Polres Lamteng akan Terapkan Sistem E-TLE

Redaksi

Kamis, 6 Februari 2020 - 20:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lampung Tengah (Netizenku.com): Gunung Sugih-Polres Lampung Tengah (Lamteng) melalui Satlantas bersiap menerapkan penegakan hukum di bidang lalu lintas menggunakan kamera pengintai yang dapat mendeteksi berbagai jenis pelanggaran lalu lintas.

Dalam rangka penegakan hukum berbasis teknologi, Satlantas Polres Lamteng menggelar rapat koordinasi dengan berbagai instansi di Aula Rupatama Polres Lamteng, Kamis (6/2).

Baca Juga  Ombudsman RI: Pelayanan Dishub Lamteng Cukup Baik

Mewakili Kapolres Lamteng, AKBP I Made Rasma, Kasatlantas AKP Padil A Rohim didamping Kanit Dikyasa, Ipda Suhendra Catur mengatakan rapat koordinasi bersama instansi terkait membahas tentang persiapan penerapan sistem Electronic Traffic Law Enforcement (E-TLE) atau sistem penegakkan hukum di bidang lalu lintas berbasis teknologi informasi dengan menggunakan kamera yang dapat mendeteksi berbagai jenis pelanggaran lalu lintas.

Baca Juga  Skuad Avanger Bandar Lampung Jawara Mobile Legend

“Rakor ini sebagai persiapan penerapan sistem E-TLE yang sudah diatur berdasarkan ketentuan UU,\” katanya

Kegiatan dihadiri perwakilan dari Kejaksaan Negeri Gunungsugih, Pengadilan Negeri, Bank BRI Cabang Bandarjaya, Kantor Pos, Dispenda, Dishub dan Dinas PU Bina Marga membahas tentang persiapan sistem E-TLE. (Dedi)

Berita Terkait

Konsumsi Gula Berlebih Pengaruhi Perkembangan Otak Anak
Puluhan Personel Polres Lampung Tengah Amankan Penetapan Calon Kepala Daerah
Polres Lampung Tengah Amankan Penetapan Calon Kepala Daerah
Peduli Sesama, Polres Lamteng Berikan Bansos untuk Warga Membutuhkan
Bupati Lampung Tengah Hadiri Jumat Mahabbah di Seputih Surabaya
Staf Ahli Bidang Pemerintahan, Hukum dan Politik Hadiri HUT ke-66 Dusun Sriwaluyo II
OJK-Polda Lampung Edukasi Bhabinkamtibmas Bahaya Aktifitas Keuangan Ilegal
Musa Ahmad Kukuhkan 40 Anggota Paskibraka Lampung Tengah

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 15:19 WIB

KPK RI Monitoring Hasil Penilaian Perluasan Percontohan Desa Anti korupsi di Provinsi Lampung

Kamis, 21 November 2024 - 08:22 WIB

Konser Kampanye Mirza-Jihan dan Bunda Eva Berlangsung Meriah Meski Diguyur Hujan

Rabu, 20 November 2024 - 18:59 WIB

Bawaslu Tuntaskan Pemetaan TPS Rawan

Sabtu, 16 November 2024 - 19:36 WIB

Kontes dan Expo Sapi APPSI 2024, Pj. Gubernur Lampung Dukung Wujudkan Ketahanan Pangan Nasional

Sabtu, 16 November 2024 - 11:22 WIB

Pj. Gubernur Lampung Hadiri Pembukaan PORSADINAS VI 2024, Wadah Santri Berprestasi dan Berakhlak Mulia

Jumat, 15 November 2024 - 12:01 WIB

Pemprov Lampung Raih Predikat Opini Kualitas Tertinggi dalam Pelayanan Publik

Kamis, 14 November 2024 - 17:52 WIB

Mahasiswa Lampung Gelar Aksi Tolak Politik Uang

Kamis, 14 November 2024 - 13:26 WIB

Pj. Gubernur Lampung Ajak Masyarakat Lampung di Perantauan Aktif Berkontribusi dalam Pembangunan Daerah

Berita Terbaru

Tulang Bawang Barat

Kwarcab Gerakan Pramuka Tubaba Gelar KPDK

Jumat, 22 Nov 2024 - 20:13 WIB

Pringsewu

Kapolres Pringsewu Turut Andil pada Agenda PWI Berbagi

Jumat, 22 Nov 2024 - 16:11 WIB

Pringsewu

Marindo Pimpin Persatuan Insinyur Indonesia Kabupaten Pringsewu

Jumat, 22 Nov 2024 - 15:36 WIB