Kapolres Pringsewu Terima Suntikan Vaksinasi Covid-19 Perdana

Redaksi

Selasa, 2 Februari 2021 - 17:23 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pringsewu (Netizenku.com): Kapolres Pringsewu, AKBP Hamid Andri Soemantri, SIK, menjadi penerima vaksin pertama saat kick off vaksinasi Covid-19 Kabupaten Pringsewu, yang berlangsung di aula RSUD setempat, Selasa (2/2).

Hamid mendapatkan vaksin sinovac bersama beberapa pejabat lain, diantaranya Sekda Pringsewu, Heri Iswahyudi, Wakil Ketua TP PKK, Rita Irviani, Ketua PCNU Pringsewu, Taufiqurrahman, serta beberapa pejabat pemerintah dan tokoh masyarakat lainnya.

Baca Juga  Polsek Gadingrejo Limpahkan Tersangka Pencurian 52 Tabung Gas Elpiji

Sementara itu Bupati Pringsewu, Sujadi, tidak bisa menerima vaksin karena faktor usia, demikian pula Ketua DPRD, Suherman, dan Wakil Bupati, Fauzi, yang tidak lulus uji screening yang merupakan syarat utama menjadi calon penerima vaksin.

\”Alhamdulillah saya sehat, dan sampai saat ini aman. Kepada yang lain, pesan saya
jangan takut untuk vaksinasi, ternyata setelah saya rasakan untuk sampai saat ini Alhamdulillah belum menemukan ada gejala-gejala lainnya,\” kata Hamid usai di vaksinasi.

Baca Juga  Sujadi Pimpin Apel Gabungan Pencegahan Penyebaran Covid-19

Dia meyakinkan kepada masyarakat, bahwa pemerintah melakukan vaksinasi pada seluruh rakyatnya untuk memutus atau memerangi pandemi Covid-19.

\”Saran saya kita wajib untuk melaksanakan vaksinasi tersebut,\” katanya.

Sementara itu dalam sambutanya bupati Pringsewu mengaku bahwa dirinya tidak bisa mendapatkan vaksinasi karena terganjal masalah usia, namun dirinya mengaku akan ikut dalam program vaksinasi pada kesempatan yang akan datang jika memenuhi ketentuan. (Rz/len)

Berita Terkait

Satlantas Polres Pringsewu Patroli di Titik Rawan Kemacetan dan Kecelakaan
Polres Pringsewu Amankan Delapan Kegiatan Kampanye Tiga Paslon
Tersangka Pembunuhan di Pringsewu Dilimpahkan ke Kejaksaan
Kapolres Pringsewu Tekankan Edukasi dan Disiplin Berlalu Lintas
Marindo: Kesehatan Jiwa Masih Jadi Masalah Dunia
Siap-Siap, Mulai Besok Polres Pringsewu Gelar Operasi Zebra Krakatau 2024
Polres Pringsewu Intensifkan Patroli Selama Kampanye Pilkada
Wakapolres Pringsewu Kompol Robi Ingatkan Anggota Jaga Netralitas di Pilkada Serentak 2024

Berita Terkait

Jumat, 18 Oktober 2024 - 10:49 WIB

Keluarga Besar Sumatera Barat (KBSB) Dukung RMD

Jumat, 18 Oktober 2024 - 10:36 WIB

JPK DPW Lampung Laporkan Dugaan Tipikor Anggaran Hibah Kota Metro

Kamis, 17 Oktober 2024 - 21:59 WIB

Ratusan Warga Kresno Mulyo Tolak Pergantian Kadus Sepihak

Kamis, 17 Oktober 2024 - 20:11 WIB

Satlantas Polres Pringsewu Patroli di Titik Rawan Kemacetan dan Kecelakaan

Kamis, 17 Oktober 2024 - 19:51 WIB

Arinal “Dicungkil’ DPP Golkar Tunjuk Plt Ketua Adies Kadir

Kamis, 17 Oktober 2024 - 16:40 WIB

Pj Bupati Lambar Janji Kembalikan Bantuan Seragam Gratis TA 2025

Kamis, 17 Oktober 2024 - 10:44 WIB

Kajari Tubaba: Pelaku Korupsi Musuh Bersama Perusak Sendi Pembangunan Bangsa

Kamis, 17 Oktober 2024 - 09:45 WIB

Mirza Beretemu Petani dan Nelayan

Berita Terbaru

Politik

Keluarga Besar Sumatera Barat (KBSB) Dukung RMD

Jumat, 18 Okt 2024 - 10:49 WIB

E-Paper

Lentera Swara Lampung | Jumat, 18 Oktober 2024

Kamis, 17 Okt 2024 - 22:45 WIB

Pesawaran

Ratusan Warga Kresno Mulyo Tolak Pergantian Kadus Sepihak

Kamis, 17 Okt 2024 - 21:59 WIB