Usai Salat Subuh, Walikota Metro Sapa Pasien RSUD Ahmad Yani

Leni Marlina

Minggu, 11 Februari 2024 - 12:52 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Metro (Netizenku.com): Walikota, dr. Wahdi, Sp.OG  melakukan salat subuh rutin berjamaah di Masjid Agung Taqwa Kota Metro, usai salat berjamaah, ia menyempatkan diri bersilaturahmi meluangkan waktu untuk menyapa pasien di Ruang IGD dan Transit RSUD Jenderal Ahmad Yani, untuk memastikan pelayanan berjalan baik, Minggu (11/2).

Dalam kunjungannya Wahdi menyapa dan berkomunikasi dengan para pasien dan keluarga pasien, sembari memberi semangat serta mendoakan agar lekas sembuh. Dari kunjungannya terpantau sejumlah 33 tempat tidur yang ada di ruang IGD dan 8 tempat tidur yang ada di ruang transit semuanya terisi penuh oleh pasien.

Baca Juga  Menuju WBBM Lapas Metro Direnovasi

Usai memastikan pelayanan berjalan baik, Wahdi juga mengumpulkan manajemen Rumah Sakit di Guest House Rumah Dinas Walikota Metro, guna memberikan arahan agar pelayanan rumah sakit lebih baik lagi.

Rapat bersama manajemen rumah sakit ini berlangsung santai namun serius, dengan topik peningkatan layanan rumah sakit. Wahdi berharap manajemen RSUD Ahmad Yani dapat bekerja lebih profesional dan meningkatkan kualitas pelayanan.

Baca Juga  Silfia Berharap Guru SD Teladan Kota Metro Tingkatkan Kualitas

“Agar dalam pelayanan senantiasa menerapkan keramahan serta SOP yang telah ditetapkan dan dapat menerima segala saran, masukan atau bahkan kritikan yang membangun dari masyarakat untuk perbaikan,” jelasnya. (Rival)

Berita Terkait

Kodim 0411/KM Gelar Pembinaan Masyarakat Tanggap Bencana
Sunday Fun-day Kota Metro Ajang Edukasi dan Peningkatan Kreatifitas
Atlet Judo Kota Metro Ditarget Gondol Emas PON XXI
Geger! Ketua DPC PDIP Kota Metro Mundur
25 Anggota DPRD Metro Periode 2024-2029 Resmi Dilantik
Kolaborasi Otoritas dan Industri Sistem Pembayaran Dukung Kota Metro Go Digital
Meriahkan HUT ke-87, Disporapar Gelar Metro RUN 12k
Metro Raih Penghargaan Prevalensi Stunting Terendah BKKBN RI

Berita Terkait

Selasa, 10 September 2024 - 21:51 WIB

Lentera Swara Lampung | Rabu, 11 September 2024

Minggu, 8 September 2024 - 21:40 WIB

Lentera Swara Lampung | Senin, 9 September 2024

Kamis, 5 September 2024 - 22:12 WIB

Lentera Swara Lampung | Jumat, 6 September 2024

Selasa, 3 September 2024 - 22:04 WIB

Lentera Swara Lampung | Rabu, 4 September 2024

Minggu, 1 September 2024 - 23:21 WIB

Lentera Swara Lampung | Senin, 2 September 2024

Jumat, 30 Agustus 2024 - 01:53 WIB

Lentera Swara Lampung | Jumat, 30 Agustus 2024

Rabu, 28 Agustus 2024 - 00:38 WIB

Lentera Swara Lampung | Rabu, 28 Agustus 2024

Senin, 26 Agustus 2024 - 01:40 WIB

Lentera Swara Lampung | Senin, 26 Agustus 2024

Berita Terbaru

Lainnya

Pj. Gubernur Samsudin Buka Tubaba Art Festival ke-8

Jumat, 13 Sep 2024 - 07:33 WIB