Rektor Universitas Lampung Yakin Rumah Sakit Pendidikan Unila Beroperasi 2019

Redaksi

Minggu, 23 September 2018 - 12:59 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandarlampung (Netizenku.com): Rektor Universitas Lampung (Unila), Hasriadi Mat Akin, meyakini Rumah Sakit Pendidikan (RSP) Unila akan segera bisa beroperasi pada tahun 2019.

Dia juga menyampaikan, RSP Unila bisa menjadi rumah sakit tipe C.

\”Untuk mencapai target RSP Unila dioperasikan tahun 2019, kami akan segera menganggarkannya. Anggaran untuk mengisi peralatan RSP ini mencapai 60 persen dari nilai bangunan,\” ujarnya, Sabtu (22/9/2018).

Baca Juga  Ekonomi Lampung Triwulan I 2024 Tumbuh Melambat

Terkait nilai anggaran yang akan dikucurkan untuk banguna RSP, Hasriadi masih belum menyebukannya. Pengadaan ini menurutnya akan menggunakan anggaran pendapatan Unila.

Dalam pengadaan peralatan RSP, pihaknya akan mengadakan sesuai dengan kebutuhan yang diperlukan.

\”Banyak sekali yang dibutuhkan untuk mengisi RSP Unila. Namun, kami akan mengupayakannya dan memprioritaskan agar RSP Unila dapat beroperasi terlebih dahulu. Beroperasinya RSP Unila ini diharapkan bisa membantu baik mahasiswa yang akan berpraktek maupun masyarakat sekitar,\” tutupnya. (*Aby)

Berita Terkait

Pj. Gubernur Lampung Buka Turnamen Tenis “Quarterspin Tournament”
Dinas Kominfotik Provinsi Lampung Jalin Kerja Sama Dengan Kejaksaan Tinggi Lampung, Perkuat Tata Kelola Pemerintahan
Menjelang Akhir Masa Jabatan, Pj. Gubernur Lampung Samsudin Sampaikan Pesan Kepada Sejumlah ASN dilingkungan Pemerintah Provinsi Lampung
Pj. Gubernur Samsudin Pamitan Ke Masyarakat Lampung
Pj. Gubernur Lampung Sambut Kunjungan Kerja Komisi II DPR RI, Evaluasi Penyelenggaraan Pilkada Serentak di Provinsi Lampung
Pj. Penasihat DWP Provinsi Lampung Buka Rakor, Sampaikan Apresiasi dan Permohonan Pamit
Penjabat Gubernur Lampung Hadiri Pembinaan Mental Spiritual Anggota Satuan Polisi Pamong Praja
Pemerintah Provinsi Lampung Dorong Aksi Komunitas untuk Iklim, Targetkan Penurunan Emisi Gas Rumah Kaca

Berita Terkait

Sabtu, 15 Februari 2025 - 22:18 WIB

Pj. Gubernur Lampung Buka Turnamen Tenis “Quarterspin Tournament”

Jumat, 14 Februari 2025 - 23:38 WIB

Dinas Kominfotik Provinsi Lampung Jalin Kerja Sama Dengan Kejaksaan Tinggi Lampung, Perkuat Tata Kelola Pemerintahan

Jumat, 14 Februari 2025 - 23:36 WIB

Menjelang Akhir Masa Jabatan, Pj. Gubernur Lampung Samsudin Sampaikan Pesan Kepada Sejumlah ASN dilingkungan Pemerintah Provinsi Lampung

Kamis, 13 Februari 2025 - 23:43 WIB

Pj. Gubernur Samsudin Pamitan Ke Masyarakat Lampung

Kamis, 13 Februari 2025 - 23:41 WIB

Pj. Gubernur Lampung Sambut Kunjungan Kerja Komisi II DPR RI, Evaluasi Penyelenggaraan Pilkada Serentak di Provinsi Lampung

Kamis, 13 Februari 2025 - 23:35 WIB

Penjabat Gubernur Lampung Hadiri Pembinaan Mental Spiritual Anggota Satuan Polisi Pamong Praja

Rabu, 12 Februari 2025 - 22:22 WIB

Pemerintah Provinsi Lampung Dorong Aksi Komunitas untuk Iklim, Targetkan Penurunan Emisi Gas Rumah Kaca

Rabu, 12 Februari 2025 - 22:19 WIB

Lampung Menuju 10 Besar Nasional Dalam Prestasi Pendidikan, Pj. Gubernur Samsudin Tekankan Transformasi Pendidikan

Berita Terbaru

Bandarlampung

Pj. Gubernur Lampung Buka Turnamen Tenis “Quarterspin Tournament”

Sabtu, 15 Feb 2025 - 22:18 WIB

Bandarlampung

Pj. Gubernur Samsudin Pamitan Ke Masyarakat Lampung

Kamis, 13 Feb 2025 - 23:43 WIB