DPRD Lambar Minta Pemekaran Pekon dan Kecamatan

Redaksi

Selasa, 20 November 2018 - 12:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Liwa (Netizenku.com): Anggota DPRD Lampung Barat Fraksi PDI Perjuangan Sarwani, meminta Bagian Tata Pemerintahan, melakukan pemekaran Pekon dan Kecamatan.

Dikatakan Sarwani, pihaknya telah sering mendapat aspirasi dari masyarakat, terutama masyarakat Bandar Negeri Suoh (BNS) yang diwakilinya untuk meminta pemekaran. Karena memang saat ini ada pekon yang layak di mekarkan menjadi dua atau tiga.

\”Masyarakat BNS sering menyampaikan keinginan mereka untuk memekarkan pekon, dengan harapan akan terwujudnya percepatan pembangunan, dan memperpendek rentang kendali,\” jelas Sarwani, Selasa (20/11).

Baca Juga  Diduga Sebarkan Kebencian, Polisi Amankan Pemilik Akun Facebook

Saat ini kata anggota Komisi II DPRD Lampung Barat tersebut, ada pekon yang letaknya sangat jauh dari kantor camat, sehingga mereka membutuhkan waktu yang lama apabila akan mengurus atau membuat identitas kependudukan serta ada pekon yang mata pilihnya saja mencapai 6000 lebih.

\”Di BNS ada pekon yang letaknya sangat jauh dari kantor camat, jadi menjadi kendala tersendiri apabila mereka ada kepentingan di kantor camat, dan ada pekon yang penduduknya sangat padat, bahkan mata pilihnya saja mencapai 6000 lebih,\” tandasnya.

Baca Juga  GLD Lambar Bangkitkan Budaya Mendongeng

Terpisah,  camat BNS Selamat Purwoko, melihat letak geografis, luasan pekon dan jumlah penduduk saat ini, ada tiga Pekon yang layak di mekarkan, dan memang masyarakat sudah mengharapkannya.

\”Pekon Bumi Hantatai dan Suoh layak dimekarkan menjadi dua pekon, sementara pekon Bandar Agung, dilihat dari jumlah penduduk, dan luas wilayah sangat layak dimekarkan menjadi tiga pekon, dan selama ini memang sudah banyak yang meminta untuk dimekarkan,\” jelas Selamat. (iwan)

Berita Terkait

Ismet Inoni Jabat Pj Sekda Lampung Barat
Tok! Pilkada Lambar PM-Mad Hasnurin Resmi Lawan Kotak Kosong
35 Anggota DPRD Lambar Periode 2024-2029 Ikut Orientasi di Bandarlampung
35 anggota DPRD Kabupaten Lampung Barat Resmi Dilantik
KPU Lambar Nyatakan Semua Berkas PM-MH Lengkap
Ribuan Masyarakat Lambar Antar PM-MH Daftar Ke Kantor KPU
Rabu Besok, Paslon PM-MH Diarak Mendaftar ke KPU, Ini Rangkaian Acaranya
Sepuluh Parpol akan Usung PM-MH di Pilkada Lampung Barat

Berita Terkait

Jumat, 6 September 2024 - 13:13 WIB

Peduli Sesama, Polres Lamteng Berikan Bansos untuk Warga Membutuhkan

Senin, 2 September 2024 - 15:54 WIB

Staf Ahli Bidang Pemerintahan, Hukum dan Politik Hadiri HUT ke-66 Dusun Sriwaluyo II

Kamis, 22 Agustus 2024 - 20:35 WIB

OJK-Polda Lampung Edukasi Bhabinkamtibmas Bahaya Aktifitas Keuangan Ilegal

Jumat, 16 Agustus 2024 - 17:59 WIB

Musa Ahmad Kukuhkan 40 Anggota Paskibraka Lampung Tengah

Jumat, 16 Agustus 2024 - 17:38 WIB

Sambut Hari Jadi Polwan ke-76, Polres Lampung Tengah Gelar Bhakti Kesehatan

Kamis, 15 Agustus 2024 - 15:17 WIB

Kapolres Lampung Tengah Pimpin Lat Pra Ops Mantap Praja Krakatau 2024

Selasa, 23 Juli 2024 - 20:36 WIB

Operasi Patuh Krakatau 2024, Polres Lampung Tengah Gelar Sidang di Tempat

Kamis, 18 Juli 2024 - 15:06 WIB

Rusmandi Buka Visitasi Evaluasi Pelaksanaan Statistik Sektoral Lamteng

Berita Terbaru

Tulang Bawang Barat

Novianti-Ana Hadiri Pengajian Rutin PC Muslimat NU di Islamic Centre Tubaba

Sabtu, 7 Sep 2024 - 19:27 WIB

Lampung Tengah

Peduli Sesama, Polres Lamteng Berikan Bansos untuk Warga Membutuhkan

Jumat, 6 Sep 2024 - 13:13 WIB