Jelang Mudik, PMI Siapkan 300 Relawan

Redaksi

Selasa, 5 Juni 2018 - 15:27 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandarlampung (Netizenku.com): Menghadapi arus mudik dan balik Lebaran 2018, Palang Merah Indonesia (PMI) Provinsi Lampung memberikan pelayanan pertolongan pertama dan ambulans di jalur mudik yang rawan dan ruas-ruas strategis di wilayah Provinsi Lampung.

\”Mulai H-7 sampai H+7, sekitar 300 relawan, termasuk dokter dan perawat, akan siaga di pos-pos pertolongan pertama dan ambulans PMI, mulai dari pintu gerbang Pulau Sumatera, Pelabuhan Bakauheni sampai perbatasan Lampung-Bengkulu, PMI siaga membantu pemudik. Selama siaga lebaran, pos pertolongan pertama PMI bekerjasama dengan berbagai pihak seperti Dinas Kesehatan, BASARNAS, Dinas Perhubungan, Jasa Marga, TNI, dan Polri,\” ujar Waka I Bidang Organisasi PMI Provinsi Lampung Lampung, I.S Bunari, kepada Netizenku.com, Selasa (5/6).

Baca Juga  117 Personil Dishub Perlancar Arus Kendaraan Saat Ramadhan

Selain menyiapkan pos pelayanan kesehatan, PMI juga mengenalkan kepada pemudik aplikasi PMI First Aid dengan platform android mengenai Pertolongan Pertama yang dapat dimanfaatkan oleh pemudik. “Aplikasi Pertolongan Pertama ini sangat membantu pemudik, terutama sewaktu mereka membantu diri sendiri saat mengalami situasi darurat,” ujarnya.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Bunari mengimbau, agar pemudik selalu berhati-hati dan waspada saat mengendarai kendaraan bermotor selama arus mudik yang padat dan rawan kecelakaan. \”Silakan beristirahat di pos PMI, bisa istirahat secara aman, nyaman, serta gratis dan juga bisa sekalian memeriksakan kesehatannya di posko kami ,\” pungkasnya. (Aby)

Berita Terkait

YKWS: Banjir di Balam Bukan Semerta Bencana Alam
Libur Lebaran, Lonjakan Wisata Balam Capai 30 Persen
Tak Hanya Citra Garden, Pengembang Perumahan Diminta Proaktif
Soal Banjir, Dewan Nilai Pemkot Balam bak Pemadam Kebakaran
Awal Mei PDI-P Balam Buka Penjaringan, Eva Dwiana Masih Miliki Kans
PLN UID Lampung Siap Amankan Pasokan Listrik Idul Fitri 1445H
PGN Pastikan Layanan Gas Bumi Aman dan Handal Selama Idul Fitri 1445 H
5.752 WBP Kanwil Kemenkumham Lampung Diusulkan RK Idul Fitri 2024

Berita Terkait

Jumat, 19 April 2024 - 20:05 WIB

Disnaker Lampung Bakal Turunkan Tim Pengawas dan Mediator untuk Selesaikan Permasalahan THR

Jumat, 19 April 2024 - 19:59 WIB

Disnaker Lampung Catat 13 Pengaduan Ikhwal THR

Jumat, 19 April 2024 - 19:49 WIB

Realisasi penyaluran KUR Peternakan Lampung Capai Rp1,51 triliun

Kamis, 18 April 2024 - 21:58 WIB

Umar Ahmad dan Sinyalemen Dukungan PDI Perjuangan

Kamis, 18 April 2024 - 20:42 WIB

Gubernur Arinal Ajak Semua Pihak Wujudkan Lampung Sebagai Lumbung Ternak Nasional

Kamis, 18 April 2024 - 19:49 WIB

DPD PDI Perjuangan Santai Tanggapi Rumor Umar Ahmad-Edi Irawan

Kamis, 18 April 2024 - 13:38 WIB

Lampung Memperkaya Kalender Pariwisata dengan 90 Kegiatan Tahun 2024

Kamis, 18 April 2024 - 12:42 WIB

6 Trayek Baru Angkutan Perintis Lampung Diajukan

Berita Terbaru

Ilustrasi THR. Foto: Ist.

Lampung

Disnaker Lampung Catat 13 Pengaduan Ikhwal THR

Jumat, 19 Apr 2024 - 19:59 WIB