Hipakad Lampung Resmi Dikukuhkan

Redaksi

Sabtu, 28 April 2018 - 11:53 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandarlampung (Netizenku.com): Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Himpunan Putra-Putri Keluarga Angkatan Darat (Hipakad) Lampung, Sabtu (28/4) resmi dikukuhkan. Dalam pelantikan yang dihadiri Ketua DPP Hipakad, Himawan H tersebut, menunjuk Syaiful Bahri sebagai Ketua DPD Hipakad Lampung.

Dalam arahannya, Ketua DPP Hipakad, Himawan H mengatakan, selain Lampung, Kepengurusan Hipakad sudah terbentuk di tiga Provinsi lainnya. Dirinya juga berharap, Hipakad Lampung ke depannya bisa bersinegri dengan Pemerintah dalam hal pembangunan di Lampung.

Baca Juga  Erick Thohir Luncurkan PMO Kopi Nusantara

\”Keluarga besar Hipakad dapat berperan aktif dalam pembangunan Lampung. Maka, sudah menjadi kewajiban bagi Ketua terpilih dalam meningkatkan kualitas dan membentengi anggotanya,\” jelasnya.

Untuk itu, menurutnya, ke depan Hipakad selain menjadi wadah komunikasi bagi seluruh anggota, juga dapat berbuat bagi kemajuan pembangunan Lampung. \”Kita berharap, kepengurusan Hipakad Lampung dapat aktif mengaplikasikan dan memberi gagasan serta ide dalam menjaga dan membangun daerahnya agar lebih baik dan kuat lagi ke depan,\” harapnya.

Baca Juga  Pemkot Bandarlampung Tambah Ruang Isolasi dan APD Tenaga Medis

Sementara, Ketua Hipakad Lampung terpilih, Syaiful Bahri, mengatakan, dalam waktu dekat pihaknya akan melakukan konsolidasi di seluruh Lampung. \”Saat ini, kepengurusan Hipakad baru terbentuk di 10 kabupaten/kota. Kita berharap, tahun ini sudah terbentuk semua di 15 daerah,\” ucapnya.

Menurutnya, pesan dari Ketua DPP akan selalu diingat dan diaplikasikan dalam kehidupan sehari-hari. \”Insya Allah ke depan kita akan bersinegri dengan pemerintah di Provinsi maupun kabupaten dan kota dalam hal memajukam pembangunan, termasuk mengawal proses pilkada yang kondusif, dua bulan mendatang,\” jelasnya. (Rio)

Berita Terkait

Pemerintah Provinsi Lampung Dorong Aksi Komunitas untuk Iklim, Targetkan Penurunan Emisi Gas Rumah Kaca
Lampung Menuju 10 Besar Nasional Dalam Prestasi Pendidikan, Pj. Gubernur Samsudin Tekankan Transformasi Pendidikan
Juniardi Ingatkan Polresta Bandar Lampung Soal MOU Kepolisian dan Dewan Pers
Peluncuran Buku “Terjebak di Puncak”, Kisah Inspiratif di Balik Kepemimpinan Pj. Gubernur Lampung
Pemprov Lampung Ikuti Rakor Pengendalian Inflasi Daerah Jelang Ramadan
Pemprov Lampung Tingkatkan Kualitas Layanan Publik Melalui Upaya Optimalisasi Layanan Pengaduan SP4N LAPOR
Pj Gubernur Samsudin Lepas Peserta Bank Lampung Run 2025
Pj. Gubernur Lampung Lantik 12 Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama dilingkungan Pemerintah Provinsi Lampung

Berita Terkait

Rabu, 12 Februari 2025 - 22:26 WIB

Pj. Gubernur Lampung Ajak Perkuat Kebersamaan Dalam Membangun Kabupaten Pesawaran

Senin, 10 Februari 2025 - 12:06 WIB

Pesawaran Siap Mantapkan Pelaksanaan Program PKG Prabowo

Senin, 3 Februari 2025 - 20:12 WIB

Bupati Pesawaran Hadiri Serah Terima Jalan Pantai Mutun

Senin, 3 Februari 2025 - 20:11 WIB

Batalyon Infanteri 7 Marinir Gelar Bakti Sosial dan Bakti Kesehatan

Senin, 3 Februari 2025 - 19:03 WIB

Pj. Gubernur Samsudin Dampingi Kunjungan KSAL Tinjau Program Ketahanan Pangan TNI AL di Lampung

Kamis, 30 Januari 2025 - 19:29 WIB

Bupati Pesawaran Resmikan Rumah Sehat Baznas di Desa Sukabanjar

Selasa, 28 Januari 2025 - 07:29 WIB

Nasir Tekankan NasDem Pesawaran Tingkatkan Kualitas Kader

Minggu, 26 Januari 2025 - 09:48 WIB

DPRD Pesawaran Kunker ke Puskesmas Terbaik Nasional di Plantungan

Berita Terbaru