TP. PKK Provinsi Lampung Dorong Pemanfaatan Pekarangan Rumah untuk Ketahanan Pangan Keluarga

Suryani

Minggu, 10 Agustus 2025 - 15:39 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua TP. PKK Provinsi Lampung, Purnama Wulan Sari, membuka Pelatihan Pemanfaatan Lahan Pekarangan Rumah untuk Ketahanan Pangan Keluarga, bertempat di PKK Agropark Kecamatan Sabahbalau Kabupaten Lampung Selatan, Minggu (10/8/2025).

Bandarlampung (Netizenku.com): Kegiatan yang diikuti oleh 200 peserta perwakilan dari 15 kabupaten/kota se-Provinsi Lampung tersebut merupakan sebuah upaya mewujudkan salah satu program dari gerakan PKK, yaitu HATINYA PKK : Halaman Asri, Teratur, Indah, dan Nyaman.

Baca Juga  Kwarda Lampung Sambut Pembentukan Racana UIM

Program ini mendorong setiap keluarga untuk dapat memanfaatkan lahan pekarangan rumah, tidak hanya untuk keindahan, tetapi juga untuk memenuhi kebutuhan gizi keluarga melalui penanaman sayuran, tanaman obat, dan buah-buahan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kami Pengurus TP. PKK Provinsi Lampung juga telah mengimplementasikan pemanfaatan Lahan Pekarangan pada Desa TAPIS (Desa Binaan TP. PKK Provinsi Lampung) di 15 Kabupaten/Kota,” ujarnya.

Baca Juga  Disdikbud Lampung Kembali Gelar UKG

Salah satu program yang telah dicanangkan yaitu penyerahan sekaligus penanaman bibit cabai di desa-desa, guna mewujudkan ketahanan pangan dilingkungan terkecil, yaitu keluarga.

Dalam kesempatan tersebut Purnama Wulan Sari mengatakan bahwa Pelatihan yang di selenggarakan pada hari ini menjadi bagian penting dalam upaya meningkatkan ketahanan keluarga.

“Ketahanan keluarga terdiri dari beberapa elemen, salah satunya seperti hari ini, ibu-ibu mendapatkan pelatihan yang gunanya untuk mengoptimalisasikan pekarangan rumah dalam penanaman tanaman pokok dan buah-buahan.” ujarnya.

Baca Juga  Pompa Air di Perum Bukit Beringin Raya Rusak, Kadis Perkim Minta PT Sinar Waluyo Tanggung Jawab

Tidak hanya itu, pemanfaatan pekarangan rumah juga menjadi bentuk kemandirian ekonomi keluarga, mengurangi pengeluaran rumah tangga, bahkan membuka peluang usaha baru.

“Jika kita dan ibu-ibu semua, mulai dari sekarang memaksimalkan pekarangan rumah, digunakan untuk penanaman sayuran, buah dan obat, itu akan menjadi salah satu bentuk menunjang ekonomi keluarga.” pungkasnya. (Dinas Kominfotik Provinsi Lampung).

Berita Terkait

Pompa Air di Perum Bukit Beringin Raya Rusak, Kadis Perkim Minta PT Sinar Waluyo Tanggung Jawab
Kwarda Lampung Sambut Pembentukan Racana UIM
Disdikbud Lampung Kembali Gelar UKG
Yuliana Safitri, Kontraktor Perempuan Lampung yang Kini Menjalani Penahanan, Tetap Teguh Menghadapi Proses Hukum
Fadli Zon Jadikan Lampung Panggung Pernyataan Pentingnya Pelestarian Budaya
Kampanye Anak Indonesia Hebat, Purnama Wulan Sari Mirza Ajak Perkuat Pendidikan Karakter Anak Usia Dini
KPK dan DPRD Lampung Perkuat Sinergi Pencegahan Korupsi
DPP ABRI Gelar Pelatihan Paralegal Nasional 2025

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 15:55 WIB

Pengangkatan Petugas MBG Jadi Pegawai Negara, DPRD Lampung Soroti Nasib Guru Honorer

Sabtu, 24 Januari 2026 - 15:34 WIB

PKB Tetapkan Chusnunia sebagai Ketua DPW Lampung 2026–2031

Jumat, 23 Januari 2026 - 16:52 WIB

Pemprov Lampung Siapkan PKN Tingkat II 2026

Jumat, 23 Januari 2026 - 13:06 WIB

Kominfo dan PPPA Lampung Perkuat Sinergi PUSPAGA

Jumat, 23 Januari 2026 - 11:35 WIB

DPRD Lampung Dukung Rencana Pabrik Rokok HS di Lampung Timur

Kamis, 22 Januari 2026 - 18:59 WIB

HGU SGC Dicabut, Triga Lampung, Negara Harus Pastikan Tak Ada Kelebihan Lahan

Kamis, 22 Januari 2026 - 17:52 WIB

Yozi Rizal Minta Pemerintah Pusat Transparan soal Pencabutan HGU Anak Usaha SGC di Lampung

Kamis, 22 Januari 2026 - 17:41 WIB

Rokok Ilegal Marak, DPRD Lampung Dorong Penindakan Menyeluruh

Berita Terbaru

Lampung Selatan

Imigrasi Kalianda Gelar Syukuran Hari Bakti ke-76

Senin, 26 Jan 2026 - 18:48 WIB