2019, Kemenag RI Bangun Sekolah Islam Terpadu di Tubaba Lampung

Avatar

Kamis, 4 Oktober 2018 - 13:57 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

(Foto: Arie/Nk)

(Foto: Arie/Nk)

Tulangbawang Barat (Netizenku.com): Tahun depan, Kementerian Agama Republik Indonesia (Kemenag RI) akan membangun Sekolah Islam terpadu di Kabupaten Tulangbawang Barat (Tubaba), Lampung.

Pembangunan tersebut bisa dilaksanakan setelah Pemkab Tubaba menyiapkan lahan.

Rencananya, Sekolah Islam terpadu tersebut akan ditempatkan di lahan belakang komplek Islamic Center, dengan luas lahan sekira empat hektare.

Selain menambah fasilitas pendidikan Islami di Tubaba, juga dimaksudkan untuk menunjang aktifitas dan memakmurkan Masjid 99 Cahaya Asmaul Husna, di Rawakebo, Kelurahan Panaragan Jaya, Kecamatan Tulangbawang Tengah.

Baca Juga  Pilrek UIN Raden Intan Lampung Dinilai Tertutup

\”Bupati sudah mempersilakan, semoga terealisasi,\” ujar Asisten II Bidang Ekonomi dan Pembangunan Pemkab Tubaba, Syakib Arsalan kepada Netizenku.com, Kamis (4/10/2018).

Sekolah Islam terpadu tersebut meliputi semua jenjang pendidikan, dari usia dini hingga jenjang sekolah menengah atas.

\”Ini kabar baik dari Biro Perencanaan dan Kemenag RI, hasil pertemuannya dengan bupati saat sama-sama berada di negara Azarbaijan beberapa waktu lalu,\” ungkap Syakib.

Baca Juga  Ombudsman RI Supervisi Layanan Publik Pemkab Tulangbawang Barat

Jika terealisasi, tahap awal pembangunan sekolah islam terpadu ini dananya mencapai Rp 30 miliar hingga Rp 40 miliar, bersumber dari kementerian.

\”Pemkab sangat menyambut baik peluang ini, kami upayakan bisa memenuhi syarat utama, yakni menyediakan lokasi lahannya. Kami punya gambaran di belakang komplek Islamic Center Tubaba. Tanah ini nantinya kita hibahkan ke Kemenag Tubaba,\” kata Syakib.

Baca Juga  Kemenag Bantu Masjid dan Musala Terdampak Covid-19 di Lampung

Usulan pembangunan ini nantinya akan diproses secepatnya oleh Kantor Kementerian Agama Tubaba dan pemkab yang mengawalnya.

\”Kami akan terus dorong peluang besar ini, di samping kita juga tengah menyiapkan SDM-nya,\” ujar Syakib. (Arie)

Berita Terkait

Haderiansyah Hadiri HUT ke-17 IPeKB Tingkat Provinsi Lampung
Dosen Kebidanan Poltekkes Tanjungkarang Pengabdian Masyarakat di Tubaba
Pemprov Lampung Lelang Ulang Empat JPTP
Olahraga Adalah Kunci Pj Gubernur Samsudin Bugar Layani Masyarakat
Pj Gubernur Lampung Pastikan Pilkada Aman
Meski Warga NU Nyalon di Pilkada, Tak Semerta NU Lampung Berpolitik
Baru Pertengahan Semester, PMHP DKP Lampung Capai Target Retribusi 97 Persen
Disdikbud Lampung Siap Implementasikan Penghapusan Jurusan IPA dan IPS di SMA

Berita Terkait

Jumat, 26 Juli 2024 - 15:03 WIB

Pemprov Lampung Lelang Ulang Empat JPTP

Jumat, 26 Juli 2024 - 14:36 WIB

Olahraga Adalah Kunci Pj Gubernur Samsudin Bugar Layani Masyarakat

Jumat, 26 Juli 2024 - 09:48 WIB

Meski Warga NU Nyalon di Pilkada, Tak Semerta NU Lampung Berpolitik

Kamis, 25 Juli 2024 - 16:23 WIB

Baru Pertengahan Semester, PMHP DKP Lampung Capai Target Retribusi 97 Persen

Kamis, 25 Juli 2024 - 11:54 WIB

Disdikbud Lampung Siap Implementasikan Penghapusan Jurusan IPA dan IPS di SMA

Kamis, 25 Juli 2024 - 11:16 WIB

Hingga Triwulan Kedua, PMHP DKP Lampung Sertifikasi 3 Produk Perikanan 

Rabu, 24 Juli 2024 - 18:19 WIB

Pj Gubernur Lampung Ajak Generasi Muda Bangga Berbahasa Lampung

Rabu, 24 Juli 2024 - 17:59 WIB

Bahasa Lampung Terancam Punah, Pj Gubernur Lampung Paparkan Program Pelestariannya

Berita Terbaru

Tulang Bawang Barat

Haderiansyah Hadiri HUT ke-17 IPeKB Tingkat Provinsi Lampung

Jumat, 26 Jul 2024 - 21:09 WIB

Tiga dosen Fakultas Kebidanan Poltekkes Tanjungkarang, berfoto bersama dengan Sekretaris Dinkes Tubaba, Kader Posyandu, dan guru PAUD di Kecamatan Tulangbawang Udik. (Arie/NK)

Tulang Bawang Barat

Dosen Kebidanan Poltekkes Tanjungkarang Pengabdian Masyarakat di Tubaba

Jumat, 26 Jul 2024 - 19:42 WIB

Ratusan siswa YP Unila antusias ikuti kegiatan Telkomsel, program edukasi bertemakan Grow Digital Education By.U yang diperuntukkan bagi siswa khususnya kelas XI dan XII. (Ist/NK)

Bandarlampung

Telkomsel Hadirkan Program Edukasi Grow Digital Education By.U

Jumat, 26 Jul 2024 - 17:13 WIB

Pj Gubernur Lampung ketika selesai menyeka keringat seusai bermain tenis lapangan. (Foto: Luki)

Lampung

Pemprov Lampung Lelang Ulang Empat JPTP

Jumat, 26 Jul 2024 - 15:03 WIB