Malam ini, Posko Demokrasi Gelar Bingi Pujajama

Redaksi

Sabtu, 14 Juli 2018 - 10:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandarlampung (Netizenku.com): Malam ini, ratusan masa bakal memadati Tugu Adipura, Bandarlampung. Pasalnya, Posko Demokrasi bakal menggelar Bingi Pujajama atau malam kebersamaan.

Koordinator Acara, Heri Usman mengatakan, malam kebersamaan yang akan digelar pihaknya mulai pukul 19.30 WIB malam ini, bisa dibilang sebagai malam perlawanan bersama posko demokrasi. Di mana, kata dia, malam perlawanan merupakan salah satu aksi bentuk penolakan atas musuh besar bernama korporasi.

Baca Juga  Untuk Keutuhan Indonesia, Pengurus dan Rumah KMA Lampung Diresmikan

\”Musuh kita kuat, musuh kita berduit, musuh kita terstruktur, musuh kita SGC,\” ucap dia, kepada Netizenku.com, Sabtu (14/7) pagi.

Pada malam ini, kata dia, Posko Demokrasi juga menyediakan minum kopi dan makanan ringan, disertai hiburan seperti pentas seni Muli Mekhanai Sai Batin Asal Way Lima, pembacaan Wawancan (Pantun), orasi politik dan baca puisi.

Baca Juga  Akademisi: Tak Ada Pilgub Ulang

\”Maknanya kita mengingatkan zaman dahulu yang saling membantu sesama. Saat ini serba beli, akibatnya monopoli sumberdaya alam,\” jelasnya.

Untuk itu, dalam aksinya nanti juga, Posko Demokrasi menuntut untuk mengusut tuntas aktor politik uang pada pemilukada Gubernur dan wakil Gubernur, tangkap cukong politik uang dan pihak-pihak yang melindungi.

\”Kami juga minta bekukan Bawaslu Lampung, usir cukong politik uang yang sudah menghancurkan Peradaban Bumi Tanah Lado, diskualifikasi paslon nomor 3 antek cukong politik uang dan percepat Pilgub ulang,\” tegasnya. (Rio)

Berita Terkait

Bawaslu Lampung Jelaskan Pelanggaran Terstruktur, Sistematis, dan Masif (TSM) Pada Pilkada Serentak 2024
Rahmat Mirzani Djausal Dijadwalkan Hadir di Tabligh Akbar Milad ke-112 Muhammadiyah
Mirza Hadiri Apel Barisan Caping Petani dan Buka Senam Sehat di Lampung Selatan
Optimalisasi Bonus Demografi, Pj. Gubernur Lampung Samsudin Buka Seminar Kependudukan dan Luncurkan Population Clock di ITERA
PMI Lampung Serahkan 13 Kursi Roda dalam Program SIGER Layanan Sosial
Penjabat Gubernur Lampung Terima Kunjungan Pimpinan Ombudsman RI dan Tim Bappenas Bahas Peningkatan Pelayanan Publik
Penjabat Gubernur Samsudin Buka Rapat Percepatan Pengembangan Industri Gim Nasional
Pj. Gubernur Samsudin Dorong Generasi Muda Mandiri Hadapi Tantangan Global

Berita Terkait

Rabu, 16 Oktober 2024 - 16:43 WIB

Disdukcapil Lambar Inovasi Capai Target Adminduk Akte Kelahiran dan KIA

Rabu, 16 Oktober 2024 - 15:45 WIB

Edi Novial Gerak Cepat Paripurna Internal Bentuk 3 Pansus

Selasa, 15 Oktober 2024 - 18:44 WIB

Paslon PM-MH Kerahkan Koalisi Partai Lawan Kotak Kosong

Selasa, 15 Oktober 2024 - 18:38 WIB

Edi Novial akan Kembali Pimpin Kursi Ketua DPRD Lampung Barat

Kamis, 10 Oktober 2024 - 17:45 WIB

KONI Lambar Workshop Peningkatan Kapasitas Pengkab Cabor dan KOK

Jumat, 4 Oktober 2024 - 14:15 WIB

Semarak HUT ke-33, DPRD Lampung Barat Gelar Rapat Paripurna dengan Pidato Pj Bupati

Minggu, 29 September 2024 - 13:22 WIB

Bambang Soroti Dampak dan Estetika Pembangunan Fisik di Lambar

Selasa, 24 September 2024 - 14:14 WIB

Nukman Pimpin Upacara HUT ke-33 Kabupaten Lampung Barat

Berita Terbaru

E-Paper

Lentera Swara Lampung | Jumat, 18 Oktober 2024

Kamis, 17 Okt 2024 - 22:45 WIB

Pesawaran

Ratusan Warga Kresno Mulyo Tolak Pergantian Kadus Sepihak

Kamis, 17 Okt 2024 - 21:59 WIB

Diketahui, Arinal adalah petahana Gubernur Lampung. Ia  tidak mendapatkan rekomendasi dari DPP Golkar dalam Pilgub Lampung

Bandarlampung

Arinal “Dicungkil’ DPP Golkar Tunjuk Plt Ketua Adies Kadir

Kamis, 17 Okt 2024 - 19:51 WIB