Tak Hanya Citra Garden, Pengembang Perumahan Diminta Proaktif

Luki Pratama

Rabu, 17 April 2024 - 20:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepala Disperkim Bandarlampung, Yusnadi Ferianto. Foto: Arsip Luki.

Kepala Disperkim Bandarlampung, Yusnadi Ferianto. Foto: Arsip Luki.

Bandarlampung (Netizenku.com): Pemerintah Kota (Pemkot) Bandarlampung imbau agar pengembang perumahan di Kota Tapis Berseri lebih proaktif berkoordinasi terkait saluran irigasi, terutama saat curah hujan tinggi.

Kepala Dinas Perumahan dan Permukiman (Perkim) Kota Bandarlampung, Yusnadi Ferianto, mengatakan bahwa pihaknya akan segera berkoordinasi jika ada laporan terkait irigasi atau talut yang rusak.

Baca Juga  Diwarnai Haru, Usai Dilantik Eva Dwiana Izin Maju Pilwakot

“Kalau ada talut rusak akan segera kita perbaiki,” ujar Yusnadi saat ditemui di kantornya pada Rabu (17/4).

Menurutnya, saat ini kondisi irigasi perumahan di Bandarlampung aman walau curah hujan cukup tinggi.

“Perumahan di kecamatan lain kan aman,” singkatnya.

Terkait banjir di Kelurahan Olok Gading, pihaknya mengklaim telah mendesak pengembang Citra Garden untuk segera melakukan pengerukan.

Baca Juga  Walikota tak Jadi Datang, Warga \'Kampung Pemulung\' Kecewa

“Kita kan sudah rapat dengan Walikota, banyak dinas dan badan terkait. Nanti yang memantau pengerukan ada Satpol PP dan BPBD. Ya sesegera mungkin lah kita minta untuk dikeruk,” pungkasnya.

Sebelumnya, Walikota Bandarlampung, Eva Dwiana, telah melakukan audiensi dengan pengembang perumahan Citra Garden. Eva menilai air hujan bermuara di wilayah Citra Garden berimbas pada pemukiman yang berada di bawahnya.

Baca Juga  Eva Dwiana Pamer Pembangunan di Refleksi Satu Tahun Kepemimpinannya

Ia menyayangkan tindakan pengembang perumahan dalam perubahan alih fungsi kali di sekitar perumahan itu menjadi gorong-gorong yang dangkal. Sebab, hal itu justru mempersempit resapan air di wilayah tersebut sehingga membuat genangan air yang tinggi di sekitarannya. (Agis)

Berita Terkait

Pemred Club Hadir Bukan Karena Latah
Gubernur Lampung Hadiri Sertijab Kepala BPK Perwakilan Lampung, Tekankan Sinergi dan Tata Kelola Keuangan
Gubernur Rahmat Mirzani Djausal Dorong Sinergi Jaga Stabilitas Ekonomi di Provinsi Lampung
PAN Kembali Bantu Korban Banjir Bandar Lampung
Pemkab Pesawaran-Pemkot Balam Rakor Bersama Bahas Pengendalian Banjir
Layanan Penukaran Uang, BI Imbau Masyarakat Biasakan Transaksi Nontunai
PSU Pilkada Pesawaran di Tengah Keterbatasan Anggaran, Ini Solusi dari Pak Sam
Ketua TP. PKK Provinsi Lampung Ajak Perempuan Paguyuban Wanita Mandiri Membangun Kebersamaan dan Kepedulian

Berita Terkait

Senin, 10 Maret 2025 - 16:47 WIB

Bupati Pringsewu Sampaikan LKPJ Kepala Daerah 2024

Senin, 10 Maret 2025 - 16:38 WIB

Polres Pringsewu dan Mahasiswa Berbagi Takjil Kepada Pengguna Jalan

Senin, 10 Maret 2025 - 16:36 WIB

103 Peserta Ikuti Seleksi Administrasi Awal Penerimaan Polri di Polres Pringsewu

Senin, 10 Maret 2025 - 16:33 WIB

Bupati Pringsewu Lantik Andi Purwanto Sebagai Penjabat Sekretaris Daerah

Minggu, 9 Maret 2025 - 19:04 WIB

Siswa SMP Muhammadiyah Pringsewu Bagikan Takjil ke Pengguna Jalan

Minggu, 9 Maret 2025 - 15:57 WIB

Main Judi di Bulan Ramadan, Lima Warga Pringsewu Ditangkap Polisi

Sabtu, 8 Maret 2025 - 13:16 WIB

Buron Dua Tahun, Pelaku Penganiayaan di Pringsewu Ditangkap Saat Pulang Kampung

Kamis, 6 Maret 2025 - 18:14 WIB

Belasan Remaja Terlibat Tawuran di Pringsewu, Polisi Amankan 17 Pelaku

Berita Terbaru

Pringsewu

Bupati Pringsewu Sampaikan LKPJ Kepala Daerah 2024

Senin, 10 Mar 2025 - 16:47 WIB