 - 01:31 WIB

Catat! Ini Produsen dan Penyalur Minyakita Terdaftar di Lampung

Kamis, 20 Maret 2025 - 01:18 WIB

Banyak yang Nakal Kemendag Kumpulkan Pengemas Minyakita, Bagaimana di Lampung?

Rabu, 19 Maret 2025 - 21:46 WIB

KPU Lampung: Uji Publik Calon Pengganti PSU Pesawaran Berlangsung Hanya Sampai Besok!

Berita Terbaru

Paket berisi kepala babi dikirim ke wartawan Tempo. (foto: dok tvtempo)

Nasional

Kepala Babi Teror Jurnalis Tempo

Jumat, 21 Mar 2025 - 00:16 WIB

Bank Lampung butuh Komisaris

Bandarlampung

Bank Lampung Butuh Satu Orang Ini

Kamis, 20 Mar 2025 - 22:20 WIB

Akhirnya seluruh pengurus PMI kabupaten Kota se Lampung mendukung sepenuh Purnama Wulan Sari Mirza sebagai Ketua PMI Provinsi Lampung periode 2025-2030 . Di Hotel Emersia Bandar Lampung. Kamis (20/3).

Bandarlampung

Purnama Wulan Sari Mirza Terpilih Jadi Ketua PMI Lampung

Kamis, 20 Mar 2025 - 21:56 WIB