Kabupaten Sangat Inovatif, Pringsewu Raih Penghargaan IGA 2025

Reza

Rabu, 10 Desember 2025 - 15:05 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pemerintah Kabupaten Pringsewu kembali menorehkan prestasi tingkat nasional dengan meraih penghargaan Innovative Government Award (IGA) 2025 dari Badan Strategi Kebijakan Dalam Negeri (BSKDN) Kementerian Dalam Negeri RI.

Pringsewu (Netizenku.com): Penghargaan sebagai Kabupaten Sangat Inovatif tersebut diterima Bupati Pringsewu, Riyanto Pamungkas, pada malam penganugerahan IGA 2025 di Hotel Indonesia Kempinski, Jakarta, Rabu (10/12/2025).

Baca Juga  Korban Pingsan, Polres Pringsewu Kembalikan Dua Ekor Sapi Hasil Curian

IGA merupakan ajang penghargaan tahunan yang diberikan kepada pemerintah daerah yang berhasil menghadirkan berbagai inovasi dalam pelayanan publik, tata kelola pemerintahan, dan pembangunan daerah. Penghargaan ini juga bertujuan mendorong efisiensi, transparansi, serta peningkatan daya saing daerah melalui pemanfaatan ide kreatif dan teknologi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Baca Juga  Dukung GEMAR, Kapolres Pringsewu Turun Langsung Ambil Rapor Anak di Sekolah

Bupati Riyanto Pamungkas menyampaikan bahwa capaian ini menjadi bukti kuat komitmen Pemkab Pringsewu dalam menghadirkan inovasi yang memberi dampak nyata bagi masyarakat. Menurutnya, prestasi tersebut merupakan hasil kerja kolektif seluruh jajaran pemerintah daerah, masyarakat, dan para pemangku kepentingan.

“Penghargaan ini bukan hanya kebanggaan, tetapi juga tantangan untuk terus meningkatkan kualitas inovasi di berbagai sektor,” ujarnya. Ia menambahkan, prestasi tersebut diharapkan dapat menjadi dorongan bagi seluruh perangkat daerah untuk semakin kreatif dalam memajukan pembangunan dan kesejahteraan masyarakat menuju terwujudnya Pringsewu Makmur—Mandiri, Aman, Kondusif, Maju, Unggul, dan Religius. (*)

Baca Juga  Kejari Pringsewu Tetapkan Tersangka Dugaan Korupsi Dana Eks PNPM Pardasuka

Berita Terkait

Hari Keempat, Tim Gabungan Perluas Area Pencarian Mbah Kaliman di Pringsewu
Sepuluh Personel Polres Pringsewu Terima Satya Lencana Pengabdian dari Presiden RI
Wabup Umi Laila Pimpin Rakercab XI Gerakan Pramuka Pringsewu 2026
Wabup Pringsewu Resmi Buka Festival Solosong Dangdut KOMDAP Se-Provinsi Lampung 2026
Pelaku Penusukan Pedagang di Pasar Sarinongko Sempat Beli Pisau Seharga 5 Ribu
Modus Jual Beli Motor di Facebook, Residivis Ditangkap Polsek Pringsewu Kota
Ditolak Mendekati Istri Korban, Pria Tusuk Pedagang di Pasar Sarinongko Pringsewu
Korban Pingsan, Polres Pringsewu Kembalikan Dua Ekor Sapi Hasil Curian

Berita Terkait

Kamis, 22 Januari 2026 - 19:24 WIB

Hari Keempat, Tim Gabungan Perluas Area Pencarian Mbah Kaliman di Pringsewu

Kamis, 22 Januari 2026 - 19:21 WIB

Sepuluh Personel Polres Pringsewu Terima Satya Lencana Pengabdian dari Presiden RI

Rabu, 21 Januari 2026 - 19:12 WIB

Wabup Pringsewu Resmi Buka Festival Solosong Dangdut KOMDAP Se-Provinsi Lampung 2026

Rabu, 21 Januari 2026 - 18:05 WIB

Pelaku Penusukan Pedagang di Pasar Sarinongko Sempat Beli Pisau Seharga 5 Ribu

Rabu, 21 Januari 2026 - 18:02 WIB

Modus Jual Beli Motor di Facebook, Residivis Ditangkap Polsek Pringsewu Kota

Selasa, 20 Januari 2026 - 16:02 WIB

Ditolak Mendekati Istri Korban, Pria Tusuk Pedagang di Pasar Sarinongko Pringsewu

Senin, 19 Januari 2026 - 18:06 WIB

Korban Pingsan, Polres Pringsewu Kembalikan Dua Ekor Sapi Hasil Curian

Senin, 19 Januari 2026 - 18:00 WIB

Polisi Ungkap Komplotan Langganan Pencuri Sapi di Pringsewu

Berita Terbaru

Lampung

Pemprov Lampung Siapkan PKN Tingkat II 2026

Jumat, 23 Jan 2026 - 16:52 WIB

Lampung

Kominfo dan PPPA Lampung Perkuat Sinergi PUSPAGA

Jumat, 23 Jan 2026 - 13:06 WIB

Lampung

DPRD Lampung Dukung Rencana Pabrik Rokok HS di Lampung Timur

Jumat, 23 Jan 2026 - 11:35 WIB