Anggaran Realisasi Double Trak Besar, Pemprov Harap Bantuan Pusat

Luki Pratama

Senin, 8 Juli 2024 - 16:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepala Dinas Perhubungan Lampung, Bambang Sumbago, ketika diwawancarai awak media. (Foto: Luki)

Kepala Dinas Perhubungan Lampung, Bambang Sumbago, ketika diwawancarai awak media. (Foto: Luki)

Meski realisasi kereta api ganda (double trak) menjadi solusi untuk meminimalisir kecelakaan. Pemerintah Provinsi (Pemprov) Lampung menyatakan anggaran tinggi untuk merealisasikannya. 

Bandarlampung (Netizenku.com): KEPALA Dinas Perhubungan Provinsi Lampung, Bambang Sumbago, mengatakan pembangunan double trak dapat mencegah kecelakaan dan meningkatkan perekonomian Lampung.

Kendati demikian, ia mengakui pembangunan double track membutuhkan dana yang besar. Oleh karena itu, dia berharap pemerintah pusat dapat membantu pendanaannya.

Baca Juga  Pemilihan Peratin di Pesibar Lampung, Edison Surya dan Fitra Kurniawan Unggul

“Kita coba lagi terus untuk meminta kepada pemerintah pusat dalam hal ini Kementerian Perhubungan Perkeretaapian untuk bagaimana realisasinya,” kata Bambang ketika diwawancarai awak media, Senin (8/7).

Ia memahami fokus Pemerintah Pusat saat ini masih di pembangunan Ibu Kota Negara (IKN). Namun menurutnya sektor perkeretaapian harus menjadi fokus Pemerintah Pusat juga.

Baca Juga  Kompak, Gubernur dan Para Guru SMA/SMK Berolahraga Sepeda Santai "Gowes Ki Hadjar" 

“Memang perkeretaapian ini sekarang lagi sibukkan dengan IKN juga kan. Jadi konsentrasinya sana sini, ya mungkin skala prioritas mungkin sama. Namun kita berharap untuk itu,” jelasnya.

Ketika sudah dijalankan double track di Lampung. Selain dapat meminimalisir kecelakaan juga dapat meningkatkan perekonomian Lampung. Upaya menawarkan investasi terhadap swasta pun telah ia tempuh.

Baca Juga  Disdikbud Provinsi Lampung Gelar Rapat Bahas Pembatalan UN

“Harapannya, dengan double track ini, produksi batu bara bisa meningkat,” tutupnya. (Luki) 

 

 

 

 

 

Berita Terkait

Ini Dampak Perang Iran-Israel Terhadap Ekspor Impor Lampung
BMBK Lampung dan AMSI Siap Berkolaborasi
NTP Lampung Terus Melambung Diwariskan Arinal Dilanjutkan Uncle Sam
NTP Lampung September 2024 Catat Rekor Tertinggi 129,58
Smart Village di Lampung Ubah Desa Tertinggal Jadi Desa Berkembang
Pj Gubernur Samsudin Terima Kunjungan AMSI Lampung
Tahukah Anda? Bahwa 46,41% Penduduk di Lampung Jadi Beban Penduduk Usia Produktif
Tahukah Anda? ASN di Pemprov Lampung Didominasi Perempuan Berpendidikan Tinggi

Berita Terkait

Minggu, 6 Oktober 2024 - 09:55 WIB

DBH Tak Kunjung Disalurkan, Dendi Akui Keuangan Pemkab Sulit

Jumat, 4 Oktober 2024 - 20:57 WIB

Tim Pemenangan ASRI-AMP Laporkan Camat Negeri Katon ke Bawaslu

Jumat, 4 Oktober 2024 - 17:34 WIB

Terbukti Bawa APK Paslon, Enggo: Mau Tahu Aja, Apa Mau Tahu Banget

Kamis, 3 Oktober 2024 - 15:33 WIB

Gaji Tak Dibayar, BPJS Kesehatan Aparatur Desa Pesawaran Terblokir

Senin, 30 September 2024 - 21:54 WIB

ASRI Janji Aktifkan Kembali 45.000 BPJS Kesehatan Warga Pesawaran yang Terblokir

Senin, 30 September 2024 - 13:55 WIB

Pastikan Tepat Sasaran, Dendi Kawal Langsung Penyerahan BLT

Minggu, 29 September 2024 - 15:34 WIB

Presidium UMKM Lampung Tuding Nanda Gagal Motori UMKM

Jumat, 27 September 2024 - 16:16 WIB

ASRI Respon Cepat Tersendatnya Siltap Aparatur Desa

Berita Terbaru

Pesawaran

DBH Tak Kunjung Disalurkan, Dendi Akui Keuangan Pemkab Sulit

Minggu, 6 Okt 2024 - 09:55 WIB

Pringsewu

Satlantas Polres Pringsewu Gelar Pembinaan dan Pelatihan PKS

Jumat, 4 Okt 2024 - 15:42 WIB