Agar Sesuai Jurusan Kuliah, Ini Cara Mudah Daftar CPNS

Avatar

Selasa, 25 September 2018 - 20:06 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

(Foto: Ilustrasi/Istmewa)

(Foto: Ilustrasi/Istmewa)

Lampung (Netizenku.com): Pendaftaran lamaran calon pegawai negeri sipil (CPNS) akan dibuka mulai Rabu (26/9/2018).

CPNS Tahun 2018 akan dibuka sebanyak 238.015 formasi yang terbagi untuk pusat dan daerah.

Badan Kepegawaian Negara (BKN) memfasilitasi pelamar CPNS agar lebih mudah memilih formasi sesuai dengan latar belakang pendidikannya.

Melalui laman https://sscn.bkn.go.id/lowongan, pelamar CPNS bisa mengisi latar belakang pendidikan, jabatan, instansi, hingga lokasi formasi CPNS 2018 yang diinginkan.

Baca Juga  Cegah Covid-19 Dengan 3M

Mengutip laman tersebut, Selasa (25/9/2018), calon pelamar bisa langsung mengisi masing-masing kolom tersebut.

Misalnya, untuk kolom pendidikan calon pelamar CPNS bisa mengisi tingkat pendidikan yang diikuti oleh jurusan seperti S-1 Komunikasi.

Hanya dengan mengisi latar belakang pendidikan sesuai format tersebut, maka calon pelamar bisa langsung mengetahui formasi CPNS yang dibuka.

Baca Juga  Blank, Situs Pendaftaran CPNS 2018 Dibuka Pukul 13.00

Formasi yang ditampilkan pada laman pencarian tersebut juga bisa dimodifikasi, antara lain umum, penyandang disabilitas, putra/putri Papua dan Papua Barat, lulusan terbaik, diaspora, dan atlet berprestasi.

Setelah mengisi kolom tersebut, calon pelamar bisa melanjutkan pencarian dan formasi CPNS yang sesuai dengan latar belakang pendidikan ditampilkan.

Calon pelamar CPNS juga bisa mengunduh detail lowongan CPNS sesuai keinginannya baik di pemerintah pusat maupun pemerintah daerah. (dtc/lan)

Berita Terkait

Pj. Gubernur Lampung Samsudin Dampingi Mensos Gus Ipul Dalam Perayaan HKSN 2024 di Pringsewu
Lampung Raih Penghargaan Provinsi Pembina KKP HAM 2024 pada Puncak Peringatan Hari HAM Sedunia Ke-76
Prabowo Dilantik, Prabowo Berani!
Koleksi 22 Emas PON XXI, Lampung Pertahankan Posisi 10 Klasemen Akhir
Wow! Catur Putri Lampung Sumbang Perunggu Setelah 40 Tahun
Kantongi 22 Medali Emas PON XXI, Lampung Tetap Bertengger Posisi 10
CdM 2 Kontingen Lampung Harap Doa Sukses PON XXI
Wira Sukmana Sumbang Emas PON XXI Cabang Menembak
Tag :

Berita Terkait

Minggu, 22 Desember 2024 - 16:14 WIB

Pj. Gubernur Samsudin Hadiri Penutupan Rakernas II Pengurus Besar Mathla’ul Anwar

Sabtu, 21 Desember 2024 - 16:46 WIB

Pj. Gubernur Samsudin Buka Kegiatan Up Grading Keluarga Besar Jaringan Sekolah Islam Terpadu Wilayah Lampung

Sabtu, 21 Desember 2024 - 10:19 WIB

Pj Gubernur Lampung Membuka Kegiatan Pekan Keselamatan Jalan (PKJ) Tahun 2024

Jumat, 20 Desember 2024 - 15:02 WIB

Pj. Gubernur Lampung Serahkan DIPA dan TKD Tahun Anggaran 2025, Simbol Pelaksanaan APBN Pemerintahan Baru 

Rabu, 18 Desember 2024 - 21:56 WIB

Pj. Sekdaprov Buka Rakor Swasembada Pangan Provinsi Lampung

Rabu, 18 Desember 2024 - 20:38 WIB

Pastikan Kesiapan Siaga Nataru, PLN cek SPKLU di Jalur Mudik Sumsel-Lampung

Senin, 16 Desember 2024 - 22:07 WIB

Pj. Sekretaris Daerah Provinsi Lampung Membuka Gelar Pengawasan Daerah Provinsi Lampung Tahun 2024

Senin, 16 Desember 2024 - 22:01 WIB

Pemprov Lampung Ikuti Rakor Pengendalian Inflasi dan Percepatan RTRW-RDTR

Berita Terbaru

Tulang Bawang Barat

Kepala Pusdiklatda Lampung Tutup KML Angkatan IV 2024

Sabtu, 21 Des 2024 - 21:55 WIB

Foto: Istimewa

Lampung Selatan

Pembangunan Masjid Al Hijrah Kotabaru Siap Dilanjutkan

Sabtu, 21 Des 2024 - 15:07 WIB