Lampung-Jatim Bahas Kerjasama 5 Tahun

Redaksi

Selasa, 25 Januari 2022 - 16:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandarlampung (Netizenku.com): Pemerintah Provinsi (Pemprov) Lampung merencanakan dan bahas kerjasama dengan Pemprov Jawa Timur untuk 5 tahun ke depan.

Asisten Pemerintahan Dan dan Kesra Qudratul Ikhwan memimpin rapat yang dihelat secara virtual meeting dan fisik di ruang conference Lt.1 Diskominfotik Provinsi Lampung, Selasa (25/1).

Rapat membahas keinginan Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa, untuk melakukan kerjasama dengan Pemerintah Provinsi Lampung sesuai nota perjanjian kerjasama yang direncanakan akan dilaksanakan Tanggal 28 Januari 2022, sekaligus kunjungan Gubernur Jawa Timur ke Provinsi Lampung.

Baca Juga  Gugus Tugas Covid-19 Provinsi Lampung Terima Bantuan Dari PT GGP, PT Telkomsel dan Dinas PSDA

Qudratul mengatakan, poin penting dalam kerjasama ini salah satunya adalah kegiatan pemerintahan dan pembangunan. Penyusunan naskah kerjasama yang didiskusikan tentang ruang lingkup kerjasama, keterpaduan dan kesamaan yang mungkin bisa dikembangkan di sektor pertanian, perkebunan, pertenakan dan yang lainnya.

Kerjasama yang direncanakan untuk lima tahun mendatang, Pemerintah Provinsi Lampung membuka peluang investasi bagi pengusaha di Jawa Timur untuk menanamkan modalnya di Lampung, begitu juga pengusaha di Lampung untuk berinvestasi di Jawa Timur. Sehingga bisa memperkenalkan lebih jauh kerajinan-kerajinan UMKM daerah masing-masing.

Baca Juga  Kampung Nelayan Modern Kedua di Indonesia Diresmikan di Pulau Pasaran, Lampung

“Contohnya dari Lampung akan membuka kerajinan kain tapis yaitu ciri khas kerajinan tradisional Lampung,” singkat dia.(Agis)

Berita Terkait

Ekonomi Lampung Berpacu di Sisa Waktu
AWG Biro Lampung Kibarkan Bendera Indonesia Palestina di Selat Sunda
IPM Provinsi Lampung 2024 Sebesar 73,13 Tumbuh Terjaga 0,65-0,69 Poin
Ombudsman Vonis Pelayanan Publik Lampung Kualitas Sedang
Belasan Pj Kepala Daerah akan Diganti, Menyasar ke Lampung?
Oking Ganda Miharja: Wakil Tuhan Kok Korupsi
Prabowo = Arinal?
Arinal Menolak Jadi Raja Tega

Berita Terkait

Rabu, 20 November 2024 - 20:29 WIB

Pj Bupati-DPRD Sepakati KUA PPAS Tubaba 2025 dalam Paripurna

Rabu, 20 November 2024 - 20:22 WIB

Bayana Harap Wartawan Kompeten dapat Bekerja Profesional dan Berintegritas

Senin, 18 November 2024 - 09:53 WIB

PD IWO Tubaba Kolaborasi dengan Pemkab Jalankan Program Pembangunan

Jumat, 15 November 2024 - 20:31 WIB

Bayana Lepas Jalan Sehat Menuju Pilkada Damai Tubaba Tahun 2024

Kamis, 14 November 2024 - 09:08 WIB

DPRD Tubaba Paripurna Tingkat I Atas 6 Raperda

Rabu, 13 November 2024 - 21:53 WIB

Isnaini Nakhodai PC IKA PMII Tubaba 2024-2029

Rabu, 13 November 2024 - 17:40 WIB

Ribuan Masyarakat Tubaba Saksikan Konser Koalisi Rakyat Bersama Arjuno

Rabu, 13 November 2024 - 11:56 WIB

DPRD Tubaba Resmi Bentuk AKD 2024-2029

Berita Terbaru

Penjabat bupati Lampung Barat, Nukman memimpin rakor DESK Pilkada di aula Pesagi, Kamis (21/11).

Lampung Barat

Jelang Pilkada, Nukman Pimpin Rakor DESK

Kamis, 21 Nov 2024 - 17:11 WIB

Tanggamus

Direktur PT FBA Seret 2 Tersangka Baru Kasus Korupsi

Kamis, 21 Nov 2024 - 16:47 WIB

Bandarlampung

Teguh Endaryanto Nakhodai PERHEPI Bandar Lampung

Kamis, 21 Nov 2024 - 16:45 WIB

Tanggamus

Kejari Tanggamus Musnahkan Barang Bukti yang Telah Inkracht

Kamis, 21 Nov 2024 - 15:41 WIB