Direktorat Keselamatan Perkeretaapian Menyelenggarakan Gerakan Nasional Selamat di Perlintasan Kereta Api

Redaksi

Jumat, 3 Mei 2019 - 23:22 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Bandarlampung (Netizenku.com): Perkeretaapian sebagai salah satu moda transportasi dalam sistem transportasi nasional yang tidak dapat dipisahkan dari moda transportasi lain, perlu dikembangkan potensi dan ditingkatkan peranannya sebagai penghubung wilayah, baik nasional maupun internasional untuk mendorong dan menggerakkan pembangunan nasional guna meningkatkan kesejahteraan rakyat.

Tingginya tingkat kecelakaan di perlintasan kereta api salah satunya disebabkan oleh penanganan perlintasan sebidang yang belum menjadi prioritas para pemangku kepentingan. Selain itu, Peraturan Pemerintah Nomor 27 tahun 2009 menyebutkan bahwa pelanggaran oleh pemakai jalan pada perlintasan sebidang kereta api yang menyebabkan kecelakaan adalah bukan merupakan kecelakaan perkeretaapian.

Baca Juga  2.364 Desa/Kelurahan di Lampung Tak Punya Posko Covid-19

Menurut data Direktorat Keselamatan dan Keamanan PT Kereta Api Indonesia (Persero) tingkat kecelakaan yang terjadi di perlintasan sebidang jalur kereta api masih terus terjadi setiap tahunnya. Pada 2018 terjadi 395 kecelakaan di perlintasan, dengan korban jiwa 245 orang, meliputi luka ringan, luka berat, bahkan meninggal dunia.

Untuk itu, dalam rangka mendukung kegiatan Millenial Road Safety Festival yang diselenggarakan kepolisian RI dan menciptakan sinergitas antara stakeholder dalam meningkatkan keselamatan perkeretaapian khususnya perlintasan sebidang, maka Direktorat Keselamatan Perkeretaapian menyelenggarakan kegiatan Gerakan Nasional Selamat di Perlintasan Kereta Api, salah satunya di Hajimena, Lampung selatan.

Baca Juga  Walikota Minta Jemput Bola Data Disabilitas

Executive Vice President PT KAI Divre IV Tanjungkarang, Sulthon Hasanudin, menyebutkan kegiatan tersebut dalam rangka penanganan perlintasan kereta api, khususnya perlintasan sebidang teregister dan tidak dijaga.

\”Tujuannya untuk meningkatkan kesadaran, keselamatan di perlintasan serta mengendalikan risiko terjadinya kecelakaan di perlintasan sebidang kereta api,\” ujarnya, Jumat (3/5). (Nel)

Berita Terkait

Bank Lampung Butuh Satu Orang Ini
Purnama Wulan Sari Mirza Terpilih Jadi Ketua PMI Lampung
Berbagi Bahagia Bersama BRI Group, RO Bandarlampung Salurkan 1.680 Paket Sembako
BPJS Kesehatan Komitmen Akses Layanan JKN Tetap Buka Selama Libur Lebaran
KPU Lampung: Uji Publik Calon Pengganti PSU Pesawaran Berlangsung Hanya Sampai Besok!
Pasar Murah Jelang Idul Fitri, PLN UID Lampung Siapkan 1000 Paket Sembako
BRI Regional Office Bandarlampung Santuni 200 Anak Yatim Piatu di Bulan Ramadan
Ramadan, BRI Regional Office Bandarlampung Berbagi Bahagia di Panti

Berita Terkait

Kamis, 20 Maret 2025 - 22:20 WIB

Bank Lampung Butuh Satu Orang Ini

Kamis, 20 Maret 2025 - 21:56 WIB

Purnama Wulan Sari Mirza Terpilih Jadi Ketua PMI Lampung

Kamis, 20 Maret 2025 - 16:09 WIB

BPJS Kesehatan Komitmen Akses Layanan JKN Tetap Buka Selama Libur Lebaran

Kamis, 20 Maret 2025 - 01:31 WIB

Catat! Ini Produsen dan Penyalur Minyakita Terdaftar di Lampung

Rabu, 19 Maret 2025 - 21:46 WIB

KPU Lampung: Uji Publik Calon Pengganti PSU Pesawaran Berlangsung Hanya Sampai Besok!

Rabu, 19 Maret 2025 - 20:18 WIB

Pasar Murah Jelang Idul Fitri, PLN UID Lampung Siapkan 1000 Paket Sembako

Rabu, 19 Maret 2025 - 20:13 WIB

Berbagi di Bulan Suci Ramadan, PGN Beri Santunan CSR 10.541 Anak Yatim

Rabu, 19 Maret 2025 - 14:55 WIB

BRI Regional Office Bandarlampung Santuni 200 Anak Yatim Piatu di Bulan Ramadan

Berita Terbaru

Diskusi bersama Bung Mirza di masa kampanye. (foto: dok pribadi)

Celoteh

Kebohongan Resmi dan Keterangan Palsu

Senin, 24 Mar 2025 - 05:01 WIB

Gubernur Mirza didampingi Kepala BPKAD Marindo Kurniawan dan Koordinator Pemred Club, Herman Batin Mangku, saat berbuka bersama di hotel Akar, Sabtu (22/3/2025).

Lampung

Gubernur Mirza “Titip” 3 Poin pada Pemred Club

Minggu, 23 Mar 2025 - 00:48 WIB

Paket berisi kepala babi dikirim ke wartawan Tempo. (foto: dok tvtempo)

Nasional

Kepala Babi Teror Jurnalis Tempo

Jumat, 21 Mar 2025 - 00:16 WIB

Bank Lampung butuh Komisaris

Bandarlampung

Bank Lampung Butuh Satu Orang Ini

Kamis, 20 Mar 2025 - 22:20 WIB

Akhirnya seluruh pengurus PMI kabupaten Kota se Lampung mendukung sepenuh Purnama Wulan Sari Mirza sebagai Ketua PMI Provinsi Lampung periode 2025-2030 . Di Hotel Emersia Bandar Lampung. Kamis (20/3).

Bandarlampung

Purnama Wulan Sari Mirza Terpilih Jadi Ketua PMI Lampung

Kamis, 20 Mar 2025 - 21:56 WIB