DLH Diminta Transparan Tangani Kasus Dugaan Pencemaran Limbah RSIA Belleza

Redaksi

Rabu, 7 Februari 2018 - 15:34 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bagian depan dari bangunan RSIA Belleza.

Bagian depan dari bangunan RSIA Belleza.

Bandarlampung (Netizenku): Komisi III DPRD Kota Bandarlampung minta Dinas Lingkungan Hidup (DLH) transparan dalam mempublis hasil uji laboratorium sample air sumur Mushala warga Jalan Sultan Haji, Kecamatan Kedaton, atas dugaan pencemaran limbah berbahaya Rumah Sakit Ibu dan Anak (RSIA) Belleza.

Sekretaris Komisi III DPRD Bandarlampung, Ahmad Riza menegaskan bahwa DLH harus transparan dalam mempublis hasil uji lab.

Baca Juga  SKDU Kota Bandarlampung Triwulan I Tetap Kuat

\”Ya nanti hasil uji lab air sumur warga tersebut, harus dipublis apapun hasilnya, sehingga tidak menimbulkan kecurigaan,\” ujar Riza di ruang Komisi III DPRD Bandarlampung, Rabu (7/2).

\"\"

Walaupun demikian, ia juga mengapresiasi kinerja DLH yang langsung sigap melakukan sidak ke RSIA Belleza. \”Kita apresiasi, karena DLH kerja cepat. Kedepan DLH harus terus mengawasi semua dunia usaha yang memiliki limbah, karena ini sangat berbahaya bagi kehidupan masyarakat,\” imbuhnya.

Baca Juga  Setelah Donor Darah, GASPOOL Gelar Sunatan Massal

Berdasarkan Undang-Undang nomor 32 tahun 2009 tentang Lingkungan Hidup, setiap dunia usaha wajib mematuhi aturan yang berlaku. \”Kalau memang ada kejanggalan pada Instalasi Pembuangan Air Limbah (IPAL) di RS tersebut, pihak Belleza wajib dong melakukan perubahan, karena nanti takutnya ada imbas dari limbahnya, bahaya itu,\” tuturnya.

Sebelumnya diberitakan, tim DLH telah mengecek setiap sudut drainase, IPAL rumah sakit, dan mengambil sample air dari Mushala warga yang diduga tercemar limbah IPAL.(AGIS)

Berita Terkait

Ramadan, BRI Regional Office Bandarlampung Berbagi Bahagia di Panti
Lampung Kejar Target Tak Ada Jalan Berlubang saat Lebaran
Satker Mitra Kerja Dilarang Berikan Gratifikasi ke Pegawai Kanwil DJPb Provinsi Lampung
Kontribusi Nyata Energi, PGE Ulubelu Bak Pahlawan Tak Terlihat
Jelang Arus Mudik, Mendagri Soroti Kondisi Jalan di Lampung, Perbaiki!
Pemred Club Hadir Bukan Karena Latah
Gubernur Lampung Hadiri Sertijab Kepala BPK Perwakilan Lampung, Tekankan Sinergi dan Tata Kelola Keuangan
Gubernur Rahmat Mirzani Djausal Dorong Sinergi Jaga Stabilitas Ekonomi di Provinsi Lampung
Tag :

Berita Terkait

Senin, 17 Maret 2025 - 03:14 WIB

Lampung Kejar Target Tak Ada Jalan Berlubang saat Lebaran

Senin, 17 Maret 2025 - 02:24 WIB

Satker Mitra Kerja Dilarang Berikan Gratifikasi ke Pegawai Kanwil DJPb Provinsi Lampung

Sabtu, 15 Maret 2025 - 20:09 WIB

Kontribusi Nyata Energi, PGE Ulubelu Bak Pahlawan Tak Terlihat

Kamis, 13 Maret 2025 - 23:08 WIB

Jelang Arus Mudik, Mendagri Soroti Kondisi Jalan di Lampung, Perbaiki!

Kamis, 13 Maret 2025 - 21:17 WIB

Lampu Kuning, APBN Februari 2025 Defisit Rp31,2 Triliun, Apa Kabar Lampung?

Selasa, 11 Maret 2025 - 10:05 WIB

PGN Kebut Pembangunan Infrastruktur Gas Bumi Songsong Swasembada Energi

Senin, 10 Maret 2025 - 13:29 WIB

Momen RAFI 2025, Telkomsel Hadirkan Konektivitas Jaringan Terbaik Sumatera

Minggu, 9 Maret 2025 - 03:26 WIB

Pemred Club Hadir Bukan Karena Latah

Berita Terbaru

 Kepala Dinas BMBK Lampung, M. Taufiqullah, ketika memantau proses perbaikan jalan di dekat Pemda Pesawaran. Foto: Tim Publikasi BMBK Lampung.

Lampung

Muluskan Jalan, Pesawaran Menang Banyak

Selasa, 18 Mar 2025 - 20:46 WIB

Tanggamus

Pendaftaran Calon Formatur Musda VI PAN Tanggamus Ditutup

Selasa, 18 Mar 2025 - 19:57 WIB

Tiga polisi meregang nyawa usai ditembak saat hendak menggerebek lokasi judi sabung ayam di Kabupaten Way Kanan. FOTO: Ist

Daerah

Gerebek Sabung Ayam, 3 Polisi Gugur Diterjang Peluru

Selasa, 18 Mar 2025 - 05:52 WIB

Pesawaran

KPU Pesawaran Terima Massa Aksi, Ini Janjinya

Senin, 17 Mar 2025 - 14:09 WIB