Wabup Pringsewu Terima Audiensi Bawaslu

Redaksi

Senin, 5 Juli 2021 - 20:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pringsewu (Netizenku.com): Wakil Bupati Pringsewu DR.Fauzi, SE, M.Kom., ME.Sy., Akt., CA, CMA, menerima kunjungan audiensi Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) kabupaten setempat di Rumah Dinasnya, Senin (5/7).

Dipimpin ketuanya M.Fathul Arifin, para komisioner Bawaslu Kabupaten Pringsewu didampingi Sekretaris Bawaslu setempat, M.Samsir ini diterima Fauzi yang didampingi Sekretaris Badan Kesbangpol, Indra Hariyadi.

Baca Juga  Bobol Rumah Tetangga, Pemuda di Pringsewu Diamankan Polisi

Fauzi pada kesempatan itu sangat mendukung dan bersyukur Pringsewu ditunjuk dan dipilih menjadi lokasi penyelenggaraan SKPP.

“Untuk itu, mari kita berikan yang terbaik, dan kita sukseskan SKPP di Kabupaten Pringsewu, baik sukses pelaksanaan, maupun dalam pertanggungjawabannya nanti. Oleh karena itu, agar Bawaslu senantiasa bersinergi dengan Pemkab Pringsewu,” harapnya.

M.Fathul Arifin mengatakan, pihaknya ditunjuk menjadi salah satu lokasi penyelenggaraan Sekolah Kader Pengawas Paritisipatif (SKPP) pada 2021 ini.

Baca Juga  Almira Ajak Masyarakat Salurkan Hak Suara dan Tidak Golput

SKPP merupakan program Bawaslu RI dalam upaya untuk membumikan nilai pengawasan Pemilu di seluruh Indonesia.

“Dengan program SKPP ini, diharapkan masyarakat akan lebih memahami praktek pangawasaan Pemilu dan pelanggaran yang terjadi, sehingga pemahaman oleh masyarakat akan semakin luas,” katanya.

Untuk program SKPP ini, lanjut Arifin, Bawaslu RI menggelar di 100 titik di seluruh Indonesia, dimana Provinsi Lampung mendapat 6 titik, dan salah satunya adalah Pringsewu.

Baca Juga  Polres Pringsewu Ajak Masyarakat Jauhi Narkoba

“Oleh karena itu, dukungan dan kerjasama dari Pemkab Pringsewu sangat diharapkan demi suksesnya kegiatan tersebut nantinya,” ujarnya. (Rz/len)

Berita Terkait

Lampung Menggeliat, Pemprov Segera Rekonstruksi 2 Ruas Jalan Senilai Rp19,44 M di Pringsewu
Polres Pringsewu Imbau Warga Waspadai Pencurian dengan Modus Pecah Kaca
Pastikan Pelayanan Maksimal, Bupati Pringsewu Sidak Kantor Samsat
Bupati Pringsewu Sampaikan LKPJ Kepala Daerah 2024
Polres Pringsewu dan Mahasiswa Berbagi Takjil Kepada Pengguna Jalan
103 Peserta Ikuti Seleksi Administrasi Awal Penerimaan Polri di Polres Pringsewu
Bupati Pringsewu Lantik Andi Purwanto Sebagai Penjabat Sekretaris Daerah
Pantau Ketersediaan Bahan Pokok, Bupati Pringsewu Tinjau Pasar Banyumas

Berita Terkait

Rabu, 12 Maret 2025 - 20:35 WIB

AMPP-Tokoh Pendiri Pesawaran Gelorakan Seruan Aksi Damai PSU Pilkada

Rabu, 12 Maret 2025 - 04:52 WIB

Gubernur Lampung Safari Ramadan ke Pesawaran

Rabu, 5 Maret 2025 - 21:49 WIB

Dendi: Jangan Sampai Refocusing PSU Ganggu Pelayanan Dasar

Rabu, 5 Maret 2025 - 14:49 WIB

Lagi, PTPN I Regional Dituding Serobot Tanah Adat 219 Hektar

Rabu, 26 Februari 2025 - 15:31 WIB

PSU Pesawaran, AMP Nilai Keputusan MK Rugikan Masyarakat

Selasa, 25 Februari 2025 - 17:20 WIB

PSU Pesawaran, Istri Aries Sandi akan Lawan Nanda-Antonius

Selasa, 25 Februari 2025 - 09:26 WIB

PSU Pilkada Pesawaran di Tengah Keterbatasan Anggaran, Ini Solusi dari Pak Sam

Senin, 24 Februari 2025 - 16:54 WIB

Sengketa Pilkada Pesawaran Berakhir, MK Putuskan Ini!!!

Berita Terbaru

E-Paper

Lentera Swara Lampung | 118 | Jumat, 14 Maret 2025

Kamis, 13 Mar 2025 - 23:38 WIB