Bupati Tanggamus Nyatakan Siap Divaksin Covid-19

Redaksi

Selasa, 12 Januari 2021 - 15:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kotaagung (Netizenku.com): Bupati Tanggamus, Hj. Dewi Handajani, menyatakan dirinya siap divaksin Covid-19, Selasa (12/1). Hal itu dikatakannya menindaklanjuti Surat Gubernur Lampung Nomor 449.32/055/V.02/2021 tentang Vaksinasi Covid-19 Tahun 2021.

Vaksinasi Covid-19 perdana di Provinsi Lampung, akan dilaksanakan pada tanggal 14 Januari 2021. Dengan sasaran terhadap 20 orang, yang diantaranya wakil gubernur Lampung, Forkopimda Provinsi Lampung, nupati Tulangbawang, bupati Tanggamus dan bupati Pesawaran. Lalu kepada Dinas Kesehatan Provinsi, ketua MUI Provinsi, ketua FKUB masing-masing agama Provinsi dan ketua komisi IV dan V DPRD Provinsi Lampung, yang ditempatkan di Balai Keratun, komplek kantor gubernur Lampung.

Baca Juga  Bupati Tanggamus Buka Pendidikan dan Sosialisasi UU Pers

Dewi menambahkan, bahwa Komisi Fatwa Majelis Ulama Indonesia (MUI) Pusat juga telah menetapkan, bahwa vaksin Covid-19 produksi sinovac yang diajukan sertifikasi oleh PT Bio Farma telah dinyatakan suci dan halal.

\”Vaksinasi ini dilakukan dalam rangka menyukseskan program vaksinasi Covid-19 yang dilaksanakan oleh pemerintah, untuk menghentikan penyebaran virus Corona,\” katamya.

Bupati juga berpesan kepada masyarakat, untuk tidak takut divaksin dan jangan percaya hoax.

Baca Juga  Dinkes Tanggamus Gelar Baksos Operasi Bibir Sumbing di RS Batin Mangunang

\”Masyarakat tidak perlu takut dan jangan percaya hoax. Tapi meskipun nanti kita sudah di vaksin, tetap harus menerapkan protokol kesehatan,” tandasnya. (Arj/len)

Berita Terkait

Hari Jadi Polwan ke-76, Polres Tanggamus Gelar Syukuran
Putra Asli Tanggamus Tedi Kurniawan Siap Perjuangkan Aspirasi Masyarakat
Satlantas Polres Tanggamus Rutin Antisipasi Kemacetan Jam Rawan
Ungkapan Syukur, Ketua DPD PAN Tanggamus Santuni 100 Anak Yatim Piatu di Gisting
DAMAR Daftar Ke KPU Tanggamus: Bawa Pimpinan Parpol Pengusung dan Unsur Pendukung 
Sah..!!! Moh Saleh Asnawi-Agus Suranto Daftarkan Diri ke KPU
Ini Kata Paslon Moh Saleh Asnawi-Agus Suranto Saat Melangkah ke KPU Tanggamus
Tanggamus Gelar Desiminasi Audit Kasus Stunting Tingkat Kabupaten

Berita Terkait

Jumat, 6 September 2024 - 13:13 WIB

Peduli Sesama, Polres Lamteng Berikan Bansos untuk Warga Membutuhkan

Senin, 2 September 2024 - 15:54 WIB

Staf Ahli Bidang Pemerintahan, Hukum dan Politik Hadiri HUT ke-66 Dusun Sriwaluyo II

Kamis, 22 Agustus 2024 - 20:35 WIB

OJK-Polda Lampung Edukasi Bhabinkamtibmas Bahaya Aktifitas Keuangan Ilegal

Jumat, 16 Agustus 2024 - 17:59 WIB

Musa Ahmad Kukuhkan 40 Anggota Paskibraka Lampung Tengah

Jumat, 16 Agustus 2024 - 17:38 WIB

Sambut Hari Jadi Polwan ke-76, Polres Lampung Tengah Gelar Bhakti Kesehatan

Kamis, 15 Agustus 2024 - 15:17 WIB

Kapolres Lampung Tengah Pimpin Lat Pra Ops Mantap Praja Krakatau 2024

Selasa, 23 Juli 2024 - 20:36 WIB

Operasi Patuh Krakatau 2024, Polres Lampung Tengah Gelar Sidang di Tempat

Kamis, 18 Juli 2024 - 15:06 WIB

Rusmandi Buka Visitasi Evaluasi Pelaksanaan Statistik Sektoral Lamteng

Berita Terbaru

Tulang Bawang Barat

Novianti-Ana Hadiri Pengajian Rutin PC Muslimat NU di Islamic Centre Tubaba

Sabtu, 7 Sep 2024 - 19:27 WIB

Lampung Tengah

Peduli Sesama, Polres Lamteng Berikan Bansos untuk Warga Membutuhkan

Jumat, 6 Sep 2024 - 13:13 WIB