Meriah, Dies Natalis FH Unila Bersamaan Dengan HUT Ketua IKA

Redaksi

Minggu, 24 September 2023 - 14:57 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandarlampung (Netizenku.com): Dies Natalis FH Unila ke 58 Tahun bertepatan dengan HUT Ketua IKA FH Unila Dr.Asri Agung Putra,SH.M.H, tampak meriah yang dimulai dengan kegiatan jalan sehat, pemotongan tumpeng sekaligus peresmian gedung Pasca Sarja FH Unila, Minggu (24/9/2023).

Gedung pasca sarjana yang hari ini direalisasikan peresmiannya menandakan bahwa alumni FH Unila semakin lebih maju.

Baca Juga  Pasca Jadi Bahasa Resmi UNESCO, Ini Tindak Lanjut Kantor Bahasa Provinsi Lampung

Ketua IKA FH Unila Dr.Asri Agung Putra,SH.M.H, mengatakan, kegiatan ini cukup kita banggakan karena seluruh alumni FH Unila telah ada di mana mana, baik ke pemerintah maupun ke BUMN dan swasta.

“Kekompakan alumni FH Unila, soliditas dan kebersamaan maka IKA alumni FH Unila tumbuh lebih baik, inilah bentuk dukungan kekompakan dan guyub para alumni,” ucapnya.

Baca Juga  BBPOM Lampung: Pasar Tani Kemiling Nominator Pasar Aman Nasional

Rektor Unila Prof Lusmeillia Afriani mengatakan, FH salah satu fakultas yang sangat aktif dalam berbagai kegiatan, apalagi kegiatan bidang sosial, ujarnya.

Menurutnya, FH saat ini banyak berbenah dan akan menjadi kualitas nasional. Gedung gedung di FH saat ini sangat refresentatif dan Unila saat ini telah memiliki lahan 150 hektar di Kota Baru dan sedang kita bangun secara bertahap.

Baca Juga  Molor Lagi, Pemprov Lampung Targetkan Akhir Tahun JTTS Layak Guna

“Selamat Dies Natalis FH Unila di bawah kepemimpinan pak dekan dan hari ini kita akan resmikan gedung baru pasca sarjana,” ucapnya. (Rls/Len)

Berita Terkait

DPP PROJO Berikan Dukungan Penuh kepada Pasangan Mirza-Jihan untuk Pilgub Lampung 2024
Mirza Komitmen Terhadap Perkembangan Olahraga Billiard, Ayo Ikuti Turnamennya
Hari Pelanggan Nasional, PLN Nyalakan Listrik Gratis di Pesisir Barat dan Mesuji
Triwulan II 2024, Inflasi di Provinsi Lampung Konsisten Terjaga
Kemiskinan di Lampung PR Besar Gubernur Terpilih
Dua Cagub Jalani Tes Kesehatan, Ini Tahapan Berikutnya!
KPU Ingatkan Petahana Harus Cuti, Apa Kabar Bunda Eva?
Arinal Masih Ketua Golkar Lampung, Seno Bagaskoro: PDIP Bukan Partai ‘Domplengan’

Berita Terkait

Jumat, 6 September 2024 - 13:13 WIB

Peduli Sesama, Polres Lamteng Berikan Bansos untuk Warga Membutuhkan

Senin, 2 September 2024 - 15:54 WIB

Staf Ahli Bidang Pemerintahan, Hukum dan Politik Hadiri HUT ke-66 Dusun Sriwaluyo II

Kamis, 22 Agustus 2024 - 20:35 WIB

OJK-Polda Lampung Edukasi Bhabinkamtibmas Bahaya Aktifitas Keuangan Ilegal

Jumat, 16 Agustus 2024 - 17:59 WIB

Musa Ahmad Kukuhkan 40 Anggota Paskibraka Lampung Tengah

Jumat, 16 Agustus 2024 - 17:38 WIB

Sambut Hari Jadi Polwan ke-76, Polres Lampung Tengah Gelar Bhakti Kesehatan

Kamis, 15 Agustus 2024 - 15:17 WIB

Kapolres Lampung Tengah Pimpin Lat Pra Ops Mantap Praja Krakatau 2024

Selasa, 23 Juli 2024 - 20:36 WIB

Operasi Patuh Krakatau 2024, Polres Lampung Tengah Gelar Sidang di Tempat

Kamis, 18 Juli 2024 - 15:06 WIB

Rusmandi Buka Visitasi Evaluasi Pelaksanaan Statistik Sektoral Lamteng

Berita Terbaru

Tulang Bawang Barat

Novianti-Ana Hadiri Pengajian Rutin PC Muslimat NU di Islamic Centre Tubaba

Sabtu, 7 Sep 2024 - 19:27 WIB

Lampung Tengah

Peduli Sesama, Polres Lamteng Berikan Bansos untuk Warga Membutuhkan

Jumat, 6 Sep 2024 - 13:13 WIB