Sejumlah Bank Sudah Jual Dolar AS Rp 15.000

Redaksi

Rabu, 5 September 2018 - 16:06 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

(Foto: Ilustrasi/Istimewa)

(Foto: Ilustrasi/Istimewa)

Lampung (Netizenku.com) : Akibat permintaan dolar AS yang tinggi dan menyebabkan tekanan pada nilai Rupiah, membuat sejumlah bank sudah menjual dolar AS di angka Rp 15.000.

Dari pantauan, harga jual dolar AS di PT Bank Central Asia Tbk (BCA) juga menjual dolar AS di kisaran Rp 15.000.

Untuk harga jual tercatat Rp 15.150 dengan harga beli Rp 14.750.

Baca Juga  PGN-Bukopin, Kerjasama Pembiayaan Tagihan Gas Pelanggan

Lalu PT Bank Mandiri Tbk menjual dolar AS di angka Rp 15.003 dengan harga beli Rp 14.727.

Bank lain, PT Bank CIMB Niaga Tbk menjual dolar AS di harga Rp 15.120 dengan harga beli Rp 14.770.

PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BRI) menjual dolar AS di posisi Rp 14.994 dengan harga beli Rp 14.904.

Baca Juga  Wednesday Addams Musim Pertama | Teaser Resmi | Netflix

Dari perdagangan di Reuters dolar AS tercatat Rp 14.979.

Kemudian dari data Jakarta Interbank Spot Dollar Rate (Jisdor) tercatat Rp 14.927. (dtc/lan)

Berita Terkait

Telkomsel Pelopori Micro Drama di Indonesia Melalui Kerja Sama dengan FlexTV
KPK Apresiasi OJK Inovasi Penguatan Integritas Organisasi Berkelanjutan
Paket Internet RoaMAX Jepang: Solusi Praktis Berinternet di Negeri Sakura
Program SISS Telkomsel Bawa Tiga Film Tayang di JAFF 2024
Telkomsel Hadirkan Program “Digosok Hepi” Berhadiah Total 1 Miliar
YBM PLN Gandeng Korem 043 Garuda Hitam Salurkan Program Bedah Rumah
PGN Kerahkan Satgas Nataru 2024, Pastikan Kehandalan Penyaluran Gas Bumi
Paket RoaMAX Umroh Telkomsel Solusi Layanan Komunikasi di Tanah Suci

Berita Terkait

Kamis, 6 Februari 2025 - 13:52 WIB

Dorong Pertumbuhan Ekonomi dan Konektivitas, Pj. Gubernur Samsudin Resmikan Rute Penerbangan Way Kanan – Jakarta

Rabu, 18 Januari 2023 - 18:19 WIB

Mahasiswa KKN Unila Edukasi Warga Pakuanratu Manfaatkan Perkarangan

Senin, 27 Desember 2021 - 17:57 WIB

Cuaca Buruk Diprakirakan Melanda Pergantian Tahun

Kamis, 30 Juli 2020 - 10:12 WIB

EVP Divre IV: Peresmian Bangunan Baru Stasiun Waytuba Buka Ekonomi Masyarakat

Jumat, 17 Juli 2020 - 20:59 WIB

Arinal Tebar Bibit Ikan di Sungai Tiuh Negara Batin

Kamis, 19 September 2019 - 05:01 WIB

Rail Clinic PT KAI Divre IV Baksos di Negeri Agung

Jumat, 26 Juli 2019 - 16:26 WIB

Warga Bantaran Rel Blambangan Pagar Nikmati Rail Clinic

Kamis, 7 Februari 2019 - 13:54 WIB

3.414 Keluarga di Blambangan Umpu Terima Bantuan PKH

Berita Terbaru