Sekdaprov Lampung Minta Pelaksanaan Event Olahraga Digelar Rutin

Luki Pratama

Minggu, 30 Juni 2024 - 15:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sekdaprov Lampung, Fahrizal Darminto, ketika mengikuti acara

Sekdaprov Lampung, Fahrizal Darminto, ketika mengikuti acara "Bhayangkara Run" dalam rangka memperingati Hari Bhayangkara ke-78 tahun 2024, di Tugu Adipura, Bandarlampung, Minggu (30/6). (Foto: Adpim)

Sekretaris Daerah Provinsi (Sekdaprov) Lampung, Fahrizal Darminto, mendorong agar di Provinsi Lampung diadakan event olahraga setidaknya setiap dua minggu sekali.

Bandarlampung (Netizenku.com): SEKDAPROV Lampung, Fahrizal Darminto, mengharapkan event olahraga seperti lari dapat tergelar setiap bulan.

“Kalo bisa ini setiap bulan setiap 2 minggu harusnya ada,” ujarnya ketika mengikuti acara “Bhayangkara Run” dalam rangka memperingati Hari Bhayangkara ke-78 tahun 2024, di Tugu Adipura, Bandarlampung, Minggu (30/6).

Baca Juga  Pemprov Lampung Intensifkan Penggunaan Petugas Pengendali Hama

Menurutnya dengan frekuensi kegiatan yang lebih sering, masyarakat Lampung akan lebih terdorong untuk berpartisipasi dalam aktivitas fisik.

Ia menekankan kegiatan olahraga tidak hanya meningkatkan kesehatan fisik, tetapi juga memberikan dampak positif pada kesehatan mental masyarakat.

“Supaya masyarakat lebih berpeluang untuk hidup sehat,” tutupnya. (Luki) 

Berita Terkait

Resmi Dibuka, Ragam Perlombaan dan Hiburan Ramaikan K-Fest
Pemprov Lampung Realisasikan Gaji ke-13
PW Gemira Lampung Komitmen Menangkan RMD
Kemenag Lampung Imbau Khatib Jumat Sampaikan Larangan Judol
Ketua PWNU Lampung Ajak Masyarakat Terlibat Aktif dalam Pilkada
Hingga Triwulan Kedua Pengunjung Perpusda Lampung Capai 19.504
Kemenag Lampung Sosialisasikan Bahaya Judol dan Larang ASN Terlibat
Kemenag Lampung Sambut Kedatangan Jemaah Haji Kloter 23 JKG

Berita Terkait

Rabu, 3 Juli 2024 - 01:33 WIB

Lentera Swara Lampung | Rabu, 3 Juli 2024

Minggu, 30 Juni 2024 - 22:55 WIB

Lentera Swara Lampung | Senin, 1 Juli 2024

Jumat, 28 Juni 2024 - 00:14 WIB

Lentera Swara Lampung | Jumat, 28 Juni 2024

Selasa, 25 Juni 2024 - 22:37 WIB

Lentera Swara Lampung | Rabu, 26 Juni 2024

Senin, 24 Juni 2024 - 01:01 WIB

Lentera Swara Lampung | Senin, 24 Juni 2024

Senin, 8 Januari 2024 - 02:20 WIB

Lentera Swara Lampung | Senin, 8 Januari 2024

Rabu, 20 Desember 2023 - 00:40 WIB

Lentera Swara Lampung | Rabu, 20 Desember 2023

Senin, 18 Desember 2023 - 07:14 WIB

Lentera Swara Lampung | Senin, 18 Desember 2023

Berita Terbaru

Bupati Lampung Tengah, Musa Ahmad memberikan SK pengukuhan kepada Kepala Kampung. (Ist/NK)

Lampung Tengah

Musa Ahmad Hadiri Pengukuhan Kepala Kampung

Jumat, 5 Jul 2024 - 16:28 WIB

Perhelatan lomba memasak dalam rangkaian K-Fest 2024. (Foto: Luki)

Lampung

Resmi Dibuka, Ragam Perlombaan dan Hiburan Ramaikan K-Fest

Jumat, 5 Jul 2024 - 15:19 WIB