PKB Lampung Gelar Vaksinasi Covid-19 Massal

Redaksi

Minggu, 5 September 2021 - 20:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Vaksinasi Covid-19 di DPW PKB Provinsi Lampung diikuti kader dan masyarakat umum di Kantor DPW PKB Lampung, Jalan Way Semangka No.11 Bandarlampung, Jumat (3/9. Foto: Dokumentasi

Vaksinasi Covid-19 di DPW PKB Provinsi Lampung diikuti kader dan masyarakat umum di Kantor DPW PKB Lampung, Jalan Way Semangka No.11 Bandarlampung, Jumat (3/9. Foto: Dokumentasi

Bandarlampung (Netizenku.com): DPW PKB Provinsi Lampung menggelar vaksinasi massal di kantor DPW PKB Lampung, Jalan Way Semangka No.11 Bandarlampung, Jumat, 3 September 2021. Pelaksanaan vaksinasi Covid-19 berlangsung tiga sesi untuk menghindari kerumunan masyarakat.

Sekretaris DPW PKB Lampung, H.Seh Ajeman S.Ag, mengatakan DPW PKB Lampung sadar bahwa vaksinasi ini belum merata.

“Karena Lampung ini termasuk daerah terendah dalam vaksinasi maka kita harapkan semakin banyak masyarakat yang tervaksin sehingga tercipta kekebalan kelompok (herd immunity),” katanya.

Baca Juga  Pemkot Vaksinasi 7.000 Pelajar SMP untuk Simulasi PTM Terbatas

Selain itu, lanjut dia, pelaksanaan vaksinasi ini juga dalam rangka memperingati Hari Lahir PKB.

“Kegiatan ini juga ada banyak juga aksi sosial yang kita lakukan seperti pembagian sembako kepada masyarakat, memberikan bantuan kepada warga yang melaksanakan isolasi mandiri,” ujarnya.

Senada Wakil Ketua DPW PKB Lampung Soni Setiawan, S.T., M.H mengatakan kegiatan vaksinasi yang dilaksanakan DPW PKB Lampung ini merupakan vaksin pertama.

Baca Juga  MUI: Puasa Tidak Batal Saat Disuntik Vaksin Covid-19

Pelaksanaan vaksinisasi dilaksanakan dengan protokol kesehatan.

“Kapasitasnya 500 peserta diatur dengan empat sesi untuk menghindari kerumunan dan tetap mengedepankan protokol kesehatan,” katanya.

Pembagian empat sesi itu, yakni pertama pukul 8.00 – 9.30, sesi kedua 10.00 – 11.30, sesi ketiga pukul 13.00 – 14.30 dan sesi ke emppat 15.00 – 16.00 WIB.

Baca Juga  KPU: Masyarakat Pesawaran Jangan Salah Pilih Pemimpin

“Peserta berasal dari keluarga besar DPW PKB Lampung dan masyarakat umum yang belum mendapatkan kesempatan untuk melakukan vaksinasi,” ujar legislator PKB di DPRD Provinsi Lampung ini.

Harapannya, kata dia, pemerintah bergandengan tangan bersama parpol dan organisasi lain, agar provinsi Lampung semain banyak yang tervaksin sehingga bisa menekan angka penularan Covid-19 di Bumi Ruwa Jurai ini. (Josua)

Berita Terkait

Prima Serahkan Rekomendasi Paslon NoNa di Pilkada Tubaba
Pasangan ASRI Kukuhkan Tim Pemenangan Kecamatan
Calon Wakil Gubernur Lampung, Dr. Jihan Nurlela, Grebek Pasar di Pasar Cimeng, Bandar Lampung
Aries Sandi Gemas, Tidak Ingin Dengar Ada Sekolah yang Rusak di Pesawaran
Gas LPG 3 Kg Langka di Kecamatan Gisting, ‘Cawe-cawe Jelang Pilkada?
Paslon NoNa Gencarkan Pemantapan Pemenangan Semua Dapil
Herman HN dan Bachtiar Basri Siap Menangkan Mirza-Jihan dan Eva-Deddy
Deklarasi Relawan, RMD-Eva Dwiana Saling Dukung Pilgub dan Pilwakot

Berita Terkait

Jumat, 20 September 2024 - 20:53 WIB

Prima Serahkan Rekomendasi Paslon NoNa di Pilkada Tubaba

Kamis, 19 September 2024 - 20:33 WIB

Paslon NoNa Gencarkan Pemantapan Pemenangan Semua Dapil

Rabu, 18 September 2024 - 18:42 WIB

Bidik Lumbung Ternak, NoNa akan Besarkan Komunitas Ngarit Tubaba

Selasa, 17 September 2024 - 23:13 WIB

Masyarakat Tiyuh Gedung Ratu Berharap NoNa Lebarkan Akses Jalan

Sabtu, 14 September 2024 - 22:13 WIB

Pertemuan NasDem dan Simpatisan Sukseskan Kemenangan NoNa

Kamis, 12 September 2024 - 19:02 WIB

M Firsada: Stok Bahan Makanan di Tubaba Aman

Kamis, 12 September 2024 - 09:07 WIB

50 Pramuka Kwarcab Tubaba Ikuti Kegiatan Sosialisasi Moderasi Beragama

Rabu, 11 September 2024 - 21:48 WIB

Bangun Kolaborasi Pj Sekda Tubaba Kunjungi Kantor PWI

Berita Terbaru

Pringsewu

PWI Gelar Pelatihan Jurnalistik di SMA Negeri 1 Pringsewu

Jumat, 20 Sep 2024 - 20:59 WIB

Ketua Partai Prima menyerahkan Rekomendasi Dukungan Kepada Calon Wakil Bupati Tubaba Nadirsyah. (Arie/Nk)

Politik

Prima Serahkan Rekomendasi Paslon NoNa di Pilkada Tubaba

Jumat, 20 Sep 2024 - 20:53 WIB

Pesawaran

Pasangan ASRI Kukuhkan Tim Pemenangan Kecamatan

Jumat, 20 Sep 2024 - 20:14 WIB