Pupuk Persaudaraan, Musang Lovers Lampung Gelar Kontes Mini

Redaksi

Minggu, 8 April 2018 - 18:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandarlampung (Netizenku): Musang Lovers Lampung (Malam) Regional Bandarlampung gelar kontes mini dalam rangka mengapresiasi para pecinta musang di Lampung.

Acara yang dihelat di Anjungan Lampung Timur, PKOR Wayhalim pada Minggu (8/4) sore ini, diikuti 20 peserta yang berasal dari Kota Bandarlampung dan Metro.

Berdasarkan keterangan panitia acara, Anisa Sintia (21), kontes mini ini diikuti oleh 3 jenis musang, yakni 10 ekor musang pandan, 5 ekor musang bulan dan 5 ekor musang akar.

Baca Juga  Dua Cagub Jalani Tes Kesehatan, Ini Tahapan Berikutnya!

\”Ada 20 peserta yang ikut. Sebenarnya saat konfirmasi ada banyak. Tapi karena terbentur hujan, banyak yang berhalangan hadir kesini,\” kata dia.

\"\"

Salah satu dewan juri, Anggi Fillian (25) mengatakan, juara kontes akan dinilai dari segi kebersihan, kesehatan fisik dan karakter. \”Kita akan lihat kesehatannya, kebersihannya juga. Kemudian karakternya seperti apa, jinak atau tidak. Satu lagi penilaian kita, yaitu skil dari musang-nya itu sendiri, kalau bonding (mengikuti pemilik) akan kita beri nilai lebih lagi,\” ujar Anggi kepada Netizenku.com.

Baca Juga  Ini Sebab Pertamina Tambah Pasokan 90 Ribu Tabung Elpiji 3 Kg di Lampung

Sementara itu, Ketua Provinsi Malam Hendri Fernanda (31), mengaku bahwa kegiatan ini dimaksudkan untuk memupuk persaudaraan antarkomunitas. \”Kegiatan yang digelar oleh Regional Bandarlampung ini sangat bagus. Kita bisa memeluk tali persaudaraan sekaligus melihat perkembangan dari musang sendiri, seperti kesehatan dan pendataan jumlah musang yang dimiliki oleh para owner,\” pungkasnya.

Diketahui, Malam akan menggelar vaksin massal pada 22 Juni 2018 mendatang, yang akan diikuti oleh para pecinta musang se-Lampung. \”Insyaallah kalau tidak ada halangan, 22 Juni kita gelar vaksin massal yang bekerja sama dengan Dinas Peternakan Provinsi Lampung.(Agis)

Berita Terkait

Lampung Kejar Target Tak Ada Jalan Berlubang saat Lebaran
Satker Mitra Kerja Dilarang Berikan Gratifikasi ke Pegawai Kanwil DJPb Provinsi Lampung
Kontribusi Nyata Energi, PGE Ulubelu Bak Pahlawan Tak Terlihat
Jelang Arus Mudik, Mendagri Soroti Kondisi Jalan di Lampung, Perbaiki!
Pemred Club Hadir Bukan Karena Latah
Gubernur Lampung Hadiri Sertijab Kepala BPK Perwakilan Lampung, Tekankan Sinergi dan Tata Kelola Keuangan
Gubernur Rahmat Mirzani Djausal Dorong Sinergi Jaga Stabilitas Ekonomi di Provinsi Lampung
PAN Kembali Bantu Korban Banjir Bandar Lampung

Berita Terkait

Senin, 17 Maret 2025 - 03:14 WIB

Lampung Kejar Target Tak Ada Jalan Berlubang saat Lebaran

Senin, 17 Maret 2025 - 02:24 WIB

Satker Mitra Kerja Dilarang Berikan Gratifikasi ke Pegawai Kanwil DJPb Provinsi Lampung

Kamis, 13 Maret 2025 - 23:08 WIB

Jelang Arus Mudik, Mendagri Soroti Kondisi Jalan di Lampung, Perbaiki!

Kamis, 13 Maret 2025 - 21:17 WIB

Lampu Kuning, APBN Februari 2025 Defisit Rp31,2 Triliun, Apa Kabar Lampung?

Rabu, 12 Maret 2025 - 22:23 WIB

Lampung Menggeliat, Pemprov Segera Rekonstruksi 2 Ruas Jalan Senilai Rp19,44 M di Pringsewu

Selasa, 11 Maret 2025 - 18:13 WIB

Bupati-Wakil Bupati Tanggamus Rakor Akselerasi Penuntasan Pengelolaan Sampah

Selasa, 11 Maret 2025 - 10:05 WIB

PGN Kebut Pembangunan Infrastruktur Gas Bumi Songsong Swasembada Energi

Senin, 10 Maret 2025 - 13:29 WIB

Momen RAFI 2025, Telkomsel Hadirkan Konektivitas Jaringan Terbaik Sumatera

Berita Terbaru

Ilustrasi: Lampung Kejar Target Tak Ada Jalan Berlubang saat Lebaran (META AI)

Bandarlampung

Lampung Kejar Target Tak Ada Jalan Berlubang saat Lebaran

Senin, 17 Mar 2025 - 03:14 WIB

Lainnya

Pemprov Lampung Kebut Perbaikan Jalan

Minggu, 16 Mar 2025 - 22:00 WIB

Pesawaran

AMPP Mantapkan Barisan Jelang Aksi Damai Selamatkan Demokrasi

Minggu, 16 Mar 2025 - 08:47 WIB