12 Tembakkan di Udara Tandai Hari Jadi Tubaba ke-9

Redaksi

Selasa, 3 April 2018 - 10:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tulangbawang Barat (Netizenku): Dua belas tembakkan ke udara di lapangan upacara kantor bupati, tepat di tanggal 3 April menandai peringatan hari jadi Kabupaten Tulangbawang Barat (Tubaba) ke-9 tahun.

Umar Ahmad, Bupati Tubaba menjadi inspektur dalam upacara yang dimulai pukul 08.00 Wib tersebut, juga dihadiri oleh wakil bupati Fauzi Hasan, Ketua DPRD, Busroni dan anggota, Dandim 0412/L9, Letkol Inf R.D Bahtiar.K, Danlanud, M.Bunyamin Tuba Letkol Pnb Ahmad Mulyono. SE.MM, Kajari Tuba Ansari.SH.MH, Sekdakab Herwan Sahri dan tokoh masyarakat serta jajaran forkopimda.

Baca Juga  Umar Ahmad Perebutkan Anugerah Kebudayaan PWI Pusat

Ketua DPRD Tubaba, Busroni diwakili oleh anggotanya Salmani, membacakan sejarah singkat terbentuknya Kabupaten Tubaba pada 3 April 2009 silam, berdasarkan UU nomor 50 tahun 2008 tentang pembentukan Kabupaten Tulangbawang Barat Provinsi Lampung.

Usai upacara, Bupati Tubaba, Umar Ahmad menyerahkan piala penghargaan juara Siskamling tingkat Kabupaten Tubaba dimenangkan oleh Tiyuh Mulya Kencana, Kecamatan Tuba Tengah,juara 2 Tiyuh Toto Makmur, Kecamatan Gunung terang, juara 3 Tiyuh Marga Jaya, Kecamatan Gunung Agung. Upacara semakin meriah dengan pertunjukan PBB Polisi Cilik Asuhan Polres Tulang Bawang.(Arie)

Berita Terkait

Haderiansyah Hadiri HUT ke-17 IPeKB Tingkat Provinsi Lampung
Dosen Kebidanan Poltekkes Tanjungkarang Pengabdian Masyarakat di Tubaba
Pj Bupati Tubaba Lantik 7 Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama di Lingkungannya
Komunitas Fans Radio Hit dan Elegant Dukung Pasangan NONA Maju Pilkada 2024
M Firsada Hadiri Tahlil dan Istighotsah Kubro Tubaba
Pj Bupati Tubaba Seminar Nasional Pengelolaan Bank Sampah
Pj Bupati Tubaba Tinjau Proyek Perbaikan Jalan Provinsi
Sepekan, Tubaba Raih Berbagai Prestasi Tingkat Nasional

Berita Terkait

Jumat, 26 Juli 2024 - 15:03 WIB

Pemprov Lampung Lelang Ulang Empat JPTP

Jumat, 26 Juli 2024 - 14:36 WIB

Olahraga Adalah Kunci Pj Gubernur Samsudin Bugar Layani Masyarakat

Jumat, 26 Juli 2024 - 09:48 WIB

Meski Warga NU Nyalon di Pilkada, Tak Semerta NU Lampung Berpolitik

Kamis, 25 Juli 2024 - 16:23 WIB

Baru Pertengahan Semester, PMHP DKP Lampung Capai Target Retribusi 97 Persen

Kamis, 25 Juli 2024 - 11:54 WIB

Disdikbud Lampung Siap Implementasikan Penghapusan Jurusan IPA dan IPS di SMA

Kamis, 25 Juli 2024 - 11:16 WIB

Hingga Triwulan Kedua, PMHP DKP Lampung Sertifikasi 3 Produk Perikanan 

Rabu, 24 Juli 2024 - 18:19 WIB

Pj Gubernur Lampung Ajak Generasi Muda Bangga Berbahasa Lampung

Rabu, 24 Juli 2024 - 17:59 WIB

Bahasa Lampung Terancam Punah, Pj Gubernur Lampung Paparkan Program Pelestariannya

Berita Terbaru

Tulang Bawang Barat

Haderiansyah Hadiri HUT ke-17 IPeKB Tingkat Provinsi Lampung

Jumat, 26 Jul 2024 - 21:09 WIB

Tiga dosen Fakultas Kebidanan Poltekkes Tanjungkarang, berfoto bersama dengan Sekretaris Dinkes Tubaba, Kader Posyandu, dan guru PAUD di Kecamatan Tulangbawang Udik. (Arie/NK)

Tulang Bawang Barat

Dosen Kebidanan Poltekkes Tanjungkarang Pengabdian Masyarakat di Tubaba

Jumat, 26 Jul 2024 - 19:42 WIB

Ratusan siswa YP Unila antusias ikuti kegiatan Telkomsel, program edukasi bertemakan Grow Digital Education By.U yang diperuntukkan bagi siswa khususnya kelas XI dan XII. (Ist/NK)

Bandarlampung

Telkomsel Hadirkan Program Edukasi Grow Digital Education By.U

Jumat, 26 Jul 2024 - 17:13 WIB

Pj Gubernur Lampung ketika selesai menyeka keringat seusai bermain tenis lapangan. (Foto: Luki)

Lampung

Pemprov Lampung Lelang Ulang Empat JPTP

Jumat, 26 Jul 2024 - 15:03 WIB