Tiga OPD Metro Juarai Lomba Video Inovasi Tatanan Normal Baru

Redaksi

Rabu, 22 Juli 2020 - 19:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Metro (Netizenku.com): Tiga Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di lingkup Pemerintah Kota (Pemkot) Metro, Dinas Ketahanan Pangan Pertanian dan Perikanan, Dinas Kesehatan, Dinas Pendidikan dan Kebudayaan, meraih juara lomba video inovasi tatanan normal baru produktif dan aman Covid-19, tingkat Kota Metro.

Piala untuk para juara tersebut diserahkan Walikota Metro, Achmad pairin, dan Wakil Walikota, Djohan. Penyerahan piala berlangsung di ruang rapat kantor pemkot, Rabu (22/7).

Sekretaris Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Kota Metro, I Gede Made Suwanda mengatakan, ada 19 video yang dinilai oleh panitia dalam lomba tersebut, 14 video dari OPD dan lima video dari instansi vertikal.

\”Juara kita kategorikan menjadi dua, OPD dan instansi vertikal. Juara pertama untuk masing-masing kategori selain piala dan piagam juga diberikan hadiah uang Rp5 juta, juara kedua Rp3 juta, dan juara ketiga Rp2 juta,” kata I Gede Made

Untuk kategori instansi vertikal, juara pertama Kodim 0411 Lampung Tengah, kedua Polres Metro dan juara ketiga Pengadilan Agama Kota Metro.

Lomba tersebut merupakan upaya motivasi bagi satuan kerja dalam berinovasi melaksanakan program kerja yang aman dari penularan Covid-19.

“Sebenarnya kegiatan ini sebagai upaya meningkatkan pemahaman mengenai pencegahan Covid-19. Mudah-mudahan ini semakin memotivasi jajaran perangkat daerah dalam melaksanakan program kerja yang aman dari penularan Covid-19,\” kata Pairin. (Rival/Len)

Berita Terkait

Rahmat Mirzani Djausal Tinjau Pelaksanaan Program MBG di Metro
Bola Panas, KPU Metro Batalkan Pencalonan Wahdi-Qomaru
Qomaru Bersalah Langgar Pidana Pemilu Segini Besar Dendanya
PN Kota Metro Dijaga Ketat, Qomaru Zaman Datang Bawa Tim Sukses
Calon Wakil Walikota Petahana Qomaru Jalani Persidangan Bersejarah di PN Kota Metro Senin Pagi Ini
Proses Hukum Tindak Pidana Pemilu, Keras di Metro Lembek di Pesawaran
PN Metro Segera Sidang Perdana Tindak Pidana Pemilu Qomaru
Polres Metro Teliti Berkas Dugaan Penyimpangan Dana Hibah 57 Miliar

Berita Terkait

Minggu, 15 Juni 2025 - 16:03 WIB

Parosil: Pasar Tematik Jadi Ikon Wisata Baru Lampung Barat

Kamis, 12 Juni 2025 - 20:40 WIB

Sekda Nukman Tinjau Kesiapan Peresmian Pasar Tematik Wisata Lumbok Seminung

Rabu, 11 Juni 2025 - 22:35 WIB

Bupati Lambar Kunjungi PT Star Energy Geothermal Salak

Selasa, 10 Juni 2025 - 20:37 WIB

Pasar Tematik Wisata Lumbok Seminung Segera Diresmikan

Selasa, 3 Juni 2025 - 12:05 WIB

Malam Terakhir TMMD, Satgas Lembur Tuntaskan Pekerjaan

Senin, 2 Juni 2025 - 20:16 WIB

Bupati Lambar Minta Pedagang Pasar Tematik Tak Aji Mumpung

Jumat, 30 Mei 2025 - 16:37 WIB

Lolos Kedokteran Gigi, Anak Pensiunan ASN Raih Beasiswa Bupati Lambar

Kamis, 29 Mei 2025 - 09:44 WIB

Rohaya Dapat Beasiswa Program Bupati, Parosil: Selamat!

Berita Terbaru

Keluarga Karya Kartadilaga, Foto: Iwan/NK.

Pesisir Barat

Keluarga Karya Kartadilaga Pulang Kampung ke Pulau Pisang

Minggu, 15 Jun 2025 - 20:42 WIB

Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Tulangbawang Barat, Selasa (10/6/2025), Foto: Arie/NK.

Tulang Bawang Barat

DPRD Tubaba Gelar Paripurna Bahas Raperda Pertanggungjawaban APBD 2024

Minggu, 15 Jun 2025 - 20:04 WIB

Proses evakuasi pohon tumbang di ruas Jalan Lintas Barat Sumatera, Minggu (15/6/2025), Foto: Reza/NK.

Pringsewu

Pohon Tumbang Timpa Pengendara di Gadingrejo

Minggu, 15 Jun 2025 - 19:42 WIB

Bupati Lampung Barat, Parosil Mabsus. Foto: Iwan/NK.

Lampung Barat

Parosil: Pasar Tematik Jadi Ikon Wisata Baru Lampung Barat

Minggu, 15 Jun 2025 - 16:03 WIB

Sat Samapta Polres Pringsewu saat melaksanakan patroli di hari libur, Minggu (15/6/2025), Foto: Reza/NK.

Pringsewu

Jaga Pringsewu, Sat Samapta Intensifkan Patroli di Hari Libur

Minggu, 15 Jun 2025 - 15:13 WIB