Tubaba Prioritaskan Pembangunan Jalan dan Jembatan Kabupaten Kecamatan

Redaksi

Selasa, 15 Januari 2019 - 15:32 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tulangbawang Barat (Netizenku.com): Pemkab Tulangbawang Barat (Tubaba)  akan memprioritaskan peningkatan sejumlah ruas jalan kabupaten dan pembangunan sejumlah jembatan yang tersebar di sembilan kecamatan, serta melakukan pembangunan/perbaikan tujuh titik bangunan irigasi.

\”Melalui Dana Alokasi Khusus (DAK) tahun 2019 senilai Rp48 miliar, anggaran Rp36 miliar untuk pembangunan sejumlah ruas jalan dan jembatan, anggaran terbesar untuk untuk membangun jalan dua jalur Pulung Kencana. Sementara Rp12 miliar yang merupakan DAK irigasi, ini digunakan untuk membangun 7 titik jaringan irigasi yang diprioritaskan dibangun di lahan persawahan tadah hujan yang dilintasi sumber air untuk mendukung peningkatan sektor pertanian,\” kata Kadis PUPR Tubaba Iwan Mursalin, kepada wartawan, Selasa (15/1).

Baca Juga  Tubaba Art Festival Pamerkan Proses Pembuatan Seni Barang Keramik

Iwan mengatakan, dari DAK jalan dan jembatan, anggaran terbesar digunakan untuk meningkatkan status jalan Pulungkencana-Kagunganratu menjadi jalan dua jalur sepanjang 1,5 km tersebut akan disambungkan dengan jalan dua jalur kagunganratu dengan anggaran senilai Rp11 miliar yang disiapkan dalam APBD 2019.

\”Tahun ini kita juga akan membangun jalan dua jalur dari Pasar Pulung Kencana-Simpang Kagungan Ratu,\” terang Iwan.

Baca Juga  Umar Ahmad Harap Apdesi Dorong Laju Percepatan Pembangunan

Bahkan,  pemkab juga akan melaksanakan kegiatan yang bersumber dari dana alokasi umum (DAU) senilai Rp15 miliar yakni menyelesaikan pembangunan tahap II rumah dinas sekretaris kabupaten dan rumah dinas ketua DPRD.

Selajutnya, pembangunan kawasan adat lampung, kantor PWI, pembangunan patung minak pati prajurit di lambukibang, pembangunan rumah adat lampung dikawasan jalan protokol dan penataan kawasan agrowisata untuk lokasi taman kura-kura.

Baca Juga  Umar Ahmad Ajak Jajaran Pungut Sampah pada HPSN

\”Kegiatan itulah yang kita prioritaskan dalam APBD 2019. Jika ada kegiatan yang belum terlaksana akan dianggaran dalam anggaran perubahan,\”pungkasnya. (Arie)

Berita Terkait

Firsada Bangga Produk Lokal Tubaba Tampil di Ajang INACRAFT 2025
Pj Sekda: Era Digital Menuntut Pemda Transparansi Berbagai Bidang
Firsada Lantik Perana Putra Sebagai Pj Sekda Tubaba
Laga Perubahan, NasDem Tubaba Raih Prestasi Membanggakan
Pemkab Tubaba Terima Bentor dan Kontainer Sampah dari CSR Bank Lampung
Ketua DPRD-Pj Sekda Tubaba Tinjau dan Beri Bantuan Korban Banjir
NoNa Ajak Semua Elemen Majukan dan Sejahterakan Masyarakat Tubaba
Dinas PUPR Tubaba Tinjau Titik Lokasi Banjir

Berita Terkait

Kamis, 30 Januari 2025 - 22:39 WIB

Tim Penyidik Kejari Geledah Kantor dan Kediaman Sekda Pringsewu

Kamis, 30 Januari 2025 - 22:30 WIB

Jaga Stabilitas Pemerintahan, Ini Poin Penting Marindo Pasca Sekda Diciduk

Kamis, 30 Januari 2025 - 16:09 WIB

Sekda Pringsewu Tersangka Korupsi Dana Hibah LPTQ Tahun 2022

Rabu, 29 Januari 2025 - 18:44 WIB

Polisi Siaga, Amankan Libur Panjang Warga Pringsewu

Jumat, 24 Januari 2025 - 19:07 WIB

Tinjau Lokasi Terdampak Banjir di Ambarawa, Pj Bupati Pringsewu Serahkan Bantuan

Jumat, 24 Januari 2025 - 19:03 WIB

Dua Pelaku Penipuan dan Penggelapan Mobil Rental Ditangkap

Kamis, 23 Januari 2025 - 14:26 WIB

Warga Pringsewu Jadi Korban Penipuan Jalur Khusus PNS BRIN

Kamis, 23 Januari 2025 - 14:23 WIB

Pasca Banjir, Pj Bupati Pringsewu Instruksikan Jajaran Pemda Tetap Siaga

Berita Terbaru

Bandarlampung

Pj. Gubernur Lampung Minta Pengecer Segera Jual Kembali LPG 3 Kg

Rabu, 5 Feb 2025 - 22:08 WIB

Tulang Bawang Barat

Firsada Bangga Produk Lokal Tubaba Tampil di Ajang INACRAFT 2025

Rabu, 5 Feb 2025 - 20:57 WIB