Baru 2 Bulan Menikah, Anggota Pol PP Balam Tewas Akibat Lakalantas

Redaksi

Selasa, 28 Agustus 2018 - 13:47 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandarlampung (Netizenku.com): Baru 2 bulan menikah, anggota Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Bandarlampung, Septia Linda Sari harus meregang nyawa dalam insiden kecelakaan di bypass, Natar, Lampung Selatan pada Selasa (28/8).

Menurut Sekretaris Satpol PP Bandarlampung, Mansi, sejak menikah dua bulan lalu, korban tinggal bersama suaminya di Natar, Lampung Selatan. Dia setiap hari bekerja di Pemkot Bandarlampung sebagai honorer Pol PP.

Baca Juga  Eva Optimis Kantongi Rekom Demokrat

\"\"

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

\”Itu pengantin baru, dia baru dua bulan nikah, tinggal sama suaminya di Natar, kalau orang tua nya di Palapa 10, Bandar Lampung,\” kata Mansi.

Berdasarkan keterangan Mansi, korban meninggal dilokasi kejadian. Jenazah korban dibawa kerumah orangtuanya di Jalan Sukardi Hamdani, Palapa 10, Bandarampung. \”Kami atas nama pemkot  dan pribadi turut berdukacita,\” kata dia.

Baca Juga  Pemkot Bandarlampung Cari Bibit Atlet Lewat Stadion Mini

Diketahui, korban telah bekerja di Pemkot Bandarlampung sebagai anggota Pol PP  sudah sejak empat tahun lalu. \”Dia bekerja di Pemkot Bandarlampung kurang lebih empat tahun, dia dibagian Pamsus Perempuan,\” tandasnya.

Diketahui korban yang mengenakan sepeda motor saat hendak menuju pemkot, meninggal dunia akibat bertabrakan dengan mobil Fortuner bernopol BE 1018 BB. Berdasarkan keterangan terakhir, pengendara mobil tengah diamankan oleh aparat kepolisian setempat.(Agis)

Berita Terkait

Junanto Herdiawan Dikukuhkan Sebagai Kepala BI Provinsi Lampung
Smartfren Perkuat Jaringan Sambut Ramadan dan Idul Fitri 1445H
Gerakan PMII Bandarlampung Yang Tidak Dipimpin Dapid Itu Palsu
Komitmen Tanpa Batas, BPJS Kesehatan Berikan Layanan JKN Selama Libur Lebaran
Kanwil Kemenkumham Lampung Ngobras Perkuat Sinergi dan Kolaborasi
PGN Catatkan Pendapatan USD3,65 Miliar Sepanjang 2023
Tradisi Ziarah Kubur Buat “Untung” Pedagang Bunga
MAN 2 Bandar Lampung Raih Penghargaan Inovasi Konversi Motor Listrik

Berita Terkait

Kamis, 28 Maret 2024 - 16:28 WIB

Tubaba Akan Beri Bantuan Unggas Untuk Keluarga Beresiko Stunting

Kamis, 28 Maret 2024 - 14:10 WIB

Pemkab Tubaba Siap Salurkan THR Kepada 3256 Penerima

Kamis, 28 Maret 2024 - 13:43 WIB

Pemkab Tubaba Siap Salurkan Dana Hibah Parpol Pileg 2019

Kamis, 28 Maret 2024 - 13:14 WIB

PUPR Tubaba Wujudkan Konektivitas Jalan Mantap Antar Wilayah

Kamis, 28 Maret 2024 - 13:02 WIB

Jelang Idul Fitri Pemkab Tubaba Gelar GPM

Kamis, 28 Maret 2024 - 12:21 WIB

Target PAD Tubaba Over 100,15 Persen

Kamis, 28 Maret 2024 - 10:11 WIB

Tubaba Tingkatkan Taraf Hidup Lewat Rumah Layak Huni

Rabu, 27 Maret 2024 - 21:40 WIB

Tubaba Berhasil Tekan Laju Inflasi Daerah

Berita Terbaru

Tulang Bawang Barat

Tubaba Akan Beri Bantuan Unggas Untuk Keluarga Beresiko Stunting

Kamis, 28 Mar 2024 - 16:28 WIB

Tulang Bawang Barat

Pemkab Tubaba Siap Salurkan THR Kepada 3256 Penerima

Kamis, 28 Mar 2024 - 14:10 WIB

Pringsewu

Pj Bupati Pringsewu Panen Perdana Padi Organik Teknologi BBM

Kamis, 28 Mar 2024 - 14:05 WIB