Realisasi penyaluran KUR Peternakan Lampung Capai Rp1,51 triliun

Luki Pratama

Jumat, 19 April 2024 - 19:49 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi Peternakan Sapi. Foto: Nu Online.

Ilustrasi Peternakan Sapi. Foto: Nu Online.

Bandarlampung (Netizenku.com): Realisasi penyaluran kredit usaha rakyat (KUR) di sektor peternakan di Provinsi Lampung pada 2023 mencapai Rp1,51 triliun.

Menurut Kepala Bidang Usaha dan Pascapanen Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Provinsi Lampung, Abdul Salam Nasrudin, realisasi KUR peternakan di tahun 2023 disalurkan kepada 35.697 debitur.

“Per sektor, realisasi KUR tertinggi adalah untuk pembibitan dan budidaya sapi potong, mencapai Rp1,12 triliun dengan 25.826 debitur,” kata dia kepada Netizenku.com, Jumat (19/4).

Kemudian, disusul realisasi KUR untuk pembibitan dan budidaya domba dan kambing potong sebesar Rp278 miliar dengan 8.505 debitur. Sementara pembibitan dan budidaya ternak perah Rp37,6 miliar dengan 533 debitur.

“Untuk pembibitan dan budidaya babi mencapai Rp15,8 miliar dengan jumlah debitur sebanyak 271 debitur,” lanjutnya.

Baca Juga  Irianan Jokowi Bertandang ke Provinsi Lampung

Sedangkan untuk pembibitan dan budidaya unggas, realisasi KUR mencapai Rp62,8 miliar dengan 562 debitur.

target realisasi KUR peternakan pada 2023, sambung dia, sebenarnya hanya sebesar Rp1,5 triliun dengan capaian Rp1.516.526.200.000 maka target telah terpenuhi 101 persen.

Ia juga berharap penyerapan realisasi KUR 2024 terus meningkat sehingga dapat mendorong kemajuan usaha peternak di Lampung. Saat ini, terang dia, hingga Februari realisasi KUR sektor peternakan telah mencapai Rp277 M dengan jumlah debitur sebanyak 6538.

Baca Juga  Edukasi Pencegahan KDRT, Mirza Gelar Sosper Ketahanan Keluarga

“Itu berdasarkan aplikasi sistem kredit usaha rakyat pertanian Kementerian Pertanian total ada sebanyak Rp1,51 triliun dengan jumlah debitur sebanyak 35.697 orang,” pungkasnya. (Luki)

Berita Terkait

Forum Investasi Lampung Segera Sampaikan Proyek Investasi yang Siap Ditawarkan 
Pemkot Kejar Utang, Pemprov Siap Penuhi Panggilan Dewan
Dinas Peternakan Lampung Akan Cek Hewan Kurban Mulai H-14 Idul Adha
Ikhwal DBH, Pemprov Lampung Bakal Penuhi Panggilan DPRD 
Angkasa Pura II dan Basarnas Lampung Sepakat Perkuat Koordinasi Penyelamatan Kecelakaan Pesawat
BMBK Tingkatkan Infrastruktur Jalan untuk Sentra Pertanian dan Perkebunan
Guru Besar Unila sebut Pemerintah dan Sekolah Belum Tune-in Literasi Digital
Pekan Depan Sekdaprov Dipanggil, Dewan Dorong DBH Dilunasi
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 16 Mei 2024 - 19:35 WIB

Tunjang Ketahanan dan Swasembada Pangan, Dendi Tanam Kedelai

Kamis, 16 Mei 2024 - 15:25 WIB

Dendi Tekankan Penyelenggara Pemilu Jaga Netralitas

Rabu, 15 Mei 2024 - 18:04 WIB

Ketua TP PKK Pesawaran Hadiri Acara Puncak HUT ke-44 Dekranas

Selasa, 14 Mei 2024 - 18:19 WIB

BPK RI Beri Opini WTP Laporan Keuangan Pesawaran Tahun 2023

Senin, 13 Mei 2024 - 16:24 WIB

DPRD Pesawaran Nilai Polemik Lahan 329 H Persoalan Simpel

Minggu, 12 Mei 2024 - 17:46 WIB

Masyarakat Rejosari Gotong Royong Bongkar Gedung Balai Pekon untuk Renovasi

Minggu, 12 Mei 2024 - 12:58 WIB

Melawan, Pelaku Jambret Dihadiahi Timah Panas Tekab 308 Polres Pesawaran

Jumat, 10 Mei 2024 - 19:14 WIB

Polres Pesawaran Koordinasi Penangkapan Buaya di Teluk Pandan

Berita Terbaru

Pringsewu

APDESI Pringsewu MoU dengan Advokat Nurul Hidayah

Sabtu, 18 Mei 2024 - 21:29 WIB

Pringsewu

Curi Alat Pres Genteng, Dua Warga Tanggamus Diamuk Massa

Sabtu, 18 Mei 2024 - 15:40 WIB

Kepala BPKAD Kota Bandarlampung, M Nur Ramdhan, didampingi Sekretaris BPKAD Zakky Irawan dan Humas Kota Bandarlampung Ali Rozi. (Foto: Agis)

Lainnya

Pemkot Siap Hadapi Tudingan LCW Soal Dugaan Tipikor

Sabtu, 18 Mei 2024 - 14:54 WIB